Ungkap Narkoba di Kampus, Menristekdikti Ganjar 16 Polisi dengan Penghargaan

- Jurnalis

Sabtu, 17 Agustus 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

IFAKTA.CO, JAKARTA – Di Hari Kemerdekaan RI ke 74 Satuan Narkoba Polres Metro Jakarta Barat kembali menerima penghargaan kembali atas prestasinya dalam mengungkap peredaran Narkoba.

Seperti diketahui penghargaan yang diraih diantaranya penghargaaan dari US DEA, Muri, Lemkapi dan Menteri ristekdikti semua itu merupakan bentuk konsisten Polres Metro Jakarta Barat dalam memerangi peredaran gelap narkoba.

Kali ini penghargaan di berikan langsung oleh Menristekdikti Prof. H. Mohamad Nasir kepada 16 anggota Polres Metro Jakarta Barat saat upacara dilapangan Puspiptek Tangerang Banten, Sabtu (17/8/2019).

Ke 16 anggota Polres Metro Jakarta Barat yang menerima penghargaan diantaranya Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol Hengki Haryadi, Wakapolres Metro Jakarta Barat AKBP Hanny Hidayat, Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Barat AKBP Erick Frendriz, Wakasat Narkoba Kompol Emang Adnan, Kanit 3 Narkoba AKP Achmat Ardhy dan 11 anggota lainnya

Menristekdikti Prof. H Mohamad Nasir mengatakan bahwa penghargaan yang diberikan ini merupakan wujud apresiasi atas keberhasilan rekan dari satuan Narkoba Polres Metro Jakarta Barat yang berhasil menggagalkan jaringan peredaran gelap Narkoba antar Kampus.

Seperti diketahui Polres Metro Jakarta Barat saat itu berhasil mengamankan sebanyak 80 kg ganja yang siap di edarkan dilingkungan Kampus.

” Saya berterimakasih kepada Polres Metro Jakarta Barat atas kerja kerasnya dalam memberantas peredaran gelap Narkoba khusus nya dilingkungan kampus,” ujar Nasir.

Seperti diketahui sebanyak 5 Pelaku berhasil diamankan diantaranya 2 adalah mahasiswa aktif sedangkan tiga orang lainnya, merupakan mahasiswa “drop-out”.
(erism)

Baca juga :  Inspektorat DKI Jakarta dan KPK Gelar Forum Group Discussion

Berita Terkait

Sambut Libur Nataru, Pj Gubernur Teguh Tinjau Terminal Kalideres: Minta Sopir Bus Waspada Cuaca Ekstrem
Kapolda Metro Jaya Pimpin Apel Operasi Lilin 2024 Di Monas
Bangga!!! Kodim Tigaraksa Sabet Juara Penyiapan Lokasi Estafet Serah Terima Pleton YWPJ
Pelantikan Jaksa Agung Muda Pengawasan dan Kepala Badan Pendidikan dan Pelatihan Kejaksaan RI
Wakapolda Metro Jaya Pimpin Penutupan Pendidikan dan Pelantikan Bintara Polri Gelombang II TA 2024
Orang Tua Siswa Tuntut Tindakan Tegas Kasus Perbuatan Asusila di SMP Kristoforus 2 Taman Palem
Koperatif, Petraco Bongkar Sendiri Reklame di Jl. Lingkar Luar Cengkareng
Menteri LH Gandeng Kepala Daerah Se-Indonesia dan Seluruh Pemangku Kepentingan Untuk Tuntaskan Masalah Sampah Indonesia.

Berita Terkait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 20:58 WIB

Sambut Libur Nataru, Pj Gubernur Teguh Tinjau Terminal Kalideres: Minta Sopir Bus Waspada Cuaca Ekstrem

Jumat, 20 Desember 2024 - 16:23 WIB

Kapolda Metro Jaya Pimpin Apel Operasi Lilin 2024 Di Monas

Kamis, 19 Desember 2024 - 17:11 WIB

Bangga!!! Kodim Tigaraksa Sabet Juara Penyiapan Lokasi Estafet Serah Terima Pleton YWPJ

Rabu, 18 Desember 2024 - 14:48 WIB

Pelantikan Jaksa Agung Muda Pengawasan dan Kepala Badan Pendidikan dan Pelatihan Kejaksaan RI

Rabu, 18 Desember 2024 - 14:18 WIB

Wakapolda Metro Jaya Pimpin Penutupan Pendidikan dan Pelantikan Bintara Polri Gelombang II TA 2024

Berita Terbaru

Putusan kasasi PT Sri Rejeki Isman yang emiten berkode SRIL atau Sritex ditolak Mahkamah Agung. (Foto: Dok.Sritex)

Ekonomi & Bisnis

MA Tolak Permohonan Kasasi, Sritex Tetap Pailit

Minggu, 22 Des 2024 - 08:54 WIB