Walubi Bantu 5 Ton Beras Bencana Gempa Cianjur

- Jurnalis

Kamis, 24 November 2022 - 10:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Yayasan Walubi menyalurkan bantuan donasi kepada korban bencana alam Cianjur, Jawa Barat. Bantuan itu diangkut dengan menggunakan sejumlah kendaraan TNI di Gambir Expo Blok A Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu (23/11/22).

“Bantuan ini kami salurkan sebagai bentuk keperdulian umat terhadap warga Cianjur terdampak bencana alam gempa beberapa hari lalu,” ujar Pengurus Yayasan Walubi, Romo A Sun.

Baca juga :  Warga Kapuk Sawah Cengkareng Keluhkan PT LGT Chrome Buang Limbah B3 di Selokan Air

Romo A Sun merinci sedikitnya ada 5 ton beras dengan masing-masing karung berisi 50 kg dan 1000 dus mie instan yang disalurkan ke lokasi bencana.

“Kami bekerja sama dengan Mabes TNI AD, jadi kami menyiapkan logistik dan TNI menyiapkan personil dan kendaraaanya,” ujar Romo A Sun.

Romo A Sun berharap, bantuan donasi ini bisa mengurangi beban kedukaan para warga yang menjadi korban bencana alam gempa di Cianjur.Ia juga mendoakan kepada warga terdampak bencana semoga tabah menjalaninya dan selalu menjaga kesehatan.”Semoga mereka dapat dikuatkan mengadapi cobaan ini, selalu sehat dan tetap semangat,” pungkasnya.

Baca juga :  Warga Kapuk Sawah Cengkareng Keluhkan PT LGT Chrome Buang Limbah B3 di Selokan Air

Berita Terkait

Wasekjen Walubi Romo Asun Disalami Presiden Jokowi di Kongres Hipmabudhi ke -XII
Chandra Aditiya Nugraha siap Maju Menjadi Ketua Umum Hikmahbudhi Periode 2024-2026
Komitmen Tegas Iqbal Irsyad Jadikan PWI Jaya Lahan Pengabdian Bukan Cari Uang
Kodim 0505/Jakarta Timur Peringati Nuzulul Qur’an Bersama Warga Utan Kayu
Majalah Eksekutip Komunitas Todays Berbagi 150 Nasi Kotak pada Warga yang Melintas Didepan Sedayu Mall
Bimbel Koguredu Kembali Bagikan 150 Nasi Kotak untuk Berbuka Puasa
Bapas Kelas 1 Jakbar Santuni Puluhan Klien Anak Pemasyarakatan dan Yatim Piatu
Mampukah Indonesia Mencapai Zero Diskriminasi HIV pada 2030
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 19:54 WIB

Wasekjen Walubi Romo Asun Disalami Presiden Jokowi di Kongres Hipmabudhi ke -XII

Kamis, 28 Maret 2024 - 19:13 WIB

Chandra Aditiya Nugraha siap Maju Menjadi Ketua Umum Hikmahbudhi Periode 2024-2026

Rabu, 27 Maret 2024 - 23:14 WIB

Kodim 0505/Jakarta Timur Peringati Nuzulul Qur’an Bersama Warga Utan Kayu

Rabu, 27 Maret 2024 - 17:57 WIB

Majalah Eksekutip Komunitas Todays Berbagi 150 Nasi Kotak pada Warga yang Melintas Didepan Sedayu Mall

Rabu, 27 Maret 2024 - 17:30 WIB

Bimbel Koguredu Kembali Bagikan 150 Nasi Kotak untuk Berbuka Puasa

Rabu, 27 Maret 2024 - 17:02 WIB

Bapas Kelas 1 Jakbar Santuni Puluhan Klien Anak Pemasyarakatan dan Yatim Piatu

Rabu, 27 Maret 2024 - 15:05 WIB

Mampukah Indonesia Mencapai Zero Diskriminasi HIV pada 2030

Senin, 25 Maret 2024 - 17:16 WIB

PT KCN Ikut Partisipasi Berikan Santunan di Acara FKPPI Cilincing

Berita Terbaru

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca