Satpol PP Jakbar Intensifkan Penjangkauan PPKS, 5 Orang Terjaring Operasi

- Jurnalis

Rabu, 22 Mei 2024 - 11:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

5 orang terjaring operasi PPKS. (Foto: Istimewa)

5 orang terjaring operasi PPKS. (Foto: Istimewa)

JAKARTA, ifakta.co – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Administrasi Jakarta Barat terus lakukan Penertiban Penjangkauan Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS).

Penertiban itu melibatkan unsur Satpol PP Jakarta Barat Seksi Tramtibum maupun Seksi Linmas dan Kehumasan.

Tujuannya, sebagai langkah antisipatif agar keberadaan PPKS tidak semakin marak.

Kasatpol PP Jakarta Barat, H. Agus Irwanto merinci 5 PPKS yang berhasil dijangkau tersebut diantaranya 4 wanita dan 1 laki-laki. Masing-masing di Kali Sekretaris dan Jl. Raya Daan Mogot, Tanjung Duren Utara, Grogol Petamburan, Jakarta Barat.

Baca juga :  Halal Bihalal IKA USAKTI, Merajut Bingkai Kebersamaan untuk Kemajuan Indonesia

“Jadi, sebanyak 5 PPKS berhasil dijangkau itu untuk selanjutnya dilakukan pendataan sekaligus pembinaan di Panti Sosial Bina Insan Bangun Daya 1 Kedoya,” ujar Agus didampingi Kasie Tramtibum Satpol PP Jakarta Barat Edison Butar Butar, Rabu (22/05).

Menurut Agus, Pelaksanaan Penertiban Pelanggar Perda dan Perkada (Penyelenggaraan Penertiban Penjangkauan Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial) di kawasan Jakarta Barat tersebut merupakan hasil kegiatan rutin dan monitoring.

Baca juga :  Terjaring Razia, Delapan Jukir Liar di Jakbar Dapat Pembinaan

“Kegiatan serupa akan terus dilaksanakan. Dengan begitu, Penjangkauan yang kami lakukan sebagai langkah antisipatif agar keberadaan PPKS tidak semakin marak,” tutupnya.

Berita Terkait

Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS
Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm
LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai
PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi
Legislator DPRD Desak Pemprov DKI Perluas Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta
Yayasan Kemala Bhayangkari dan Polres Metro Bekasi Kota Ulurkan Bantuan untuk Korban Banjir
Pengerukan Kali Grogol Jaksel Ditargetkan 1 Bulan Lagi Rampung
Komnas Perempuan Berikan 3 Upaya Konkret untuk Tekan Angka Kekerasan di Jakarta

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 23:29 WIB

Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS

Sabtu, 8 Maret 2025 - 12:12 WIB

Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm

Sabtu, 8 Maret 2025 - 00:19 WIB

LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:57 WIB

PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi

Kamis, 6 Maret 2025 - 20:04 WIB

Legislator DPRD Desak Pemprov DKI Perluas Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta

Berita Terbaru

Oplus_131072

Berita Daerah

Pangdam II/Sriwijaya Tinjau Taman Aspirasi Kodam II/Swj

Minggu, 9 Mar 2025 - 20:06 WIB

Oplus_131072

Berita Daerah

Pangdam II/Sriwijaya Safari Ramadhan di OKI

Minggu, 9 Mar 2025 - 17:57 WIB