Di Ujung Juli 2020, Satresnarkoba Polres Nganjuk Ringkus 2 Pemuda Bandar Narkoba

- Jurnalis

Jumat, 31 Juli 2020 - 21:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, NGANJUK – Di penghujung bulan Juli 2020 Satresnarkoba Polres Nganjuk kembali meringkus dua pemuda pengguna dan pengedar Narkoba setelah melakukan penyisiran di wilayah Timur Nganjuk.

Tm Opsnal Rajawali 19 mengamankan MMH (21) di SPBU Desa Nglawak Kecamatan Kertosono Kabupaten Nganjuk, Kamis (30/7) sore

Menurut Kasubbaghumas Polres Nganjuk Iptu Rony Yunimanatara saat  beroperasi, petugas team Opsnal mencurigai seorang pemuda di SPBU dan saat di geledah ia sedang mengantongi serbuk haram di saku celana depannya.

“Saat di geledah sakunya ternyata MMH menyimpan narkotika gol l jenis Sabu seberat 0,54 gram yang ia samarkan dengan pembungkus dari bekas bungkus rokok surya 12,” jelas Rony.

Tim reskoba kemudian menyita serbuk putih itu berikut sebuah handphone yang di gunakan MMH dan juga satu unit kendaraan roda empat yang ia tumpangi.

“Pada waktu di intrerogasi tersangka mengaku mendapatkan barang haram dari RS (33) warga Desa Purwodadi Kecamatan Purwoasri  Kabupaten Kediri,” papar Kasubbaghumas.

Selanjutnya di bawah komando Iptu Pujo Santoso Satresnarkoba Polres Nganjuk bergerak ke Kabupaten Kediri mencari lokasi RS berada.

Berdasarkan hasil investigasi akhirnya RS di temukan di gudang penetasan ayam di desanya.

“Seketika itu RS di amankan dan di dalam gudang itu, ia menyimpan 4 paket sabu siap edar dengan berat masing – masing 1,03 gram yang di simpan dalam plastik klip di balut bekas bungkus rokok grendel yang di sembunyikan di bawah mesin penetasan ayam,” jelas Rony.

Tak hanya sabu saja petugas juga meminta handphone RS dan mengamankan juga peralatan hisap sabu yang masih ada sisa sabunya.

Di depan petugas tersangka mengatakan mendapatkan sabu tersebut dari B (DPO) asal Desa Purwodadi Kecamatan Purwoasri Kabupaten Kediri. Pada saat petugas berusaha menangkap B ia dapat melarikan diri dan saat ini B sedang dalam pengejaran Unit Resmob Resnarkoba.

Untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya mereka masing – masing di jerat dengan Pasal 114 ayat (1) jo pasal 112 ayat (1) UURI No 35 tahun 2009 tentang Narkotika.

(may)

Berita Terkait

Operasi Ketupat Semeru 2024, Polda Jatim Berhasil Tekan Angka Kecelakaan dan Gangguan Kamtibmas
Polres Nganjuk Luncurkan Program Inovatif Bengkel Keliling Gratis Selama Operasi Ketupat Semeru 2024
Kapolres Nganjuk Bersama Ketua Bhayangkari Cabang Nganjuk Beri Dukungan Moral Anggota Pos Pam dan Yan Operasi Ketupat Semeru 2024
Pawai Alegoris Kirap Pusaka Tak Miliki Historical Basic Terhadap HUT Nganjuk
Kapolres Nganjuk Dorong Kesiapan Petugas Pam Operasi Ketupat 2024 dengan Pemberian Suplemen dan Cek Kesehatan
Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat Semeru 2024, Polres Nganjuk Siap Amankan Arus Mudik dan Balik Lebaran
Polres Nganjuk Bersama Forkopimda Lakukan Pemusnahan BB Hasil Ops Pekat Semeru 2024
Perkuat Tali Silaturahmi dan Sinergisitas, Kapolres Nganjuk Ajak Wartawan Buka Bersama

Berita Terkait

Kamis, 18 April 2024 - 21:53 WIB

Siap-siap, Pemkot Tangsel Mulai Rapihkan 5 Ruas Jalan dari Kabel Menjuntai

Kamis, 18 April 2024 - 13:16 WIB

Pasca Idul Fitri Danramil 12/Rajeg Adakan Halal Bi Halal

Rabu, 17 April 2024 - 22:56 WIB

Spesialis Curanmor di Tangerang, Berhasil Diamankan Unit Reskrim Polsek Teluknaga

Rabu, 17 April 2024 - 20:58 WIB

Tongkat Kepemimpinan Danrem 052/Wijayakrama Diserahterimakan

Rabu, 17 April 2024 - 18:36 WIB

Pj Bupati Tangerang Harap Adanya Inovasi Bisa Tingkatkan Literasi dan Minat Baca Masyarakat

Rabu, 17 April 2024 - 16:51 WIB

Babinsa Desa Kadu Komsos Bersama Ketua RW di Lingkungan

Rabu, 17 April 2024 - 16:45 WIB

Peltu Yusuf Wakili Danramil 03/Legok, Hadiri Apel Gabungan HKN Dan Halal Bi Halal Kecamatan

Rabu, 17 April 2024 - 16:33 WIB

PJ Walikota : Manfaatkan Pelayanan Berbasis Aplikasi untuk Gali Berbagai Potensi

Berita Terbaru

dr. Cindya Klarisa Simanjuntak, Sp.PD dokter di RSUD Tamansari Jakarta, lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI)

Kesehatan

Diabetes: Kenali dan Kendali Segera!

Kamis, 18 Apr 2024 - 17:34 WIB

Regional

Pasca Idul Fitri Danramil 12/Rajeg Adakan Halal Bi Halal

Kamis, 18 Apr 2024 - 13:16 WIB

Regional

Tongkat Kepemimpinan Danrem 052/Wijayakrama Diserahterimakan

Rabu, 17 Apr 2024 - 20:58 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca