Cegah Penyebaran Covid-19, Babinsa Poris Melakukan Pendampingan Warga Jalani Prokes

- Jurnalis

Selasa, 7 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANGERANG – Untuk membantu warga masyarakat terhindar dari penyebaran virus Covid – 19, Babinsa Koramil 02/Btc Kodim 0506/Tgr Sertu Samsul Hadi melakukan pendampingan pencegahan penyebaran virus Covid 19 di wilayah Kelurahan Poris Gaga Baru Kecamatan Batuceper Kota Tangerang, Minggu (4/12/2021).

Pendampingan tersebut untuk mencegah penyebaran virus Corona, yakni dengan meningkatkan Protokol Kesehatan dalam memutus penyebaran virus Covid 19.

Danramil 02 Btc Mayor Inf Rohani menjelaskan, pendampingan yang dilakukan anggota Koramil 02/Btc untuk memastikan warga tepat melakukan prokes, menggunakan masker dan menjaga jarak serta mengikuti anjuran pemerintah.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pendampingan anggota Koramil juga untuk terus memberikan imbauan kepada warga binaan di Kelurahan Poris Gaga Baru untuk tetap menjalankan hidup bersih dan sehat,” kata Danramil.

Dalam kesempatan tersebut Danramil juga mengimbau kepada warga masyarakat binaan di wilayah untuk terus menjalankan PPKM level 1 yang di berlakukan pemerintah.

“Kami menghimbau kepada warga agar tetap menjalankan prokes untuk mencegah penyebaran covid-19,” ujarnya.

Dandim mengatakan, TNI dan Polri akan terus menerus untuk melakukan sosialisasi kepada masyarakat agar selalu menjaga prokes sesuai anjuran pemerintah.

(amy)

Berita Terkait

Cek Kesiapan Pelaksanaan Pilkada 2024, PPK Mekar Baru Rakord Bersama Forkopimcam
Kegiatan Paving Block Desa Cipaeh Diduga Tidak Bertuan dan Abaikan Peraturan Undang Undang
Gali Potensi Bappeda Tangerang Gelar Kunjungan Ke Desa Rancagede Dan PAKOMBES
Perkuat Sinergitas Antara Pemerintah dan Dunia Usaha, Pj Bupati Tangerang Kunjungi PT. Victory Chingluh Dan PT. Adis
Polres Tangerang Selatan Ungkap Peredaran Narkotika Sabu Sebanyak 40,2 Kilogram
Apel Siaga Bencana, Pj Bupati: Kesiapsiagaan dan Sinergitas Kunci Lindungi Keselamatan Masyarakat
Dugaan Pungli Oknum Petugas Parkir Pasar Babakan, di Keluhkan Pengunjung
Danramil 07 Kresek Hadiri GEBYAR SOSIALISASI PILKADA 2024 di Gunung Kaler

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 19:22 WIB

Cek Kesiapan Pelaksanaan Pilkada 2024, PPK Mekar Baru Rakord Bersama Forkopimcam

Rabu, 20 November 2024 - 13:06 WIB

Kegiatan Paving Block Desa Cipaeh Diduga Tidak Bertuan dan Abaikan Peraturan Undang Undang

Rabu, 20 November 2024 - 00:41 WIB

Gali Potensi Bappeda Tangerang Gelar Kunjungan Ke Desa Rancagede Dan PAKOMBES

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Perkuat Sinergitas Antara Pemerintah dan Dunia Usaha, Pj Bupati Tangerang Kunjungi PT. Victory Chingluh Dan PT. Adis

Selasa, 19 November 2024 - 16:47 WIB

Polres Tangerang Selatan Ungkap Peredaran Narkotika Sabu Sebanyak 40,2 Kilogram

Berita Terbaru

Nasional

Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:20 WIB

Nasional

Pemkab Tangerang Gelar Rakor Persiapan Teknis Pilkada

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:10 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca