17 Fakta Bahaya Rokok dalam Hari Tanpa Tembakau Sedunia

- Jurnalis

Jumat, 31 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


JAKQRTA, IFAKTA.CO- Rokok tidak hanya menyebabkan gangguan kesehatana fisik, tapi juga mental, perkembangan, IQ, dan masalah multidimensional lain termasuk sosioekonomi. Tidak hanya mengenai perokok aktif (1st hand smokers), tapi juga pasif (2nd and 3rd hand smokers). Tidak hanya berdampak pada permasalahan kesehatan jangka panjang / kronis / penyakit tidak menular. Tetapi juga penyakit menular baik yang akut dan kronis. Risiko alergi dan infeksi akut berulang pun cenderung meningkat yang dapat membahayakan terutama kelompok rentan: ibu hamil, anak bayi dan balita, lansia, orang dengan imunodefisiensi / imunitas yang kurang.
2nd hand smokers adalah orang yang menghirup asap rokok secara langsung sedangkan 3rd hand smokers adalah orang yang menghirup asap rokok yang tertinggal di permukaan benda seperti tangan, HP, meja, baju, dll.

  1. Paparan rokok dari orang lain (perokok aktif) mengandung 7000 zat kimia berbahaya (American Lung Association, 2017)
  2. Studi menemukan bahwa orang tua perokok berasosiasi negatif dengan keterlambatan motorik dan perkembangan Bahasa (Polanska, 2015)
  3. Studi di Indonesia menemukan bahwa orang tua perokok berkaitan dengan anak lebih rendah dan lebih kurus (Bella, 2022)
  4. Anak-anak yang terpapar tembakau selama kehamilan memiliki risiko keterlambatan perkembangan saraf dan kognitif, serta neuropsikologis yang kurang optimal pada bayi prematur (Chen et al., 2013; Venkatesh et al., 2021)
  5. Terjadi penambahan penduduk miskin di Indonesia maupun di DKI Jakarta sebesar 4,7 % (BPS DKI Jakarta, 2022).
  6. Jika perokok miskin menghentikan atau mengurangi kebiasaannya dan uangnya dialokasikan untuk membeli daging maka konsumsi daging di rumah tangganya akan meningkat tiga belas kali lipat (Ahsan, 2019)
  7. Satu dari lima anak di seluruh dunia tidak lepas dari masalah defisit perkembangan saraf hingga berpengaruh kepada kesehatan mental anak, termasuk (Intellectual Quotient) IQ rendah (Obradovi & Willoughby, 2019)
  8. Rerata skor IQ penduduk Indonesia terendah kedua di Asia Tenggara (Katadata, 2019)
  9. Skor IQ anak Indonesia rata-rata 78,49. Urutan 130 se-dunia (Tempo, 14 Des 2022)
  10. Studi menyebutkan bahwa konsumsi rokok yang tinggi sangat berpengaruh pada pertumbuhan, perkembangan, dan masalah kesehatan anak (Vuolo & Staff, 2013; Levy et al., 2013; Peterson & Hecht, 2017).
  11. Gangguan Mental Emosional diderita oleh beberapa anak di DKI Jakarta: 5,9 % gangguan kesehatan mental dan 49 % gangguan kecerdasan anak
    12.Isu kesehatan jiwa dan isu zat adiktif menjadi 8 isu utama masalah kesehatan anak dan remaja. Terutama di daerah perkotaan
  12. Terjadi penambahan penduduk miskin di Indonesia maupun di DKI Jakarta sebesar 4,7 % (BPS DKI Jakarta, 2022).
  13. Kecenderungan konsumsi rokok pada keluarga penerima bansos lebih besar dari non-bansos (Dartanto et al, 2021)
  14. Permasalahan maupun isu terjadi seiring dengan masih stagnan prevalensi perokok di Indonesia dan DKI Jakarta dalam 10 tahun terakhir. Jumlah di Indonesia: perokok dewasa 33 %, perokok anak 9,1 %. (Riskesdas, 2018)
  15. Merokok banyak dilakukan di tempat terbuka, ruang makan, dan taman (Zafar Ullah et al., 2013) selain itu banyak juga dilakukan di area rumah masing-masing seperti kamar tidur, kamar mandi, dan teras rumah (Jeong et al., 2021). Lokasi tersebut diketahui dari hasil pencemaran paparan rokok pada anak-anak, dimana asap berasal dari ‘arus utama’ yang dihembuskan oleh perokok dan asap ‘sidestream’ yang melayang dari ujung rokok yang menyala.
  16. Risiko anak < 6 tahun dengan pertumbuhan dan perkembangan abnormal akibat paparan rokok di keluarga:
    A. keterlambatan motorik halus dan kasar (negrao, 2021)
    B. ADHD (Attention-deficit hyperactivity disorder) (Aja, 2022)
    C. Perkembangan saraf (Sarina, 2022)
    D. Tingkat perhatian terfokus yang lebih rendah (Shanon, 2016)
    E. Kemampuan bahasa anak (Kinga, 2017)
    F. Perilaku adaptif yang lebih rendah (Grace, 2022)
    G. Penurunan perkembangan motorik anak (Polanska, 2015)
    H. Gangguan perkembangan Bahasa dan kognitif (Yang, 2018)
    I. Anak lebih rendah dan lebih kurus (Bella, 2022)
    J. Gangguan pendengaran (Yvonne, 2021)
Baca juga :  Penampungan Limbah Olie Bekas di Rawa Kepiting Jaktim Diduga Dibekingi Aparat

Ngabila Salama
Praktisi Keseharan Masyarakat / Kasie Yanmed RSUD Tamansari Jakarta

Baca juga :  RSUD Tamansari pada HUT Ke-8 Bertekad Menjadi Layanan Kesehatan Rujukan yang Diandalkan

Berita Terkait

Avene Luncurkan Anti Aging Kurangi Kerutan dalam 15 Hari Aman untuk Kulit Sensitif
Warga Tegal Alur Gelar Aksi Demo Tolak Pembangunan Rumah Pembakaran Mayat di Wilayahnya
Haji Sarmilih.SH: Saya Akan Melindungi Warga Masyarakat Jakarta Barat Dimanapun Berada
Sidang Gugatan Pemberian Pangkat Letkol Tituler Dedy Corbuzier Ditunda, Syamsul Jahidin Harap Tergugat Hormati Hukum
Catat ! Ini Rute Drop Off Saat Misa Akbar Paus Fransiskus di GBK
Bikin Bingung Warga, Kelurahan Kamal Muara Buat Kebijakan Sendiri Soal Pelayanan
Pj Walkot Bekasi Sabet Dua Penghargaan dari Kemendagri Sebagai Daerah Ekonomi Terbaik
Pipa Air Baku Milik BUMN di Jaksel Berhasil Diperbaiki PAM Jaya

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 21:25 WIB

Avene Luncurkan Anti Aging Kurangi Kerutan dalam 15 Hari Aman untuk Kulit Sensitif

Jumat, 6 September 2024 - 16:42 WIB

Haji Sarmilih.SH: Saya Akan Melindungi Warga Masyarakat Jakarta Barat Dimanapun Berada

Jumat, 6 September 2024 - 11:11 WIB

Sidang Gugatan Pemberian Pangkat Letkol Tituler Dedy Corbuzier Ditunda, Syamsul Jahidin Harap Tergugat Hormati Hukum

Rabu, 4 September 2024 - 15:27 WIB

Catat ! Ini Rute Drop Off Saat Misa Akbar Paus Fransiskus di GBK

Senin, 2 September 2024 - 11:29 WIB

Bikin Bingung Warga, Kelurahan Kamal Muara Buat Kebijakan Sendiri Soal Pelayanan

Berita Terbaru

Olahraga

Persikota Launching Para Pemain dan Jersey

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:32 WIB

Ekonomi & Bisnis

Nekat, Industri Rumahan Diduga Palsukan Merek Sepatu Ternama

Jumat, 6 Sep 2024 - 20:05 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca