BPJS Kesehatan Jakpus, Melayani dengan Sepenuh Hati

- Jurnalis

Selasa, 27 Agustus 2019 - 11:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

iFAKTA.CO, JAKARTA – Masyarakat Jakarta Pusat, khususnya yang datang ke Kantor BPJS Kesehatan Jakarta Pusat menilai pelayanan pegawai kantor tersebut sangat puas dengan pelayanan yang ramah, cepat dan tepat.

Kepuasan itu, diperoleh bukan saja saat berhadapan dengan staf atau pegawai ( customer service ), namun juga saat memasuki pintu utama masuk.

Seperti dari pantauan iFakta.co, nampak wanita satuan pengamanan (Satpam) bernama Ria Anggraini menyambut tamu dengan ramah dan interaktif. “Siang Pak, bisa saya bantu ?”demikian kalimat pertama yang terlontar dengan senyum yang ramah saat menyambut tamu.

Menurut Ria, pelayanan prima dengan keramah tamahan sudah menjadi kebutuhan pada pelayanan publik. Senyum dan sapa sebenarnya sudah menjadi tradisi budaya Indonesia.

“Kalau orang dari luar, kena macet ditambah udara panas. Pas sampai dikantor sini kalau dikasih senyum yang ramah kan jadi adem,” ujarnya ramah, Selasa 27 Agustus 2019 siang.

Sementara itu, Kepala Bidang Kepesertaan dan Pelayanan Peserta Kantor Cabang Jakarta Pusat Nanik Yuniastuti menambahkan bukan karena SOP mengharuskan pegawai, staf atau karyawan harus bersikaf ramah. Namun, lebih dari itu yaitu mentradisikan diri sebagai bangsa Indonesia yang murah senyum dan ramah keantar sesama.

“Kan senyum juga ibadah, mas,” ujarnya berkelakar.

Nanik berharap, dengan pelayanan BPJS Kesehatan Jakarta Pusat yang ramah, interaktif, cepat dan tepat. Menjadikan Iklim etos kerja menjadi berjalan lancar dan baik. (amy)

Baca juga :  Jelang HUT RI Ke-78, RT 008/001 Pegadungan Kalideres Gelar Pertandingan Antar Warga

Berita Terkait

Geger, Penjual Otak-otak di Tegal Alur Ditemukan Tewas Gantung Diri, Diduga Depresi usai Ditinggal Istri
HUT ke-26, Jakmania Jakbar bersama Polsek Cengkareng Gelar khitanan massal
Polres Jakarta Utara Diduga Biarkan Timbunan Solar Subsidi di Cilincing
Mobil Tangki Pertamina Diduga Buang BBG ke Penadah di Jl. Akses Rawa Malang Kulon Cilincing
Terminal Kalideres Terus Berbenah Memperbaiki Fasilitas Pelayanan
Makin Modern, Kadishub DKI Jakarta Resmikan Loket Bus AKAP Terminal Kalideres
Layani Pembeli yang Pakai Derijen, Pertamina Diminta Segel SPBU 34-14209 Pegangsaan Jakut
Polisi Diminta Grebek Timbunan Solar Subsidi di Jalan Swadaya Cilincing Jakut

Berita Terkait

Rabu, 6 Desember 2023 - 15:45 WIB

Mudahkan Pemohon Golden Visa, Ditjen Imigrasi Gandeng Bank Mandiri

Senin, 4 Desember 2023 - 22:43 WIB

KKP Siapkan Integrasi Rencana Tata Ruang Kawasan Darat dan Laut di IKN

Senin, 27 November 2023 - 17:03 WIB

Kemenkominfo Siapkan Regulasi Pemanfaatan Teknologi AI

Jumat, 24 November 2023 - 17:09 WIB

Sebagai Proyek Strategis Nasional, Presiden Jokowi Resmikan 2 Bandara di Papua

Kamis, 23 November 2023 - 17:02 WIB

Presiden Jokowi Resmikan Kampung Nelayan Modern di Biak Papua

Jumat, 17 November 2023 - 12:24 WIB

Kemarin, Pesawat Jet Tempur TNI AU Jatuh hingga Tahanan Curat Tewas Gantung Diri

Kamis, 16 November 2023 - 17:12 WIB

Jokowi Sebut Pentingnya Langkah Strategis Hadapi Dampak Perubahan Iklim

Rabu, 15 November 2023 - 14:11 WIB

Antisipasi Musim Penghujan, DPR Ingatkan Pemerintah Prioritaskan Pemeliharaan Infrastruktur

Berita Terbaru