Mahasiswa Cipayung Plus Komit Kawal Kebijakan Pemindahan IKN

- Jurnalis

Rabu, 23 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mahasiswa Cipayung Plus Komit Kawal Kebijakan Pemindahan IKN (Foto: Istimewa)

Mahasiswa Cipayung Plus Komit Kawal Kebijakan Pemindahan IKN (Foto: Istimewa)

JAKARTA – Mahasiswa yang tergabung dalam Cipayung Plus berharap pemindahan ibu kota negara tidak membuat malu. Hal itu mereka sampaikan usai bertemu Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (22/3).

Ketua Umum Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI) Raihan Ariatama mengatakan Cipayung Plus berkomitmen mengawal kebijakan pemindahan ibu kota negara. Mereka berharap kebijakan itu bisa berjalan baik.

“Kelompok Cipayung Plus berkomitmen untuk membersamai program ini agar pemindahan ibu kota negara baru bisa berjalan baik dan tidak membuat malu, bisa menjadi prestasi, legacy, presiden hari ini di mata dunia,” kata Raihan disiarkan kanal Youtube Sekretariat Presiden, Rabu (23/3).

Para mahasiswa juga menyampaikan kritik mengenai stabilitas harga bahan pokok. Mereka menyampaikan persoalan bahan pokok menjadi kegelisahan masyarakat akhir-akhir ini.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mereka pun membahas sejumlah program yang digagas kelompok Cipayung Plus. Salah satunya program Rumah Kebangsaan yang diharapkan dapat merajut kesatuan bangsa.

“Program Rumah Kebangsaan yang merupakan salah satu program andalan kami pada periodisasi kali ini untuk tetap menjaga, merawat persatuan dan kesatuan kita karena Indonesia sangat beragam,” ujar Raihan.

Berita Terkait

Kapolri: Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024
Andra – Dimyati, Ngobrol Malam Bersama Warga Kelurahan Pakulonan
Wakapolsek Bekasi Barat Hadiri Pelantikan dan Bimtek 395 Pengawas TPS
Ikatan Pencak Silat Tanjunganom Adakan Silaturahmi, Mendukung Pilkada Aman dan Kondusif
Anies Effect, Kunci RK-Suswono Libas Elektabilitas Pramono-Rano Versi Poltracking Indonesia
Apel Siaga Polres Nganjuk Dalam Rangka Mendukung Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI ke – 8
Silaturahmi dan Doa Bersama Polres Nganjuk: Langkah Nyata Demi Pemilu Damai
MPC Pemuda Pancasila Kota Tangerang Garis Keras Dukung Sachrudin-Maryono

Berita Terkait

Jumat, 8 November 2024 - 00:49 WIB

Kapolri: Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024

Rabu, 6 November 2024 - 01:20 WIB

Andra – Dimyati, Ngobrol Malam Bersama Warga Kelurahan Pakulonan

Selasa, 5 November 2024 - 10:36 WIB

Wakapolsek Bekasi Barat Hadiri Pelantikan dan Bimtek 395 Pengawas TPS

Minggu, 27 Oktober 2024 - 13:55 WIB

Ikatan Pencak Silat Tanjunganom Adakan Silaturahmi, Mendukung Pilkada Aman dan Kondusif

Kamis, 24 Oktober 2024 - 22:15 WIB

Anies Effect, Kunci RK-Suswono Libas Elektabilitas Pramono-Rano Versi Poltracking Indonesia

Berita Terbaru

Nasional

Indomilk Meluncurkan Kemasan Terbaru Edisi Timnas

Kamis, 7 Nov 2024 - 17:35 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca