Jum’at Berfaedah Walikota Jakbar Disambut Ratusan Warga Semanan

- Jurnalis

Jumat, 16 Desember 2022 - 20:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Barat kembali melanjutkan Program Jumat Berfaedah, Jumat (16/12). Kali ini, tim Jumat Berfaedah memilih Kelurahan Semanan. Rangkaian kegiatanpun terlaksana dengan baik dan antusias warga pun luar biasa menyambut kedatangan Walikota Jakarta Barat Yani Wahyu Purwoko dan rombongan.

Di Kelurahan Semanan, Walikota membagikan 100 paket sayur dan lauk pauk gratis kepada warga, yang umumnya ibu-ibu rumah tangga di lingkungan RW 07.

Baca juga :  Sudin Bina Marga Jakpus akan Revitalisasi Lima Trotoar di Wilayahnya

Setelah membagikan paket sayur dan lauk pauk, Walikota bersama tim Jumat Berfaedah melakukan survei kediaman Ibu Yuyun, warga RT 01/07 Kelurahan Semanan, Kecamatan Kalideres, untuk bedah rumah.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ibu Yuyun pun tak kuasa membendung air mata saat menyambut kedatangan Walikota dan rombongan.

Baca juga :  Jelang HUT RI Ke-78, RT 008/001 Pegadungan Kalideres Gelar Pertandingan Antar Warga

Dipilihnya rumah Ibu Yuyun setelah tim Jumat Berfaedah menilai bahwa kediamannya sudah tidak layak huni. Selain atap banyak yang bocor, dinding rumah juga keropos, jadi segera di bedah oleh tim.

Usai menyambangi kediaman Ibu Yuyun, rangkaian progeam Jumat Berfaedah dilanjutkan Shalat Jumat berjamaah di Masjid Al Amin di Kelurahan Semanan, dan membagikan sebanyak 28 sertifikat wakaf masjid dan musollah, serta pemberian 5 kursi roda dan santunan anak yatim.

Baca juga :  Inspektorat DKI Jakarta dan KPK Gelar Forum Group Discussion

Menutup rangkaian program Jumat Berfaedah, Walikota bersama tim melakukan penanaman pohon anggur di belakang halaman masjid.

“Saya berharap pohon anggur ini bisa di rawat dengan baik agar bisa tumbuh dan berbuah,” ujar Yani Wahyu Purwoko.

Berita Terkait

Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS
Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm
LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai
PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi
Legislator DPRD Desak Pemprov DKI Perluas Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta
Yayasan Kemala Bhayangkari dan Polres Metro Bekasi Kota Ulurkan Bantuan untuk Korban Banjir
Pengerukan Kali Grogol Jaksel Ditargetkan 1 Bulan Lagi Rampung
Komnas Perempuan Berikan 3 Upaya Konkret untuk Tekan Angka Kekerasan di Jakarta

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 23:29 WIB

Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS

Sabtu, 8 Maret 2025 - 12:12 WIB

Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm

Sabtu, 8 Maret 2025 - 00:19 WIB

LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:57 WIB

PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi

Kamis, 6 Maret 2025 - 20:04 WIB

Legislator DPRD Desak Pemprov DKI Perluas Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta

Berita Terbaru

Oplus_131072

Berita Daerah

Pangdam II/Sriwijaya Tinjau Taman Aspirasi Kodam II/Swj

Minggu, 9 Mar 2025 - 20:06 WIB

Oplus_131072

Berita Daerah

Pangdam II/Sriwijaya Safari Ramadhan di OKI

Minggu, 9 Mar 2025 - 17:57 WIB