Prajurit TNI dan Warga Dirikan Bak Penampung Air di Desa Tehoru Maluku

- Jurnalis

Jumat, 10 Januari 2020 - 17:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, Maluku – Guna mengatasi kekurangan air bersih, Prajurit TNI Batalyon Infanteri Raider Khusus 136/Tuah Sakti (Yonif RK 136/TS) yang tergabung dalam Satgas Ops Pamrahwan Maluku dibawah pimpinan Letkol Inf Hasbul Hasyiek Lubis sebagai Dansatgas, bergotong royong bersama warga mendirikan bak penampungan air bersih di Komplek Tehoju Dalam, Desa Tehoru, Kec. Tehoru, Kab. Maluku Tengah, Rabu (8/1/2020) lalu.

Kurangnya pasokan air bersih kali ini disebabkan musim kemarau yang berkepanjangan di wilayah Tehoru, sehingga banyak sumber air yang mengalami kekeringan.

Untuk mengantisipasi hal itu, maka secara gotong royong warga dibantu anggota Pos Tehoru Satgas Yonif RK 136/TS mendirikan bak penampungan air yang digunakan untuk menampung air bersih, untuk selanjutnya dialirkan ke rumah-rumah warga.  Dengan adanya bak penampungan air tersebut, warga dapat mengatur debit air yang digunakan setiap harinya.

Jadad Hayoto selaku Ketua RT 005 mewakili warga Komplek Tehoju Dalam menyampaikan banyak terima kasih dan sangat bangga atas kepedulian para prajurit yang sudah membantu mendirikan bak penampungan air.

“Sekali lagi saya ucapkan terima kasih,” pungkasnya. (amy)

Berita Terkait

Pawai Alegoris Kirap Pusaka Tak Miliki Historical Basic Terhadap HUT Nganjuk
Jelang Lebaran, Dr. Nurdin Blusukan Pasar Sipon
AKP Ucu Nuryandi SH, Silaturahmi dan Deklarasi Menjaga Kondusifitas Wilayah
Stok Bahan Pokok di Kabupaten Tangerang Dipastikan Aman
Benyamin Lepas Ratusan Peserta Mudik Gratis Pemkot Tangsel
Polres Metro Tangerang Kota Gelar Apel Kesiapan  Ribuan Personel Operasi Ketupat 2024
Vihara Hemadhiro Mettavati Bagikan 255 Paket Sembako di Wilayah KecamaTeluk Naga
Jelang Mudik, Polisi Gelar Bakti Kesehatan di Terminal Poris Plawad Kota Tangerang

Berita Terkait

Sabtu, 20 April 2024 - 12:53 WIB

Babinsa dan Kelompok Tani Cek Kembali Pompanisasi

Sabtu, 20 April 2024 - 12:27 WIB

BOMBER Serentak Menyala : Menangkan H.Mad Romli Dalam Pilbup Tangerang 2024

Jumat, 19 April 2024 - 21:16 WIB

Kota Tangerang Darurat Sampah, Target PSEL Sulit Tercapai , Addendum atau Lelang Ulang

Jumat, 19 April 2024 - 20:24 WIB

Alasan Pembubaran PT NDK adalah Situasi Kepentingan Pihak Lain, Simak Penjelasan Selengkapnya

Jumat, 19 April 2024 - 13:10 WIB

Personil Kodim 0510/Tigaraksa Ikuti Pembinaan UKP

Kamis, 18 April 2024 - 23:23 WIB

Proses Eksekusi Pasar Kutabumi Berjalan Lancar

Kamis, 18 April 2024 - 21:53 WIB

Siap-siap, Pemkot Tangsel Mulai Rapihkan 5 Ruas Jalan dari Kabel Menjuntai

Kamis, 18 April 2024 - 13:16 WIB

Pasca Idul Fitri Danramil 12/Rajeg Adakan Halal Bi Halal

Berita Terbaru

Regional

Babinsa dan Kelompok Tani Cek Kembali Pompanisasi

Sabtu, 20 Apr 2024 - 12:53 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca