Usai Mudik, Ratusan Warga Tamansari Jalani Test Swab Antigen

- Jurnalis

Kamis, 20 Mei 2021 - 09:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, JAKARTA – Polsek Metro Taman Sari kembali melakukan pendataan dan pengecekan swab antigen bagi warga nya yang usai melalui mudik kekampung halaman

Kali ini tercatat sebanyak 204 warga Tamansari Jakarta Barat melakukan pengecekan swab test di dua lokasi berbeda diantaranya bertempat di Kampung Tangguh Jaya RW 10 Keagungan dan di SDN 15 Taman, Selasa, 19/5/2021.

Kapolsek Metro Taman Sari AKBP Iver Soon Manosoh mengatakan bahwa saat ini pihaknya bersama kelurahan Keagungan bekerja sama untuk melakukan pengecekan bagi warga usai melakukan aktifitas mudik ke kampung halaman

“Hari ini sebanyak 204 warga telah menjalani pemeriksaan kesehatan dan hasilnya semua warga dinyatakan bebas Covid-19 ” ujar Iver Soon saat dikonfirmasi dilokasi

Iver menjelaskan pihaknya akan bekerja sama dengan instansi terkait dalam penanganan Covid-19 di wilayahnya diharapkan agar warganya yang usai melakukan aktifitas mudik ke kampung halaman agar melakukan pemeriksaan kesehatan melalui test swab antigen sebagai bukti dirinya bebas Covid-19

Baca juga :  Jelang HUT RI Ke-78, RT 008/001 Pegadungan Kalideres Gelar Pertandingan Antar Warga

“Selama seminggu terakhir sebanyak 282 warga Tamansari telah menjalani swab test antigen, dan hasilnya 1 orang warga reaktif,” ujarnya.

Lebih jauh Iver menghimbau kepada warganya untuk bersama sama berperan aktif dalam memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

“Saat ini kita semua masih dalam masa pandemi Covid-19 oleh sebab itu mari bersama sama kita mengikuti anjuran pemerintah guna menekan angka penyebaran Covid-19,” katanya.

Sementara dalam kesempatan yang sama Ketua RW 10 Keagungan Parmono mengatakan, ia mewakili warga mengucapkan terima kasih kepada pihak Kepolisian dalam hal ini polsek Metro Taman Sari yang telah menfasilitasi warganya untuk melakukan swab test gratis.

Baca juga :  Sudin Bina Marga Jakpus akan Revitalisasi Lima Trotoar di Wilayahnya

“Dengan adanya test ini kami bisa mengetahui bagaimana kondisi kesehatan kami bebas atau tidaknya dari Covid-19 pasca mudik kekampung halaman,” ujarnya

“Semoga dengan peran aktif semua pihak kita semua bisa sama sama lawan Covid-19 dengan selalu menerapkan protokol kesehatan,” tutupnya

(My)

Berita Terkait

AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana
Lalu-lintas di Semanan Kusut, Macet Parah, Angkot Ngetem Sembarangan, dan tidak ada petugas
Resmi Ditutup, Berikut Ini Nilai Transaksi dan Capaian Pengunjung di Gelaran Event Jakarta Lebaran Fair
Bahagianya Ety Merasakan Rumahnya Kembali Layak Huni
Berbagi Kebahagiaan, Dewan Kota Jakarta Utara Santuni Ratusan Yatim Piatu
Peduli Sesama, PT KCN Gelar Bukber dan Santuni Anak Yatim
Mudik Lebaran 2025, Polres Pelabuhan Tanjung Priok Siagakan 502 Personel dan Buka 5 Pos Pengamanan-Pelayanan
Gunting Pita dan Bubuhkan Tanda Tangan Prasasti Jadi Penanda Posko Terpadu Pelabuhan Tanjung Priok Dibuka

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 19:48 WIB

AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana

Sabtu, 12 April 2025 - 20:27 WIB

Lalu-lintas di Semanan Kusut, Macet Parah, Angkot Ngetem Sembarangan, dan tidak ada petugas

Senin, 7 April 2025 - 15:11 WIB

Resmi Ditutup, Berikut Ini Nilai Transaksi dan Capaian Pengunjung di Gelaran Event Jakarta Lebaran Fair

Kamis, 27 Maret 2025 - 19:17 WIB

Bahagianya Ety Merasakan Rumahnya Kembali Layak Huni

Kamis, 27 Maret 2025 - 18:25 WIB

Berbagi Kebahagiaan, Dewan Kota Jakarta Utara Santuni Ratusan Yatim Piatu

Berita Terbaru

Oplus_16908288

Berita Daerah

Karang Taruna Pinang Kota Tangerang Gelar Kegiatan Temu Karya

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:49 WIB

Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat Hendry Ch Bangun yang hadir dalam acara tersebut, mengapresiasi dan mengucapkan selamat atas terbentuknya AMKI.(foto:istimewa)

Megapolitan

AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana

Kamis, 17 Apr 2025 - 19:48 WIB