Penyuluhan Narkoba oleh Polres Mappi Kepada SMKN 2 Obba

- Jurnalis

Jumat, 25 Oktober 2024 - 23:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PAPUA, ifakta.co – Sebagai wujud sinergi antara TNI dan Polri, Polres Mappi melalui Kasat Binmas Iptu Naftali Rumpaidus melaksanakan penyuluhan bahaya narkoba kepada siswa-siswi SMK Negeri 2 Obaa, Distrik Obaa, Kabupaten Mappi, Papua Selatan, Kamis (24/10/2024). Kegiatan ini merupakan bagian dari program non-fisik yang dilakukan oleh Satgas TMMD Ke-122 Kodim 1704/Mappi.

Baca juga :  Mengawal Ketertiban Kampanye Pilkada, 350 Personel Dikerahkan Polda Metro Jaya

Kasat Binmas Polres Mappi menyatakan bahwa penyuluhan narkoba ini adalah langkah penting dalam membangun masyarakat yang sehat melalui TMMD Ke-122 Tahun 2024 yang diinisiasi oleh Kodim 1704/Mappi. “TMMD Ke-122 Kodim 1704/Mappi tidak hanya berfokus pada pembangunan fisik, tetapi juga memberi perhatian besar pada pembangunan non-fisik, seperti penyuluhan tentang bahaya narkoba,” ujarnya.

Dalam kesempatan yang sama, Dandim 1704/Mappi Letkol Czi Ahmad Ali Akbar, S.I.P menyampaikan apresiasinya kepada jajaran Polres Mappi, khususnya Kasat Binmas, atas dukungan dalam penyuluhan narkoba kepada siswa-siswi SMK Negeri 2 Obaa. “Partisipasi aktif Polres Mappi menunjukkan sinergi yang kuat antara TNI dan Polri dalam upaya memberantas penyalahgunaan narkoba di Kabupaten Mappi,” katanya.

Baca juga :  Gawat! Penjual Pil Koplo Akui Setor Upeti Dengan Aparat

“Ini merupakan bentuk sinergitas yang baik antar TNI dan Polri, sinergitas ini tetap harus dipertahankan dan ditingkatkan melalui kegiatan-kegiatan lain,” pungkasnya.

(FA)

Berita Terkait

115 Yatim Piatu Menerima Santunan di Acara Proker Bhakti Sosial KBRC DPD Jakarta Selatan
Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama Prakasa : Alumni Bintara Angkatan 94/95 Polres Metro Bekasi Kota, Momentum Pererat Kebersamaan 30 Tahun Mengabdi
Candy Rouge Lounge & Bar, Pemain Baru di Senopati yang Dapat Menjadi Rujukan Terbaik Bagi Penikmat House Music
Bazar Ramadan, Pemkab Tangerang Bantu Masyarakat Penuhi Kebutuhan Lebaran
Polsek Bekasi Barat Bersama 3 Pilar Melaksanakan Safari Ramadhan Dan Santuni Anak Yatim
Siaga Keselamatan Pemudik, Polres Metro Bekasi Kota Gelar Rampcheck Jelang Idul Fitri
Demi Kelancaran Aktivitas Masyarakat, Brigadir Rifki Eka Melakukan Giat Gatur Lalin Menjelang Berbuka Puasa 
Polres Nganjuk Bongkar Jaringan Pengedar Okerbaya, Ribuan Butir Pil Koplo Disita

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 10:34 WIB

115 Yatim Piatu Menerima Santunan di Acara Proker Bhakti Sosial KBRC DPD Jakarta Selatan

Kamis, 20 Maret 2025 - 00:43 WIB

Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama Prakasa : Alumni Bintara Angkatan 94/95 Polres Metro Bekasi Kota, Momentum Pererat Kebersamaan 30 Tahun Mengabdi

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:32 WIB

Candy Rouge Lounge & Bar, Pemain Baru di Senopati yang Dapat Menjadi Rujukan Terbaik Bagi Penikmat House Music

Rabu, 19 Maret 2025 - 16:35 WIB

Bazar Ramadan, Pemkab Tangerang Bantu Masyarakat Penuhi Kebutuhan Lebaran

Rabu, 19 Maret 2025 - 15:57 WIB

Polsek Bekasi Barat Bersama 3 Pilar Melaksanakan Safari Ramadhan Dan Santuni Anak Yatim

Berita Terbaru