Jumat Barokah Bhabinkamtibmas Jakasampurna Polsek Bekasi Barat Bersama Muspika Bekasi Barat Peduli Lansia

- Jurnalis

Jumat, 17 Januari 2025 - 13:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto Bersama Jumaat Barokah di Jalan Mawar I Perumnas I RT.09 RW.08 Kelurahan Jakasampurna Kecamatan Bekasi Barat Kota Bekasi. Jumat (17/1-2025)

Foto Bersama Jumaat Barokah di Jalan Mawar I Perumnas I RT.09 RW.08 Kelurahan Jakasampurna Kecamatan Bekasi Barat Kota Bekasi. Jumat (17/1-2025)

BEKASI, Ifakta.co – Sebagai wujud kepedulian terhadap sesama, Bhabinkamtibmas Kelurahan Jakasampurna, sambangi warganya untuk memberikan bantuan berupa bantuan sembako

Dalam kegiatan Jumat Berkah Bhabinkamtibmas Aiptu Sulistanto, menyalurkan bantuan sembako kepada lansia Ibu Murniah, Usia 68 tahun di Jalan Mawar I Perumnas I RT.09 RW.08 Kelurahan Jakasampurna Kecamatan Bekasi Barat Kota Bekasi. Jumat (17/1-2025).

Baca juga :  Camat Pasar Kemis Panen Anggur Varietas Impor di Perumahan Taman Buah Kuta Bumi

Selain memberikan bantuan sembako Bhabinkamtibmas bersama Tim Medis dari Puskesmas di Kecamatan Bekasi Barat, melakukan pemeriksaan kesehatan, memberikan obat-obatan serta vitamin.

Kegiatan penyaluran bantuan dan pemeriksaan kesehatan tersebut merupakan kegiatan rutin yang dilakukan setiap minggu oleh Muspika Kecamatan Bekasi Barat dipimpinan Camat Bekasi Barat Ridwan AS.,SH.,MSi., guna meringankan beban masyarakat kurang mampu.

“Bantuan berupa sembako ini merupakan wujud kepedulian kepada masyarakat untuk meringankan beban dan semoga dengan kegiatan pemberian bantuan sembako ini bisa bermanfaat dan menjadi berkah”. Ungkap Aiptu Sulistanto.

Baca juga :  Dituding Terlibat Pemagaran Laut, Begini Respon Kades Kohod

at Barokah Bhabinkamtibmas Jakasampurna Polsek Bekasi Barat Bersama Muspika Bekasi Barat Peduli Lansia

(FA)

Berita Terkait

Pj Bupati Tangerang Pimpin Upacara Pembukaan TMMD ke-123 di Bantar Panjang Tigaraksa
Komisi VI DPR Geram Setelah Terima Aspirasi Eks Pramugari Garuda
Pj Bupati Tangerang Andi Ony Pamit ke Seluruh ASN
Kasatpol PP Jakbar Pasang Satpol PP Line Dibangunan Mie Gacoan Kalideres
Camat Mekar Baru Hadiri Gebyar Porseni Himpaudi Kecamatan Mekar Baru
Pj Bupati Tangerang Resmikan Dapur Gizi di Sodong Tigaraksa
Avian Brand Tawarkan Promo Menarik di Acara Pameran dan Gathering Lelang Renotop
Kapolsek Kresek Beserta Jajaran Personel Laksanakan Sholat Jumat Keliling di Desa Gunung

Berita Terkait

Rabu, 19 Februari 2025 - 18:44 WIB

Pj Bupati Tangerang Pimpin Upacara Pembukaan TMMD ke-123 di Bantar Panjang Tigaraksa

Rabu, 19 Februari 2025 - 12:59 WIB

Komisi VI DPR Geram Setelah Terima Aspirasi Eks Pramugari Garuda

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:48 WIB

Kasatpol PP Jakbar Pasang Satpol PP Line Dibangunan Mie Gacoan Kalideres

Minggu, 16 Februari 2025 - 10:05 WIB

Camat Mekar Baru Hadiri Gebyar Porseni Himpaudi Kecamatan Mekar Baru

Minggu, 16 Februari 2025 - 05:01 WIB

Pj Bupati Tangerang Resmikan Dapur Gizi di Sodong Tigaraksa

Berita Terbaru

Polres Pelabuhan Tanjung Priok saat konferensi pers ungkap kasus TPPO bermodus menawarkan pekerjaan sebagai karyawan swasta. (Foto: Ifakta.co).

Hukum & Kriminal

Polisi Ungkap Kasus TPPO Bermodus Tawaran Kerja Jadi Karyawan Swasta

Selasa, 18 Feb 2025 - 18:47 WIB