JAKARTA, ifakta.co – Calon anggota legislatif (Caleg) DPR RI DKI Jakarta III nomor urut 6 dari Partai Gerindra, Andy Cahyady melakukan sosialisasi sekaligus peresmian posko pemenangan Prabowo-Gibran bersama masyarakat Kecamatan Cengkareng, Jakarta Barat, Sabtu 20 Januari 2024.