Kasdim Nganjuk Pimpin Langsung Penyerahan Vitamin Untuk Para Babinsa

- Jurnalis

Selasa, 13 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NGANJUK ifakta.co – Kasdim 0810/Nganjuk Mayor Inf Wiyono memimpin Apel pagi sekaligus penyerahan vitamin HB-Vit 500 secara simbolis di lapangan apel Makodim 0810/Nganjuk pada (13/12).

Apel tersebut dihadiri oleh perwakilan para Babinsa seluruh Koramil jajaran Kodim 0810/Nganjuk yang diberikan kepada para Bintara Pembina Desa (Babinsa) Kodim 0810/Nganjuk, Selasa (13/12/22).

Dalam amanatnya Kasdim 0810/ Nganjuk mengatakan vitamin Hb-Vit 500 adalah suplemen dengan kandungan zat besi dan multivitamin Hb-Vit 500 ini juga mengandung betakaroten yang digunakan sebagai antioksidan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Hb-Vit 500 dapat mengurangi risiko kerusakan sel yang disebabkan oleh radikal bebas dan dapat meningkatkan daya tahan tubuh prajurit sehingga diharapkan tubuh selalu berada dalam kondisi sehat dan prima,” tuturnya.

Babinsa seluruh Koramil jajaran Kodim 0810 Nganjuk saat terima Hb- Vit 500.

Dengan kondisi tubuh yang sehat dan prima tentunya akan berdampak positif terhadap kinerja para Babinsa yang sedang bertugas di lapangan maupun di desa binaan.

Kasdim Mayor Inf Wiyono juga menyampaikan, untuk para Babinsa khususnya wilayah 0810/Nganjuk tetap jaga kekompakan dan selalu sigap dalam melaksanakan tugas-tugas diwilayah binaanya.

Ia juga mengingatkan kepada seluruh prajurit dan PNS Kodim 0810/Nganjuk agar selalu menjaga kesehatan dengan berolahraga dengan kegiatan olahraga bersepeda,volly lari pagi dan lain sebagainya dan jangan lupa dibarengi dengan minum vitamin agar tubuh tetap terjaga dan bugar.

“Ini adalah bentuk perhatian pimpinan untuk kesejahateraan kepada kita (prajurit TNI AD), dimana sebelumnya Kasad juga telah memberikan Susu Serdadu,” pungkasnya.

(MAYANG).

Berita Terkait

Penyuluhan Narkoba oleh Polres Mappi Kepada SMKN 2 Obba
Gawat! Penjual Pil Koplo Akui Setor Upeti Dengan Aparat
Gawat! Pil Koplo Dijual Bebas Dekat Polsek Bantar Gebang
ketua Pembina Posyandu Jakarta Utara Hadiri Launching Pilot Project Posyandu Penerapan 6 Bidang SPM
PMI Jakut Terima Penghargaan dalam Kegiatan LATGAB SIBAT tingkat Nasional
Dorong Industri Kosmetik, BPOM Gelar Cosmetic Toll Manufacturer Expo 2024
Gawat Pedagang Pil Koplo Akui Setor Uang ke Aparat, Warga Minta Kemenkes Tentukan Sikap
Babinsa Monitoring Urine dan Skrining HB di SMPN 2 Legok: Tidak Ada Temuan Pengguna Napza

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 23:52 WIB

Penyuluhan Narkoba oleh Polres Mappi Kepada SMKN 2 Obba

Selasa, 22 Oktober 2024 - 10:34 WIB

Gawat! Penjual Pil Koplo Akui Setor Upeti Dengan Aparat

Minggu, 13 Oktober 2024 - 16:22 WIB

Gawat! Pil Koplo Dijual Bebas Dekat Polsek Bantar Gebang

Jumat, 11 Oktober 2024 - 11:57 WIB

ketua Pembina Posyandu Jakarta Utara Hadiri Launching Pilot Project Posyandu Penerapan 6 Bidang SPM

Jumat, 27 September 2024 - 16:31 WIB

PMI Jakut Terima Penghargaan dalam Kegiatan LATGAB SIBAT tingkat Nasional

Berita Terbaru

Nasional

Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:20 WIB

Nasional

Pemkab Tangerang Gelar Rakor Persiapan Teknis Pilkada

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:10 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca