Pasca Banjir, Anies Baswedan Kunjungi Kali Movekart Rawa Buaya Cengkareng

- Jurnalis

Jumat, 10 Januari 2020 - 23:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, Jakarta – Pasca bencana banjir, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meninjau langsung pembersihan sampa di sepanjang Kali Mokevart Jalan Rawa Buaya – Cengkareng , Jakarta Barat, Jumat (10/01/2020) sore.

Dalam kunjungan itu Anies didampingi Walikota Jakarta Barat Rustam Efendi dan salah satu organisasi masyarakat (Ormas) di Jakarta Barat yakni Bang Japar.

Pada kesempatan itu, Anies berepesan kepada masyarakat untuk tidak membuang sampah kedalam sungai. Juga membuang sampah sembarangan jangan dijadikan budaya.

“Untuk warga khususnya warga Rawa Buaya Cengkareng untuk sama-sama menjaga kebersihan dan jangan menjadikan budaya membuang sampah sembarangan di kali atau yang bukan pada tempatnya,” pesan Anies. (amr)

Baca juga :  Diduga Ilegal, Polisi Diminta Tindak Tegas Penampungan Limbah Olie Bekas di Marunda Jakut

Berita Terkait

Security DPRD Prabumulih Keluhkan Gaji Dipotong THR Dihapus
Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS
Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm
LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai
PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi
Legislator DPRD Desak Pemprov DKI Perluas Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta
Yayasan Kemala Bhayangkari dan Polres Metro Bekasi Kota Ulurkan Bantuan untuk Korban Banjir
Pengerukan Kali Grogol Jaksel Ditargetkan 1 Bulan Lagi Rampung

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 04:45 WIB

Security DPRD Prabumulih Keluhkan Gaji Dipotong THR Dihapus

Sabtu, 8 Maret 2025 - 23:29 WIB

Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS

Sabtu, 8 Maret 2025 - 12:12 WIB

Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm

Sabtu, 8 Maret 2025 - 00:19 WIB

LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:57 WIB

PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi

Berita Terbaru