Mobile JKN Mudahkan Novian dalam Mencegah Penularan Virus Covid-19

- Jurnalis

Kamis, 11 Februari 2021 - 22:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, JAKARTA – Kini teknologi sedang gencar-gencarnya digunakan oleh masyarakat.

Perkembangan teknologi yang ada membuat masyarakat merasa dimudahkan, terutama di era new normal saat ini.

Salah satu peserta Jaminan Kesehatan Nasional – Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) dari segmen Pekerja Penerima Upah (PPU), Novian (26) menjadi salah satu peserta yang telah menikmati perkembangan teknologi yang dihadirkan oleh BPJS Kesehatan melalui fitur-fitur yang terdapat pada Mobile JKN.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Novian menuturkan bahwa dengan adanya pandemi Covid-19 mewajibkan dirinya untuk menerapkan protokol kesehatan dan membatasi diri untuk tidak banyak melakukan aktivitas diluar rumah.

Baca juga :  Sudin Bina Marga Jakpus akan Revitalisasi Lima Trotoar di Wilayahnya

Namun, dengan adanya batasan tersebut bukan berarti membatasi dirinya untuk tetap mendapatkan pelayanan kesehatan.

Saat ditemui oleh ifakta.co, Novian baru saja menikmati fitur pendaftaran pelayanan (antrean online) yang terdapat dalam Mobile JKN untuk berkunjung ke Puskesmas.

Sebagai salah satu kemudahan bagi peserta, BPJS Kesehatan menghadirkan fitur antrean online yang memudahkan peserta agar dapat melakukan pendaftaran pelayanan kesehatan di FKTP tanpa datang langsung ke FKTP.

Jadwal kunjungan peserta pun dapat dipilih dan  diketahui melalui Mobile JKN sehingga peserta dapat memprediksi waktu kunjungannya tersebut.

Baca juga :  Inspektorat DKI Jakarta dan KPK Gelar Forum Group Discussion

Selain itu peserta juga dapat menuliskan keluhan penyakitnya sehingga FKTP dapat terinformasi lebih awal terkait kondisi peserta. Sehingga sangat memudahkan peserta pada era new normal saat ini.

“Mungkin di masa pandemi ini kita sangat khawatir ya jika ingin berobat di Puskesmas. Dengan adanya antrean online ini sangat memudahkan saya sebagai peserta untuk tidak berlama-lama menunggu,” katanya.

Terlebih kata dia, pendaftaran yang dilakukan di Mobile JKN sangatlah mudah. Jadi sangat mengakomodir kebutuhan peserta yang ingin mendapatkan pelayanan kesehatan namun tetap mengutamakan protokol kesehatan yang ketat.

Baca juga :  Jelang HUT RI Ke-78, RT 008/001 Pegadungan Kalideres Gelar Pertandingan Antar Warga

Tidak hanya fitur antrean online yang telah dimanfaatkan oleh Novian. Dirinya pun mengakui telah memanfaatkan fitur lainnya yang terdapat dalam Mobile JKN  seperti  Skrining Mandiri Covid-19  sebagai salah satu upaya dalam pencegahan penyebaran virus Covid-19.

“Tetap jaga kesehatan dengan menerapkan pola hidup sehat, ikuti protokol kesehatan yang berlaku, serta maksimalkan kemudahan-kemudahan  yang sudah disediakan sehingga menjaga kita juga agar tidak tertular dari virus yang berbahaya ini,” tutupnya.

Berita Terkait

Pemerintah Abai Harga Bawang Pengusaha Warteg Terancam Gulung Tikar
Dukungan ke Iqbal Irsyad Sebagai Ketua PWI Jaya Semakin Besar dan Kuat
Ketua Umum PWI Buka Pra-UKW Riau dan Papua Tengah Diikuti oleh 60 Peserta
Tradisi Lebaran ala Betawi, Warga Duri Kosambi Jalani Halal Bihalal Selama 7 Hari
Jelang Lebaran, Yayasan Wijaya Peduli Bangsa Menabur Kasih di TPST Bantar Gebang
Jelang Hari Raya Majalah Exclusive Komunitas Todays Kembali Bagikan Sembako
Vihara Hemadhiro Mettavati Kembali Berikan Bantuan 375 Paket Sembako di Karawaci
Prabu Faundation Bagikan Takjil 500 Bungkus di Cibiru

Berita Terkait

Sabtu, 20 April 2024 - 12:53 WIB

Babinsa dan Kelompok Tani Cek Kembali Pompanisasi

Sabtu, 20 April 2024 - 12:27 WIB

BOMBER Serentak Menyala : Menangkan H.Mad Romli Dalam Pilbup Tangerang 2024

Jumat, 19 April 2024 - 21:16 WIB

Kota Tangerang Darurat Sampah, Target PSEL Sulit Tercapai , Addendum atau Lelang Ulang

Jumat, 19 April 2024 - 20:24 WIB

Alasan Pembubaran PT NDK adalah Situasi Kepentingan Pihak Lain, Simak Penjelasan Selengkapnya

Jumat, 19 April 2024 - 13:10 WIB

Personil Kodim 0510/Tigaraksa Ikuti Pembinaan UKP

Kamis, 18 April 2024 - 23:23 WIB

Proses Eksekusi Pasar Kutabumi Berjalan Lancar

Kamis, 18 April 2024 - 21:53 WIB

Siap-siap, Pemkot Tangsel Mulai Rapihkan 5 Ruas Jalan dari Kabel Menjuntai

Kamis, 18 April 2024 - 13:16 WIB

Pasca Idul Fitri Danramil 12/Rajeg Adakan Halal Bi Halal

Berita Terbaru

Regional

Babinsa dan Kelompok Tani Cek Kembali Pompanisasi

Sabtu, 20 Apr 2024 - 12:53 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca