Kantor BPN Jakbar Komit Jadikan Zona Integrasi WBK dan WBBM

- Jurnalis

Kamis, 2 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Kantor BPN Jakarta Barat Agus Setiyadi (Poto: ifakta.co)

Kepala Kantor BPN Jakarta Barat Agus Setiyadi (Poto: ifakta.co)

JAKARTA, ifakta.co – Kantor Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Administrasi Jakarta Barat berkomitmen menciptakan perubahan dengan melakukan pembangunan zona integritas menuju Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK)  dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) tahun 2023.

Hal itu dilakukan dengan menerapkan enam area perubahan bersama para seluruh pimpiman dan pegawai dalam upaya mengimplementasi tagline Kementrian ATR BPN yaitu melayani, profesional dan terpercaya.

Baca juga :  Hari ini Pemprov DKI Jakarta Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda

“Berkat sinergi dan kolaborasi yang baik ini telah mendeklarasikan Jakarta Barat sebagai kota lengkap serta menjadi insan pertanahan yang mampu menciptakan inovasi baru berkontribusi nyata membangun diri untuk maju,” kata Kepala Kantor BPN Jakarta Barat Agus Setiyadi, melalui keterangan tertulis, Kamis (2/11).

Dikatakannya, pimpinan yang mampu menjadi teladan dan tim yang mampu bekerjasama, bertanggung jawab atas keberhasilan mencapai misi organisasi.

Selain itu juga bisa membangun komunikasi yang baik dari segala lini, menciptakan pelayanan yang bersih dari pungli dan gratifikasi.

“Kami berdedikasi melayani dari hati, menciptakan rasa aman dan nyaman bagi setiap pengguna layanan, tanggap melayani setiap keluhan dan pengaduan. Berinovasi memenuhi setiap dan harapan masyarakat,” terang Agus.

Baca juga :  Diskusikan Isu-isu Penting dalam Permasalahan Kompleks, Herlina Hadiri Semnas Ikatan Notaris Indonesia

Sementara di tempat terpisah, Wali Kota Jakarta Barat, Uus Kuswanto juga mendukung penuh Kantor Pertanahan Kota Administrasi Jakarta Barat meraih wilayah birokrasi yang bersih dan melayani.

“Kami sangat mendukung kantor BPN Jakarta Barat menjadi WBK dan WBBM,” ujarnya.

Berita Terkait

Kemenhan Sosialisasi dan Deseminasi Bina Sadar Bela Negara Kabupaten Sidrap
Plt Ketua PWI Jaya Imbau Instansi Pemerintah Waspada Aktivitas Surat dari PWI Jaya Dibekukan
Syamsul Jahidin Raih Penghargaan Non Hakim Mediator Gold Award 2024
RENE Furterer Indonesia Hadirkan Astera Head Spa untuk Kulit Kepala Sensitif
Avene Luncurkan Anti Aging Kurangi Kerutan dalam 15 Hari Aman untuk Kulit Sensitif
Warga Tegal Alur Gelar Aksi Demo Tolak Pembangunan Rumah Pembakaran Mayat di Wilayahnya
Haji Sarmilih.SH: Saya Akan Melindungi Warga Masyarakat Jakarta Barat Dimanapun Berada
Sidang Gugatan Pemberian Pangkat Letkol Tituler Dedy Corbuzier Ditunda, Syamsul Jahidin Harap Tergugat Hormati Hukum

Berita Terkait

Selasa, 10 September 2024 - 18:12 WIB

Kemenhan Sosialisasi dan Deseminasi Bina Sadar Bela Negara Kabupaten Sidrap

Selasa, 10 September 2024 - 12:09 WIB

Plt Ketua PWI Jaya Imbau Instansi Pemerintah Waspada Aktivitas Surat dari PWI Jaya Dibekukan

Senin, 9 September 2024 - 22:26 WIB

Syamsul Jahidin Raih Penghargaan Non Hakim Mediator Gold Award 2024

Minggu, 8 September 2024 - 13:01 WIB

RENE Furterer Indonesia Hadirkan Astera Head Spa untuk Kulit Kepala Sensitif

Sabtu, 7 September 2024 - 21:25 WIB

Avene Luncurkan Anti Aging Kurangi Kerutan dalam 15 Hari Aman untuk Kulit Sensitif

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Listrik Industri Sepatu Diduga Palsu Diputus PLN

Selasa, 10 Sep 2024 - 19:02 WIB

Berita Daerah

Polres Ngawi Kembali Salurkan Bantuan Air Bersih di 4 Desa

Selasa, 10 Sep 2024 - 09:02 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca