Polisi di Sulawesi Selatan Tewas Usai Motornya Disambar Truck

- Jurnalis

Selasa, 24 Oktober 2023 - 13:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seorang anggota Satlantas Polres Wajo Aipda Yunus tewas setelah motor yang dikendarainya disambar truck (Poto: Istimewa)

Seorang anggota Satlantas Polres Wajo Aipda Yunus tewas setelah motor yang dikendarainya disambar truck (Poto: Istimewa)

SULSEL, ifakta.co – Seorang anggota Satlantas Polres Wajo Aipda Yunus tewas setelah motor yang dikendarainya disambar oleh sebuah mobil truk jenis Nissan Diesel dengan nomor polisi DD 8593 RK di Jalan Sawerigading, Kelurahan Pattirosompe, Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan, Senin (23/10)

Berdasarkan informasi, pada saat kejadian, Aipda Yunus tengah mengendarai motor NMax berwarna putih dan disambar oleh sebuah mobil truk jenis Nissan Diesel dengan nomor polisi DD 8593 RK.

Baca juga :  Gandeng Koramil 1623-03/Rendang, RnB Law Firm Salurkan Puluhan Paket Sembako

Kepala Satuan Lalu Lintas di Polres Wajo AKP Nawor Eming menjelaskan, peristiwa nahas ini berawal dari kendala pada sistem pengereman mobil truk yang dikemudikan oleh seorang sopir bernama Frans asal Makassar.

“Benar, Almarhum baru saja selesai dari tugas pengamanan Pilkades,” ujar Eming.

Saat ini, jenazah korban telah dibawa ke Rumah Duka untuk disemayamkan. 

Sementara itu, Kapolres Wajo AKBP Fatchur Rachma ikut mengungkapkan rasa belasungkawa atas kejadian tragis yang menimpa salah satu anggota kepolisian mereka.

Baca juga :  Gandeng Koramil 1623-03/Rendang, RnB Law Firm Salurkan Puluhan Paket Sembako

“Beliau merupakan seorang individu yang baik dan dikenal dengan senyum yang murah hati. Kami di jajaran Polres Wajo turut berduka cita atas kepergian salah satu anggota kami,” ujar Fatchur Rachman.

Berita Terkait

Sang Pengemis Keadilan Syamsul Jahidin Lontarkan Surat Himbauan Terbuka ke RSUD Sekadau, Ini 6 Poin Pentingnya
Kapolres Nganjuk Kembali Perintahkan Razia Aplikasi Judi Online di HP Anggota
Siap Amankan Pengesahan Calon Warga Baru PSHT Pusat Madiun Cabang Nganjuk 2024, Polres Nganjuk Siagakan Personel Gabungan
Gelar Silaturahmi dengan Kades Se- Kabupaten Nganjuk, Kapolres Ajak Pelihara Kamtibmas
Dirlantas Polda Jatim Raih Penghargaan Level Asia sebagai “Best Innovator”
Sipropam Polres Nganjuk Gelar Pemeriksaan Berkala Senjata Api Laras Pendek Organik dan Amunisi
Silaturahmi Bersama Ulama Kamtibmas, Kapolres Nganjuk Sampaikan Pesan Persatuan
Polres Nganjuk Siapkan Tim Patroli Gabungan Skala Besar Untuk Amankan 1 Suro

Berita Terkait

Kamis, 25 Juli 2024 - 20:12 WIB

Kasdim 0510/Tigaraksa Hadiri Pemusnahan BB Kejari Kabupaten Tangerang

Kamis, 25 Juli 2024 - 15:52 WIB

Kejari Kabupaten Tangerang, Musnahkan Barang Bukti 86 Perkara Pidana Yang Telah Inkracht

Rabu, 24 Juli 2024 - 13:48 WIB

Dandim 0510/Tigaraksa Pantau Langsung Donor Darah: Jaga Stock Darah Untuk Masyarakat

Selasa, 23 Juli 2024 - 18:18 WIB

Gelar Pelatihan Video Kreatif, Benyamin: Wujudkan SDM Tangsel yang Unggul di Era Digital

Selasa, 23 Juli 2024 - 17:22 WIB

PT Karya Muda Indochem Group Gelar Santunan Anak Yatim Piatu

Selasa, 23 Juli 2024 - 17:02 WIB

Pj Bupati Apresiasi Kolaborasi Bapenda dengan IPPAT, Tingkatkan Perolehan PAD

Senin, 22 Juli 2024 - 00:21 WIB

Ulang Tahun Bisma, Cucu Pertama Sekjen Apdesi Kabupaten Tangerang Diisi Acara Tasyakuran

Senin, 22 Juli 2024 - 00:12 WIB

Proyek Siluman SPAL Diduga Dikerjakan Amburadul Tanpa Memikirkan Mutu dan Kualitasnya

Berita Terbaru

Kegiatan santunan anak yatim di SDN 01 Sidoko Gunung Kaler (Poto: ifakta.co/sibti)

Pendidikan

Peduli Sesama, SDN 01 Sidoko Gunung Kaler Santuni Yatim

Jumat, 26 Jul 2024 - 13:13 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca