Pemkot Terus Upayakan Pencarian Korban Tenggelam, Pj : Hati-hati Beraktivitas di Sekitar Sungai!

- Jurnalis

Jumat, 24 Mei 2024 - 17:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOTA TANGERANG, ifakta.co – Upaya pencarian korban terseret arus di Sungai Cisadane pada Kamis sore, (23/05/2024), kembali dilanjutkan. Penjabat (Pj) Wali Kota Tangerang yang turut meninjau proses pencarian remaja berinisial MH berusia 15 tahun tersebut, menegaskan, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui BPBD serta Tim SAR gabungan akan mengupayakan pencarian dengan semaksimal mungkin.

Baca juga :  Wali Kota SHJW Berikan Masukan Saat Dampingi Pj Tinjau Berbagai Pelayanan dan Fasos Fasum

“Sejak Kamis sore personel BPBD dan Tim SAR gabungan telah diterjunkan untuk mencari dan menyisir Tempat Kejadian Perkara (TKP) dan lokasi kejadian di Sungai Cisadane, dan hari ini pencarian masih terus diupayakan dan dilanjutkan,” ungkap Mantan Kepala Pusdatin Kemendagri, saat meninjau TKP di tepi Sungai Cisadane, tepatnya di Jalan Tanah Gocap, Kecamatan Karawaci, Jum’at, (24/05/2024).

Baca juga :  Sekda: Ajak Para Pelaku Budaya Manfaatkan E-Plesiran

“Dan tentunya Pemkot siap mendukung penuh upaya pencarian melalui dukungan personel, alat-alat dan logistik, juga telah kami upayakan untuk memastikan agar pencarian dapat optimal dan maksimal,” imbuhnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut, Dr. Nurdin, menghimbau kepada seluruh masyarakat Kota Tangerang khususnya yang tinggal di tepi Sungai Cisadane agar lebih berhati-hati dalam beraktivitas.

Baca juga :  Pesawat Latih Jatuh di Tangsel, Benyamin Sampaikan Dukacita Mendalam

“Mohon doanya kepada seluruh masyarakat agar korban dapat segera ditemukan dan jika ada yang menemukan bisa segera melaporkan dan untuk masyarakat yang sehari-harinya beraktivitas di sungai, saya imbau agar berhati-hati dan waspada. Jaga dan utamakan keselamatan diri, keluarga dan rekan-rekan semuanya,” tukas Pj.

Berita Terkait

Sekda Hadiri Safari Ramadan Provinsi Banten di Masjid Jami Al Muhajirin
Kapolresta Tangerang Pimpin Patroli untuk Jaga Kondusifitas Wilayah Menjelang Sahur
Kapolresta Tangerang Sosialisasikan Tagline “Mudik Aman, Keluarga Nyaman”
Bupati Tangerang Bersama PIK Beri Bantuan Bedah Rumah dan Santunan Yatim di Kosambi
Kapolsek Kresek Aktif Dalam Mempererat Sinergitas Tiga Pilar dan Rukun Ulama Umaro di Desa Koper
Cairan Pencuci Piring Ekonomi Gelar Program Mabar Spesial Ramadhan: Tingkatkan Keterampilan Santri di Bogor
Hj Rismawati Maesyal Rasyid Dilantik Jadi Ketua TP PKK Kabupaten Tangerang
Satpol PP Gelar Operasi Pengawasan Tertib Ramadan di Wilayah Gading Serpong, Kecamatan Kelapa Dua

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:59 WIB

Sekda Hadiri Safari Ramadan Provinsi Banten di Masjid Jami Al Muhajirin

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:49 WIB

Kapolresta Tangerang Pimpin Patroli untuk Jaga Kondusifitas Wilayah Menjelang Sahur

Sabtu, 15 Maret 2025 - 15:34 WIB

Kapolresta Tangerang Sosialisasikan Tagline “Mudik Aman, Keluarga Nyaman”

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:50 WIB

Bupati Tangerang Bersama PIK Beri Bantuan Bedah Rumah dan Santunan Yatim di Kosambi

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:07 WIB

Kapolsek Kresek Aktif Dalam Mempererat Sinergitas Tiga Pilar dan Rukun Ulama Umaro di Desa Koper

Berita Terbaru

Oplus_131072

Megapolitan

Security DPRD Prabumulih Keluhkan Gaji Dipotong THR Dihapus

Minggu, 16 Mar 2025 - 04:45 WIB