Sebuah Gedung Berlantai 4 di Palmerah Ambruk

- Jurnalis

Senin, 6 Januari 2020 - 12:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, Jakarta – Sebuah gedung berlantai empat di daerah Palmerah tepatnya di Jalan Brigjen Katamso, Kota Bambu Selatan, Palmerah, Jakarta Barat, roboh pada, Senin (6/1/2020) pagi.

Nampak sebuah minimarket Alfamart yang berada dibawahnya juga ikut terkena runtuhannya.

Pantauan ifakta.co di lokasi, bagian yang ambruk ada disebelah bagian kiri dan menimpa beberapa kendaraan sepeda motor yang sedang diparkir dibawahnya.

Gang di samping gedung pun ikut tertutup jalan akses keluar masuknya dan bongkahan sisa bangunan terlihat menutupi badan jalan.

Nampak garis polisi sudah dibentangkan di sekitar gedung.

Sementara itu, lalu lintas di sepanjang jalur di depan gedung itu tampak macet parah dari arah Kebon Jeruk ke Tanah Abang.

Petugas dari Polsek Palmerah, Satpol PP, Basarnas dan Damkar Jakbar, sudah dikerahkan guna mengamankan area di sekitar bangunan.

Sampai saat ini belum diketahui penyebab terjadinya robohnya gedung itu yang menimbulkan korban jiwa atau tidak.

Dinas Damkar pun sudah mengerahkan alat berat guna menyisir lokasi kejadian. (My)


Baca juga :  Jelang HUT RI Ke-78, RT 008/001 Pegadungan Kalideres Gelar Pertandingan Antar Warga

Berita Terkait

Aktivis Minta Citata Jangan Buka Segel Bangunan Mie Gacoan Sebelum PBG Terbit
Mobil Konsep Suzuki eWX Hadir di IIMS 2025
Resmikan Irigasi di Kulonprogo, Kapolri Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan Ketahanan Pangan
Avian Brand Tawarkan Promo Menarik di Acara Pameran dan Gathering Lelang Renotop
Razia Gabungan, Satpol PP Amankan Ratusan Butir Obat Daftar G
Pelindo Didemo Ribuan Supir Lantaran Dianggap Pelihara Preman dan Pungli
HCB Pastikan Klaim Zulmansyah Sebagai Ketua PWI Pusat adalah Ilegal
Zulmansyah Sakedang Mangkir dari Panggilan Polisi Soal Laporan Dugaan Keterangan Palsu Akte KLB

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 18:09 WIB

Aktivis Minta Citata Jangan Buka Segel Bangunan Mie Gacoan Sebelum PBG Terbit

Minggu, 16 Februari 2025 - 09:38 WIB

Mobil Konsep Suzuki eWX Hadir di IIMS 2025

Minggu, 16 Februari 2025 - 06:52 WIB

Resmikan Irigasi di Kulonprogo, Kapolri Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan Ketahanan Pangan

Jumat, 14 Februari 2025 - 22:11 WIB

Avian Brand Tawarkan Promo Menarik di Acara Pameran dan Gathering Lelang Renotop

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:46 WIB

Razia Gabungan, Satpol PP Amankan Ratusan Butir Obat Daftar G

Berita Terbaru

Polres Pelabuhan Tanjung Priok saat konferensi pers ungkap kasus TPPO bermodus menawarkan pekerjaan sebagai karyawan swasta. (Foto: Ifakta.co).

Hukum & Kriminal

Polisi Ungkap Kasus TPPO Bermodus Tawaran Kerja Jadi Karyawan Swasta

Selasa, 18 Feb 2025 - 18:47 WIB

Penjabat (Pj) Bupati Tangerang, Andi Ony berpamitan kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) Kabupaten Tangerang saat menjadi pembina Apel Hari Kesadaran Nasional (foto;istimewa)

Regional

Pj Bupati Tangerang Andi Ony Pamit ke Seluruh ASN

Selasa, 18 Feb 2025 - 17:40 WIB