Polsek Kalideres Gelar Apel Gabungan Antisipasi Gangguan Kamtibmas Jelang Takbiran dan Hari Raya

- Jurnalis

Minggu, 1 Mei 2022 - 00:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Kapolsek Kalideres AKP Syafri Wasdar SH.MH memimpin langsung Apel yang digelar di Halaman Polsek Kalideres Jakarta Barat, Sabtu, 30 April 2022, pukul 22.00.

Apel Gabungan Skala Besar digelar dalam rangka antisipasi gangguan dan ancaman Kamtibmas menjelang malam Takbiran dan Hari Raya Idul Fitri 1443 H. Gabungan 3 (tiga) Pilar TNI, Polsek Kalideres, Satpol PP, dan perbantian Citra Bhayangkara, turut serta dalam apel siaga kali ini.

Baca juga :  Jelang HUT RI Ke-78, RT 008/001 Pegadungan Kalideres Gelar Pertandingan Antar Warga

Dalam giat Apel, Kapolsek menyampaikan terimakasih kepada rekan-rekan yang telah hadir melaksanakan Apel Gabungan Skala Besar dalam rangka antisipasi gangguan dan ancaman Kamtibmas menjelang malam Takbiran dan Hari Raya Idul Fitri 1443 H.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Laksanakan tugas dengan penuh tanggungjawab dalam rangka memberikan rasa aman, dan nyaman di wilayah hukum Polsek Kalideres dari tangan-tangan jahil yang ingin merusak kondusifitas Kamtibmas menjelang malam Takbiran dan Hari Raya Idul Fitir 1443 H,” kata Kapolsek.

Baca juga :  Ada Aksi Demo Hari Ini, Hindari Ruas Lalu Lintas Berikut Ini

Kapolsek juga memberi instruksi, hadirkan personel di titik rawan gangguan Kamtibmas, terutama lokasi rawan tawuran. Sesuai atensi Kapolda bahwa DKI harus zero tawuran.

Baca juga :  Wapres RI Ma'ruf Amin Kunjungi Jawa Timur, Polda Jatim Lakukan Pengamanan VVIP

“Tetap jaga kesehatan dan kekompakkan serta tetap semangat,” kata Syafri pula.

Selesai Apel dilanjutkan dengan Patroli Skala Besar dengan sasaran Lokasi antara lain, Terminal Bus Kalideres, Jalan Umum, Kawasan Perkampungan, Slum Area, Perumahan dan gang-gang rawan aksi kejahatan konvensional.

Kegiatan berlangsung dalam keadaan Aman dan Kondusif

(Rinto)

Berita Terkait

Ketua PT Surabaya: Junjung Tinggi Wibawa dan Martabat Pengadilan !
Menteri Pariwisata Resmi Buka Pertemuan “The 37th UN Tourism Joint Commission for CAP-CSA”, Fokus pada Kolaborasi Pariwisata Asia-Pasifik
BSKDN Kemendagri Dorong Daerah Percepat Capaian Universal Coverage Jaminan Sosial Ketenagakerjaan
Walikota H, Arlan Sebut ‘Ketua DPRD Prabumulh Pakai Dana Pribadi Bantu Pelebaran Jalan Sp 3 Sukaraja
PT. SIS Bersiap Luncurkan Suzuki Fronx, Ada Pilihan Mesin Turbo
Lindungi Masyarakat dari Obat Ilegal, BPOM RI dan Pharmaceutical Security Institute Sepakat Perkuat Intelijen Pengawasan Obat
Dampingi Kunker Anggota DPR RI, Wabup Sampaikan Aspirasi Masyarakat dan Minta Percepatan Pembangunan PSN
Kemenhut Ambil Langkah Tegas Selidiki Tambang Ilegal di Hutan Pendidikan Unmul

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 21:41 WIB

Ketua PT Surabaya: Junjung Tinggi Wibawa dan Martabat Pengadilan !

Selasa, 15 April 2025 - 20:40 WIB

Menteri Pariwisata Resmi Buka Pertemuan “The 37th UN Tourism Joint Commission for CAP-CSA”, Fokus pada Kolaborasi Pariwisata Asia-Pasifik

Selasa, 15 April 2025 - 20:13 WIB

BSKDN Kemendagri Dorong Daerah Percepat Capaian Universal Coverage Jaminan Sosial Ketenagakerjaan

Selasa, 15 April 2025 - 14:34 WIB

Walikota H, Arlan Sebut ‘Ketua DPRD Prabumulh Pakai Dana Pribadi Bantu Pelebaran Jalan Sp 3 Sukaraja

Jumat, 11 April 2025 - 22:00 WIB

PT. SIS Bersiap Luncurkan Suzuki Fronx, Ada Pilihan Mesin Turbo

Berita Terbaru

Oplus_16908288

Berita Daerah

Karang Taruna Pinang Kota Tangerang Gelar Kegiatan Temu Karya

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:49 WIB

Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat Hendry Ch Bangun yang hadir dalam acara tersebut, mengapresiasi dan mengucapkan selamat atas terbentuknya AMKI.(foto:istimewa)

Megapolitan

AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana

Kamis, 17 Apr 2025 - 19:48 WIB