90 Warga Desa Teluk Lubuk Belimbing Terima BLT dari Dana Desa

- Jurnalis

Senin, 14 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Poto Ilustrasi: Warga desa Teluk Lubuk terima BLT dana desa (istimewa)

Poto Ilustrasi: Warga desa Teluk Lubuk terima BLT dana desa (istimewa)

MUARA ENIM, ifakta.co – Kepala Desa Teluk Lubuk, Kecamatan Belimbing, Muara Enim, Rasuan menyerahkan bantuan langsung tunai (BLT) dana desa kepada 90 warga keluarga penerima manfaat.

“Hari ini kami menyerahkan BLT DD kepada 90 warga keluarga penerima manfaat,” ujar Rasuan, Senin (14/10).

Dikatakan, program BLT ini menggunakan dana desa yang diransfer ke daerah yang diperuntukkan bagi desa untuk mendukung penyelenggaraan pemerintahan yaitu pembangunan, pemberdayaan masyarakat, dan kemasyarakatan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu juga kata dia bertujuan agar dana desa dirasakan oleh masyarakat yang kurang mampu, khususnya untuk membantu meningkatkan ekonomi masyarakat. 

Diharapkan lanjutnya segala macam bentuk bantuan yang disampaikan kepada masyarakat betul-betul tepat sasaran dan tepat guna, benar-benar bisa meningkatkan kesejahteraan masyarakat penerima bantuan.

“Besaran jumlah BLT-DD yang diterima masyarakat sebesar 900 ribu untuk periode 3 bulan Oktober, November dan Desember,” katanya.

Hadiri dalam kegiatan itu, Camat Belimbing Mike Pineca, Babinsa Koramil Gunung Megang Bapak Serda Hambali, Kapospol , Bripka Ardriansyah, Ketua BPD Yusi Aprianti, dan para Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Desa Teluk Lubuk.

(tpa)

Berita Terkait

Polres Nganjuk Gelar Patroli Skala Besar, Ciptakan Kamtibmas Hingga Pelosok Desa
Demi Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa, 4.928 Pegawai Desa Sulsel Mengikuti Pelatihan P3PD Tahap II
Muswil 1 DPW IP-KI Jawa Tengah hasilkan Setiarini Tjatur. R, SH, MBL Sebagai Ketua IP-KI Jateng
Cek Kesiapan Lomba Anugerah Patriot Jawi Wetan II 2024, Kapolres Nganjuk: Salut dengan Kerukunan Antarperguruan Silat Binaan Tiga Pilar
Cegah Karhutala, 18 Lokasi Disegel Gakkum KLHK.
BONGKAR SINDIKAT KAYU ILEGAL ASAL KALIMANTAN. DIREKTUR PERUSAHAAN PEREDARAN KAYU ILEGAL DITANGKAP GAKKUM LHK
Polres Nganjuk Evakuasi Dua Penderita ODGJ di Desa Kelurahan ke RSJ Menur Surabaya
Aipda Slamet Wiyono Harumkan Nama Polres Nganjuk, Sabet Juara Tiga dalam Kejuaraan Nasional Karate Piala Kapolri Cup 2024

Berita Terkait

Senin, 14 Oktober 2024 - 22:45 WIB

90 Warga Desa Teluk Lubuk Belimbing Terima BLT dari Dana Desa

Senin, 7 Oktober 2024 - 20:21 WIB

Polres Nganjuk Gelar Patroli Skala Besar, Ciptakan Kamtibmas Hingga Pelosok Desa

Senin, 7 Oktober 2024 - 09:11 WIB

Demi Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa, 4.928 Pegawai Desa Sulsel Mengikuti Pelatihan P3PD Tahap II

Minggu, 6 Oktober 2024 - 16:51 WIB

Muswil 1 DPW IP-KI Jawa Tengah hasilkan Setiarini Tjatur. R, SH, MBL Sebagai Ketua IP-KI Jateng

Kamis, 3 Oktober 2024 - 20:44 WIB

Cek Kesiapan Lomba Anugerah Patriot Jawi Wetan II 2024, Kapolres Nganjuk: Salut dengan Kerukunan Antarperguruan Silat Binaan Tiga Pilar

Berita Terbaru

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca