Jalan Raya Sunter Papanggo Cacat Mutu Baru Selesai Sudah Retak

- Jurnalis

Selasa, 3 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Pekerjaan Jalan Sunter Raya Papanggo Kelurahan Sunter Agung. Kecamatan Tanjung Priuk. Kota Administrasi Jakarta Utara. Jalan yang dikerjakan oleh PT Duta Kreasi Indah (PT DKI) yang berasal dari Anggaran Belanja Perbelanjaan Daerah (APBD) DKI tahun anggaran 2022, terjadi keretakan di beberapa titik dalam Jalan.

Adanya keretakan Jalan Sunter Raya Papanggo, salah satu warga sebagai pengguna Jalan Susanto mengatakan, pekerjaan Jalan Raya Sunter Papanggo baru selesai, tapi terlihat dalam jalan sudah ada keretakan, ini pekerjaan cacat mutu.

Baca juga :  Sambut HUT RI Ke-78, Pemkot Jakbar Bagikan Bendera Merah Putih

“Pekerjaan Jalan Sunter Raya Papanggo bisa dikatakan cacat mutu, karena adanya keretakan pada Jalan yang baru selesai. Cacat mutu sebagai dampak kalau pekerja mengejar kuantitas, tanpa memperhitungkan kualitas,” ungkap Susanto Selasa (3/1/22) di atas jalan pada saat melintas.

Dia juga menjelaskan, pekerjaan konstruksi jalan harusnya perlu pengawasan yang ketat terhadap kontraktor, dimana kontraktor itu selalu mengejar waktu dan target. Karena mereka selalu mengingat batas waktu pelaksanaan.

“Jika pengawasan itu benar benar dilakukan terhadap penyedia pekerjaan, pasti kualitas pekerjaan itu akan sempurna, karena penyedia melihat waktu penyelesaian pekerjaan sehingga bisa dikatakan selalu mendahulukan kuantitas,” jelasnya.

Baca juga :  Sudah Usang, Loket Tiket di Terminal Kalideres Kini Direvitalisasi

Terkait adanya keretakan Jalan Sunter Raya Papanggo, wartawan media Jurnalkota.online mencoba menghubungi Bernhard FM Gultom ST, mantan Kasudin Bina Marga Jakarta Utara tahun 2018, yang menjabat sebagai Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Dinas Bina Marga DKI Jakarta melalui WhatsApp enggan memberikan jawaban.

Berita Terkait

Sambut Libur Nataru, Pj Gubernur Teguh Tinjau Terminal Kalideres: Minta Sopir Bus Waspada Cuaca Ekstrem
Kapolda Metro Jaya Pimpin Apel Operasi Lilin 2024 Di Monas
Bangga!!! Kodim Tigaraksa Sabet Juara Penyiapan Lokasi Estafet Serah Terima Pleton YWPJ
Pelantikan Jaksa Agung Muda Pengawasan dan Kepala Badan Pendidikan dan Pelatihan Kejaksaan RI
Wakapolda Metro Jaya Pimpin Penutupan Pendidikan dan Pelantikan Bintara Polri Gelombang II TA 2024
Orang Tua Siswa Tuntut Tindakan Tegas Kasus Perbuatan Asusila di SMP Kristoforus 2 Taman Palem
Koperatif, Petraco Bongkar Sendiri Reklame di Jl. Lingkar Luar Cengkareng
Menteri LH Gandeng Kepala Daerah Se-Indonesia dan Seluruh Pemangku Kepentingan Untuk Tuntaskan Masalah Sampah Indonesia.

Berita Terkait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 20:58 WIB

Sambut Libur Nataru, Pj Gubernur Teguh Tinjau Terminal Kalideres: Minta Sopir Bus Waspada Cuaca Ekstrem

Jumat, 20 Desember 2024 - 16:23 WIB

Kapolda Metro Jaya Pimpin Apel Operasi Lilin 2024 Di Monas

Kamis, 19 Desember 2024 - 17:11 WIB

Bangga!!! Kodim Tigaraksa Sabet Juara Penyiapan Lokasi Estafet Serah Terima Pleton YWPJ

Rabu, 18 Desember 2024 - 14:48 WIB

Pelantikan Jaksa Agung Muda Pengawasan dan Kepala Badan Pendidikan dan Pelatihan Kejaksaan RI

Rabu, 18 Desember 2024 - 14:18 WIB

Wakapolda Metro Jaya Pimpin Penutupan Pendidikan dan Pelantikan Bintara Polri Gelombang II TA 2024

Berita Terbaru

Putusan kasasi PT Sri Rejeki Isman yang emiten berkode SRIL atau Sritex ditolak Mahkamah Agung. (Foto: Dok.Sritex)

Ekonomi & Bisnis

MA Tolak Permohonan Kasasi, Sritex Tetap Pailit

Minggu, 22 Des 2024 - 08:54 WIB