Polsek Kalideres Gelar Apel Gabungan Antisipasi Gangguan Kamtibmas Jelang Takbiran dan Hari Raya

- Jurnalis

Minggu, 1 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Kapolsek Kalideres AKP Syafri Wasdar SH.MH memimpin langsung Apel yang digelar di Halaman Polsek Kalideres Jakarta Barat, Sabtu, 30 April 2022, pukul 22.00.

Apel Gabungan Skala Besar digelar dalam rangka antisipasi gangguan dan ancaman Kamtibmas menjelang malam Takbiran dan Hari Raya Idul Fitri 1443 H. Gabungan 3 (tiga) Pilar TNI, Polsek Kalideres, Satpol PP, dan perbantian Citra Bhayangkara, turut serta dalam apel siaga kali ini.

Baca juga :  Jelang HUT RI Ke-78, RT 008/001 Pegadungan Kalideres Gelar Pertandingan Antar Warga

Dalam giat Apel, Kapolsek menyampaikan terimakasih kepada rekan-rekan yang telah hadir melaksanakan Apel Gabungan Skala Besar dalam rangka antisipasi gangguan dan ancaman Kamtibmas menjelang malam Takbiran dan Hari Raya Idul Fitri 1443 H.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Laksanakan tugas dengan penuh tanggungjawab dalam rangka memberikan rasa aman, dan nyaman di wilayah hukum Polsek Kalideres dari tangan-tangan jahil yang ingin merusak kondusifitas Kamtibmas menjelang malam Takbiran dan Hari Raya Idul Fitir 1443 H,” kata Kapolsek.

Baca juga :  Ada Aksi Demo Hari Ini, Hindari Ruas Lalu Lintas Berikut Ini

Kapolsek juga memberi instruksi, hadirkan personel di titik rawan gangguan Kamtibmas, terutama lokasi rawan tawuran. Sesuai atensi Kapolda bahwa DKI harus zero tawuran.

Baca juga :  Wapres RI Ma'ruf Amin Kunjungi Jawa Timur, Polda Jatim Lakukan Pengamanan VVIP

“Tetap jaga kesehatan dan kekompakkan serta tetap semangat,” kata Syafri pula.

Selesai Apel dilanjutkan dengan Patroli Skala Besar dengan sasaran Lokasi antara lain, Terminal Bus Kalideres, Jalan Umum, Kawasan Perkampungan, Slum Area, Perumahan dan gang-gang rawan aksi kejahatan konvensional.

Kegiatan berlangsung dalam keadaan Aman dan Kondusif

(Rinto)

Berita Terkait

Pj. Bupati Tangerang Andi Ony Minta Satlinmas dan Pol PP Jaga Kondusifitas Pilkada 2024
Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih
Pemkab Tangerang Gelar Rakor Persiapan Teknis Pilkada
Dukung Program Swasembada Pangan, Kapolri-Panglima TNI Luncurkan Gugus Tugas Polri
Waka Polsek Bekasi Barat Mengikuti Rapat Koordinasi Persiapan dan Pengamanan Pilkada 2024 Tingkat Kelurahan Bintara Jaya
Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan Di Jawa Tengah
Tinjau Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Warga Terdampak
Hendry Ch Bangun Tetap Ketua Umum PWI Pusat yang Sah, Pemblokiran AHU Sesuai Prosedur dan Hukum

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 09:43 WIB

Pj. Bupati Tangerang Andi Ony Minta Satlinmas dan Pol PP Jaga Kondusifitas Pilkada 2024

Kamis, 21 November 2024 - 14:20 WIB

Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih

Kamis, 21 November 2024 - 14:10 WIB

Pemkab Tangerang Gelar Rakor Persiapan Teknis Pilkada

Kamis, 21 November 2024 - 14:09 WIB

Dukung Program Swasembada Pangan, Kapolri-Panglima TNI Luncurkan Gugus Tugas Polri

Kamis, 21 November 2024 - 13:22 WIB

Waka Polsek Bekasi Barat Mengikuti Rapat Koordinasi Persiapan dan Pengamanan Pilkada 2024 Tingkat Kelurahan Bintara Jaya

Berita Terbaru

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca