Sugoi Massages di Duga Tempat Prostitusi Berkedok Griya Pijat

- Jurnalis

Minggu, 29 Desember 2019 - 10:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Brosur penawaran Sugoi Massages

ifakta.co, Jakarta – Salah satu aktivis sosial di Jakarta Barat, Darsuli, berharap kepada Gubernur Provinsi DKI Jakarta Anies Baswedan untuk menindak tegas panti pijat (massages) yang terletak di kawasan perkantoran di Taman Palem Mutiara Blok C2 Cengkareng, Jakarta Barat karena diduga dijadikan tempat prostitusi berkedok griya pijat.

Menurut Darsuli, tempat yang diketahui bernama Sugoi itu meyediakan terapi pijat (massages) dari paket biasa hingga paket all in one yang harganya antara 410 ribu – 430 ribu rupiah.

“Paket all in one itu, pengunjung bisa melakukan hubungan intim (making love/ML) dengan terapinya selama 90 menit,” tutur Darsuli kepada wartawan, dikantornya di Kalideres, Jakarta Barat Sabtu 29 Desember 2019 sore.

Darsuli juga menyatakan akan menyurati langsung Gubernur DKI Jakarta, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan, Majelis Ulama Indonesia (MUI), Satpol PP dan instansi-instansi pemerintah lainnya agar segera bertindak tegas.

Berdasarkan pantauan ifakta.co, dilokasi, diketahui panti pijat Sugoi memberikan pelayanan pijat plus-plus (ML) dengan dibuktikan brosur dan poto-poto yang ditawarkan oleh customer service.(my)

Baca juga :  Pemprov DKI Jakarta Pastikan Stok Gas LPG 3 Kg Masih Aman

Berita Terkait

Geger, Penjual Otak-otak di Tegal Alur Ditemukan Tewas Gantung Diri, Diduga Depresi usai Ditinggal Istri
HUT ke-26, Jakmania Jakbar bersama Polsek Cengkareng Gelar khitanan massal
Polres Jakarta Utara Diduga Biarkan Timbunan Solar Subsidi di Cilincing
Mobil Tangki Pertamina Diduga Buang BBG ke Penadah di Jl. Akses Rawa Malang Kulon Cilincing
Terminal Kalideres Terus Berbenah Memperbaiki Fasilitas Pelayanan
Makin Modern, Kadishub DKI Jakarta Resmikan Loket Bus AKAP Terminal Kalideres
Layani Pembeli yang Pakai Derijen, Pertamina Diminta Segel SPBU 34-14209 Pegangsaan Jakut
Polisi Diminta Grebek Timbunan Solar Subsidi di Jalan Swadaya Cilincing Jakut

Berita Terkait

Rabu, 6 Desember 2023 - 15:45 WIB

Mudahkan Pemohon Golden Visa, Ditjen Imigrasi Gandeng Bank Mandiri

Senin, 4 Desember 2023 - 22:43 WIB

KKP Siapkan Integrasi Rencana Tata Ruang Kawasan Darat dan Laut di IKN

Senin, 27 November 2023 - 17:03 WIB

Kemenkominfo Siapkan Regulasi Pemanfaatan Teknologi AI

Jumat, 24 November 2023 - 17:09 WIB

Sebagai Proyek Strategis Nasional, Presiden Jokowi Resmikan 2 Bandara di Papua

Kamis, 23 November 2023 - 17:02 WIB

Presiden Jokowi Resmikan Kampung Nelayan Modern di Biak Papua

Jumat, 17 November 2023 - 12:24 WIB

Kemarin, Pesawat Jet Tempur TNI AU Jatuh hingga Tahanan Curat Tewas Gantung Diri

Kamis, 16 November 2023 - 17:12 WIB

Jokowi Sebut Pentingnya Langkah Strategis Hadapi Dampak Perubahan Iklim

Rabu, 15 November 2023 - 14:11 WIB

Antisipasi Musim Penghujan, DPR Ingatkan Pemerintah Prioritaskan Pemeliharaan Infrastruktur

Berita Terbaru