Penguatan Media, Kapolda Banten gelar “Yuk Ngopi Wae” Dengan Pimpinan Media Cetak

- Jurnalis

Jumat, 19 Februari 2021 - 08:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ifakta.co, SERANG – Dalam rangka menjalin sinergitas dan Penguatan Manajemen Media Polda Banten Menggelar “Yuk Ngopi Wae” bersama Pimpinan Media Cetak yang ada di wilayah Hukum Polda Banten dengan menerapkan protokol kesehatan Di cafe d’lontar kota serang, Kamis, (18/2/2021) sore

Kegiatan ini Diikuti Langsung oleh Kapolda Banten Irjen pol Dr Rudy Heriyanto Adi Nugroho yang Dir krimum Polda Banten Kombes pol Martri sonny, Dir krimsus Polda Banten Kombes pol Joko Sumarno, Dir Resnarkoba polda Banten Kombes pol Lutfi Martadian, dan kabid humas poda Banten Kombes pol Edy Sumardi bersama Direktur Radar Banten Group Mashudi,S.H, Pemred Radar Banten Delvion Saputra, Direktur Kabar Banten Rahmat Ginanjar, Pemred Kabar Banten Maksuni Husein, Direktur Banten Pos Saefuddin, Pemred Banten Pos Chandra Magga, Direktur Tangerang Ekspres Rudi Susanto, Direktur Banten Raya Taufik, dan Pemred Banten Raya Fikri Hilman

Kapolda Banten Irjen pol Dr Rudy Heriyanto Adi Nugroho mengatakan bahwa kegiatan ini untuk menjalin sinergi dengan Pimpinan Media sesuai Commander wish Kapolda Banten “Pendekar Banten” yaitu Polisi yang empati, ngayomi, dan dekat dengan rakyat Banten dan Program Kapolda Banten Nomer 12 yaitu Penguatan manajemen media antara Polri dan Media.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“kegiatan ini dalam rangka untuk mempererat silaturahmi dan komunikasi antara Polda Banten dengan Pimpinan Media,” Ujar Rudy Heriyanto

Rudy Heriyanto mengatakan bahwa Pers harus selalu menyampaikan informasi yang objektif, membangun, dan mengedukasi masyarakat. Pers harus dapat membantu program pemerintah dalam melakukan pencegahan penyebaran Covid -19 melalui pemberitaan edukasi di tengah masyarakat. Sehingga terwujudnya Indonesia Sehat dan Percepatan Ekonomi Nasional dapat terwujud

” Hubungan Polri dengan Media tidak bisa dipisahkan. Media adalah mitra Polri yang sangat strategis dalam wujudkan harkamtibmas. Sebab, kita sama-sama saling membantu untuk memberikan informasi yang terbaik kepada masyarakat. Untuk itu saya berharap kerjasama ini bisa berlangsung lebih baik dan terus berjalan kedepannya,” Ujar Rudy Heriyanto

Sementara itu Kabidhumas Polda Banten Kombes Pol Edy Sumardi menyampaikan bahwa kegiatan silaturahmi ini akan terus berjalan kedepan kami dengan Pimpinan media akan bersilaturahmi menjalin hubungan setiap bulannya, kami juga akan membentuk Forum Pimpinan Media sebagai bentuk komunikasi antara Polri dan Media yang ada di wilayah Hukum Polda Banten

Terakhir Edy Sumardi berpesan dan mengajak untuk mencegah Penyebaran Covid-19 Mari kita bersama-sama untuk selalu disiplin Protokol Kesehatan sesuai dengan 5 M, yaitu Selalu menggunakan masker, rajin mencuci tangan dengan sabun atau Handsanitizer, menerapkan Physical Distancing yaitu jaga jarak dengan orang lain, tidak melakukan mobilisasi massa dan hindari kerumunan

Sementara itu perwakilan pimpinan media yaitu direktur Kabar Banten Rahmat Ginanjar sangat menyambut baik dengan adanya kegiatan silaturahmi antara Polda Banten dengan Pimpinan Media ini sangat bagus dan program-program Kapolda Banten sangat bagus sekali.

“Terimakasih untuk bapak kapolda Banten yang berkenan langsung silaturahmi bersama kami, Comander wish Pendekar Banten yaitu Polisi yang empati, ngayomi, dan dekat dengan rakyat Banten dan dengan 12 Programnya sangat bagus dan kita dari Pimpinan Media siap membantu dan selalu bersinergi dalam mewujudkan program tersebut dan menjaga Kamtibmas serta mensosialisasikan Penerapan Prokes dalam rangka menekan penyebaran covid-19,”ujar Ginanjar.

( Ham )

Berita Terkait

Majalah Eksekutip Komunitas Todays Berbagi 150 Nasi Kotak pada Warga yang Melintas Didepan Sedayu Mall
Bapak Ketahanan Pangan Brigjen TNI Rianto Berupaya Ciptakan Food Estate di Jababeka
RS. Karang Tengah Medika Berikan Layanani Kesehatan Terbaik dengan Resmikan Klinik Immunotherapy
Reza Muhamad Irvan Caleg PKB Dapil 9 Sambangi Majelis Qur’an Al-falah
Ratusan Warga Pondok Bahar Hadiri Kampanye Caleg DPRD Provinsi Banten Haji Sarmilih
Euphoria HUT ke-17 Partai Hanura di Nganjuk Dibanjiri Ribuan Massa
Polri Bongkar Judi Bola, Dikendalikan Dari Filipina
Warga Binaan Lapas Narkotika DKI Rayakan Kathina Puja 2567 B.E

Berita Terkait

Jumat, 29 Maret 2024 - 13:20 WIB

Ngubek Karaoke Tiap Hari, Nyali Camat Pasar Kemis Bebersih Tempat Maksiat Diuji

Kamis, 28 Maret 2024 - 18:51 WIB

Tanah di Serobot Pengembang, Warga Kecil di Pagedangan Mencari Keadilan

Kamis, 28 Maret 2024 - 18:38 WIB

Tanah di Serobot Pengembang, Warga Kecil Pagedangan Mencari Keadilan

Rabu, 27 Maret 2024 - 08:48 WIB

Pengusaha Karaoke di Pasar Kemis Bandel, 10 Menit Usai Dirazia Beroperasi Lagi

Selasa, 26 Maret 2024 - 17:48 WIB

Pemkot Tangsel Tambah Kuota Mudik Gratis, Simak Cara Daftarnya!

Selasa, 26 Maret 2024 - 12:58 WIB

Razia Karaoke Diduga Bocor, Camat Pasar Kemis : Gua Ubek Tiap Hari

Senin, 25 Maret 2024 - 19:26 WIB

Satpop PP Kabupaten Tangerang Dinilai Tak Bernyali Sikapin Tempat Karaoke di Pasar Kemis

Senin, 25 Maret 2024 - 12:57 WIB

Mengungkap Kebobrokan PUPR Kota Tangerang: Tukang Becak Disebut Minta Paket Lelang

Berita Terbaru

 kondisi sedang tidak baik-baik saja maka yang punya berbagilah kepada yang tidak punya, dimana amal yang kia lakukan dikali lipat sepuluh kali oleh Allah SWT,” ucap Haji Beceng.

Megapolitan

Erwin Aksa dan Haji Beceng Bukber Bersama Ratusan Warga Cengkareng

Jumat, 29 Mar 2024 - 12:57 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca