Klasemen F1 2019 Usai Bottas Menangi GP Australia

- Jurnalis

Minggu, 17 Maret 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pembalap Mercedes, Valtteri Bottas sukses meraih poin penuh di F1 Australia, Minggu (17/3/2019) usai mengalahkan rekan satu timnya, Lewis Hamilton

Pembalap Mercedes, Valtteri Bottas sukses meraih poin penuh di F1 Australia, Minggu (17/3/2019) usai mengalahkan rekan satu timnya, Lewis Hamilton

Driver Mercedes Valtteri Bottas memenangi seri pembuka Formula 1 2019 dalam Grand Prix Australia. Berikut klasemen pebalap usai race tersebut.

Di Sirkuit Melbourne Park, Australia, Minggu (17/3/2019), Bottas menjadi yang tercepat dengan waktu 1 jam 25 menit 27.325 detik, unggul 20,8 detik dari rekan setimnya di Mercedes Lewis Hamilton.

Hamilton sendiri finis kedua, meski memulai balapan dari posisi terdepan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di tempat ketiga ada driver Red Bull Max Verstapen, disusul duo Ferrari Sebastian Vettel dan Charles Leclerc yang mengunci posisi lima besar.

Sementara Bottas pun memimpin klasemen pebalap dengan 26 poin. Driver asal Finlandia itu mendapat tambahan satu poin usai juga berhasil menorehkan waktu lap tercepat dalam balapan kali ini.

Aturan baru F1 sendiri akan memberi peraih waktu lap tercepat dalam posisi 10 besar tambahan satu angka.

Berita Terkait

Atlet Wushu Nganjuk Sabet 7 Medali di Ajang Kejurprov Wushu Jatim 2024
Dandim 0510/Tigaraksa Dampingi Danrem dalam pembukaan kejuaraan Internasional Kasad 6Th Asian Tekwondo Open Championship
ESPN Sebut Tim Nasional Indonesia Tim Underdog tapi Sulit Dikalahkan
BAF Organizer Sukses Gelar Balap Motor Road Race di Pali Sumsel
Rekor empat Gol Cole Palmer bawa Chelsea Hajar Brighton 4-2
Semarakkan HUT ke-79 TNI, Koramil 02/Pondok Gede Gelar Pertandingan Futsal
Dicuekin Pemkot, H Arlan Franky Bawa IPSI Prabumulih ke Popnas 2024
Dipadati Ribuan Penonton, Desa Tanjung Menang Rambang Gelar Grass Track

Berita Terkait

Kamis, 17 Oktober 2024 - 14:57 WIB

Atlet Wushu Nganjuk Sabet 7 Medali di Ajang Kejurprov Wushu Jatim 2024

Selasa, 15 Oktober 2024 - 19:32 WIB

Dandim 0510/Tigaraksa Dampingi Danrem dalam pembukaan kejuaraan Internasional Kasad 6Th Asian Tekwondo Open Championship

Minggu, 13 Oktober 2024 - 18:08 WIB

ESPN Sebut Tim Nasional Indonesia Tim Underdog tapi Sulit Dikalahkan

Senin, 7 Oktober 2024 - 10:01 WIB

BAF Organizer Sukses Gelar Balap Motor Road Race di Pali Sumsel

Minggu, 29 September 2024 - 19:38 WIB

Rekor empat Gol Cole Palmer bawa Chelsea Hajar Brighton 4-2

Berita Terbaru

Megapolitan

Parade Hantu Spesial Halloween Hadir Di Dufan

Kamis, 17 Okt 2024 - 15:42 WIB

Wali Kota Administrasi Jakarta Utara, Ali Maulana Hakim memimpin rapat koordinasi dan evaluasi Kampung Siaga TB Jakarta Utara (foto:ifakta.co)

Megapolitan

Walkot Jakut Pimpin Rapat Evaluasi Siaga TBC

Kamis, 17 Okt 2024 - 15:05 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca