Menteri Perindustrian Berharap Taiwan Berinvestasi di Sektor Otomotif

- Jurnalis

Selasa, 24 Desember 2019 - 10:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Perindustrian Agus Gumawang

ifakta.co, Jakarta – Kementerian Perindustrian menargetkan Indonesia akan menjadi hub atau pusat pengembangan produksi kendaraan listrik di kawasan ASEAN pada tahun 2030. Hal ini antara lain ditopang melalui potensi pasar yang sangat besar.

“Pemerintah akan fokus merumuskan dan menerbitkan kebijakan yang mendukung target tersebut. Kami berharap pelaku industri Taiwan ada yang berminat investasi di sector otomotif,” kata Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita sesuai siaran pers yang di ifakta.co, Senin 23 Desember 2019.

Gumiwang mengatakan, Pemerintah Indonesia membuka pintu kepada para investor yang ingin masuk ke Indonesia untuk menumbuhkan industri manufaktur, termasuk sektor otomotif,” ujarnya.

Langkah ini menurut dia guna memperkuat struktur industri di dalam negeri, mulai dari sektor hulu sampai hilir.

Menperin Agus menilai, prospek penjualan mobil di Indonesia masih sangat menjanjikan. Sebab, apabila bertambah satu unit saja dari 87 ke 88 unit, berarti penjualan akan naik sekitar 260 ribu unit.

“Dengan populasi penduduk kita 260 juta jiwa, maka room to grow bagi industri ini begitu besar,” ungkapnya.

Ia menambahkan, melalui peningkatan sumber daya manusia (SDM), Pemerintah juga mengajak industri komponen dan pendukung otomotif bersama-sama menyiapkan diri untuk memasuki era kendaraan listrik maupun teknologi kendaraan ramah lingkungan lainnya.

“Dengan adanya regulasi tersebut, percepatan program diatur secara rinci, mulai dari litbang, TKDN, sampai dengan insentif yang akan diberikan,” tuturnya.

Sejalan dengan itu, pemerintah telah mengeluarkan Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2019 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 94 Tahun 2010 tentang Penghitungan Penghasilan Kena Pajak dan Pelunasan Pajak Penghasilan dalam Tahun Berjalan.

Dalam regulasi tersebut, salah satunya mengatur tentang pemberian insentif fiskal berupa super deduction tax bagi perusahaan yang melakukan kegiatan riset dan vokasi dengan mendapat pengurangan penghasilan bruto sampai 200%-300%.

“Ini suatu yang sangat luar biasa, mudah-mudahan para produsen bisa memanfaatkan dengan baik kebijakan dari pemerintah tersebut. Bagi principal yang belum ada kegiatan produksi di sini, saya kira ini adalah momentum yang tepat untuk melakukan invetasi di Indonesia,” tandasnya. (Ham)

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Kapolri: Arus Mudik di 28 Maret dan Arus Balik di 5 April
Mendikdasmen Segera Terbitkan SE Pindah Sekolah Jalur Mutasi Bagi Anak Hakim
115 Yatim Piatu Menerima Santunan di Acara Proker Bhakti Sosial KBRC DPD Jakarta Selatan
Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama Prakasa : Alumni Bintara Angkatan 94/95 Polres Metro Bekasi Kota, Momentum Pererat Kebersamaan 30 Tahun Mengabdi
Candy Rouge Lounge & Bar, Pemain Baru di Senopati yang Dapat Menjadi Rujukan Terbaik Bagi Penikmat House Music
Bazar Ramadan, Pemkab Tangerang Bantu Masyarakat Penuhi Kebutuhan Lebaran
Polsek Bekasi Barat Bersama 3 Pilar Melaksanakan Safari Ramadhan Dan Santuni Anak Yatim
Siaga Keselamatan Pemudik, Polres Metro Bekasi Kota Gelar Rampcheck Jelang Idul Fitri

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 02:11 WIB

Kapolri: Arus Mudik di 28 Maret dan Arus Balik di 5 April

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:33 WIB

Mendikdasmen Segera Terbitkan SE Pindah Sekolah Jalur Mutasi Bagi Anak Hakim

Kamis, 20 Maret 2025 - 10:34 WIB

115 Yatim Piatu Menerima Santunan di Acara Proker Bhakti Sosial KBRC DPD Jakarta Selatan

Kamis, 20 Maret 2025 - 00:43 WIB

Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama Prakasa : Alumni Bintara Angkatan 94/95 Polres Metro Bekasi Kota, Momentum Pererat Kebersamaan 30 Tahun Mengabdi

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:32 WIB

Candy Rouge Lounge & Bar, Pemain Baru di Senopati yang Dapat Menjadi Rujukan Terbaik Bagi Penikmat House Music

Berita Terbaru

Kapolresta Tangerang, Kombes Pol Baktiar Joko Mujiono, secara resmi membuka bazar ramadhan di halaman mapolrsta  Tangerang (foto:istimewa)

Regional

Polresta Tangerang Gelar Bazar Ramadhan Polri Presisi 2025

Jumat, 21 Mar 2025 - 01:49 WIB