Ganjar Bersafari Politik di Bogor: Alasannya Satu Titik Pemilihnya Minta Ampun

- Jurnalis

Minggu, 23 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ganjar blusukan di pasar citeurup bogor dalam rangkaian safari politik (Poto: ifakta.co)

Ganjar blusukan di pasar citeurup bogor dalam rangkaian safari politik (Poto: ifakta.co)

BOGOR, IFAKTA.CO – Bakal calon presiden (Bacaleg) Ganjar Pranomo melakukan safari politik di Bogor, Jawa Barat.

Hal itu dikatakan, karena menurut Ganjar Bogor merupakan daerah dengan jumlah pemilih banyak. Jadi, daerah ini sangat menarik banyak politisi.

“Luar biasa. Karena ini satu titik tetapi jumlah pemilihnya lebihnya minta ampun,” ujar Ganjar saat ditemui di DPC PDIP Kabupaten Bogor, Sabtu (22/7) kemarin.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ganjar mengaku beberapa kali mendapat undangan untuk menghadiri acara di Bogor, namun baru kali ini bisa berkunjung. Ia pun meminta maaf karena tak bisa hadir di undangan-undangan sebelumnya.

“Maka waktunya tinggal hari ini, maka saya buat road show sekalian untuk bertemu dengan kelompok-kelompok masyarakat, terus kemudian nanti konsolidasi partai pendukung, ngobrol dengan anak-anak muda, tadi dengan musisi,” ujarnya.

Pada kesempatan itu Ganjar melakukan serangkaian kegiatan. Mulai dari lari pagi bersama relawan, blusukan ke Pasar Citeureup, serta berdialog bersama konten kreator, musisi, dan sejumlah generasi Z.

Sebagaimana diketahui, Gubernur Jawa Tengah ini, merupakan bakal capres 2024 yang diusung 2024. Ia juga turut didukung oleh PPP, Hanura, Perindo dan PSI.

Berita Terkait

Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih
Waka Polsek Bekasi Barat Mengikuti Rapat Koordinasi Persiapan dan Pengamanan Pilkada 2024 Tingkat Kelurahan Bintara Jaya
PPS Desa Semare Fasilitasi Warga untuk Nobar Debat Publik ke-3 Cabup dan Cawabup Nganjuk 2024 di Balai Desa
Sinergi Polres Nganjuk dan Kecamatan Bagor, Jaga Keamanan Jelang Pilkada Serentak
Menjelang Pilkada DKI Jakarta 2024 Patroli Tiga Pilar Menteng Kontrol Kantor KPU Pusat RI
Tabrani Imbau Masyarakat Aktif dan Jaga Kualitas Penyelenggaraan Pilkada di Tangsel
Kapolsek Duren Sawit hadiri sosialisasi Pilkada 2024
Pengamanan Logistik Pilkada DKI Jakarta 2024 Di Kantor PPK Kecamatan Menteng

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 14:20 WIB

Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih

Kamis, 21 November 2024 - 13:22 WIB

Waka Polsek Bekasi Barat Mengikuti Rapat Koordinasi Persiapan dan Pengamanan Pilkada 2024 Tingkat Kelurahan Bintara Jaya

Rabu, 20 November 2024 - 23:06 WIB

PPS Desa Semare Fasilitasi Warga untuk Nobar Debat Publik ke-3 Cabup dan Cawabup Nganjuk 2024 di Balai Desa

Rabu, 20 November 2024 - 18:15 WIB

Sinergi Polres Nganjuk dan Kecamatan Bagor, Jaga Keamanan Jelang Pilkada Serentak

Minggu, 17 November 2024 - 22:23 WIB

Menjelang Pilkada DKI Jakarta 2024 Patroli Tiga Pilar Menteng Kontrol Kantor KPU Pusat RI

Berita Terbaru

Nasional

Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:20 WIB

Nasional

Pemkab Tangerang Gelar Rakor Persiapan Teknis Pilkada

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:10 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca