Dukung Program Ketahanan Pangan, Polresta Tangerang Launching P2L

- Jurnalis

Selasa, 25 Februari 2025 - 10:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolresta Tangerang Polda Banten, Kombes Pol Baktiar Joko Mujiono, S.I.K., M.M., bersama Ketua Cabang Bhayangkari Kota Tangerang, Ibu Andi Yuli Baktiar, mengikuti kegiatan Launching Penguatan Program Pangan Pekarangan Lestari (P2L) /foto : istimewa

Kapolresta Tangerang Polda Banten, Kombes Pol Baktiar Joko Mujiono, S.I.K., M.M., bersama Ketua Cabang Bhayangkari Kota Tangerang, Ibu Andi Yuli Baktiar, mengikuti kegiatan Launching Penguatan Program Pangan Pekarangan Lestari (P2L) /foto : istimewa

TANGERANG, ifakta.co – Kapolresta Tangerang Polda Banten, Kombes Pol Baktiar Joko Mujiono bersama Ketua Bhayangkari Kota Tangerang, Andi Yuli Baktiar, mengikuti kegiatan Launching Penguatan Program Pangan Pekarangan Lestari (P2L) yang dilaksanakan di Taman Pangan Bhayangkari dan Kolam Lele Polresta Tangerang.

Kegiatan ini dihadiri oleh sekitar 40 peserta dan bertujuan untuk mendukung ketahanan pangan melalui pemanfaatan lahan pekarangan secara berkelanjutan.

Baca juga :  Pj Bupati Tangerang Pimpin Upacara Pembukaan TMMD ke-123 di Bantar Panjang Tigaraksa

Selain itu juga, kegiatan ini juga diikuti secara serentak di seluruh Indonesia yang terpusat di AKPOL Semarang, yang dibuka oleh Kapolri dan diikuti melalui video conference.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kombes Pol Baktiar Joko dan Ibu Andi Yuli Baktiar menyampaikan sambutan yang menekankan pentingnya program ini dalam mendukung ketahanan pangan di masyarakat.

Baca juga :  Pj Bupati Tangerang Andi Ony Pamit ke Seluruh ASN

Dalam sambutannya, Kombes Pol Baktiar Joko menyatakan bawah kegiatan ini merupakan langkah nyata dalam mendukung program pemerintah untuk mencapai ketahanan pangan.

“Kami berharap semua pihak dapat berpartisipasi aktif dalam memanfaatkan lahan pekarangan untuk meningkatkan ketersediaan pangan,” ujarnya, Selasa (25/2).

Kegiatan ini juga dihadiri oleh berbagai pejabat penting, termasuk perwakilan dari Kementerian Pertanian dan Bhayangkari, yang memberikan dukungan terhadap program ini.

Baca juga :  Wabup Tangerang Dampingi Wamentan, Sukseskan Pelaksanaan Program MBG

Setelah sesi tanya jawab, acara dilanjutkan dengan foto bersama dan diakhiri dengan panen simbolis dari hasil program pangan lestari oleh Ibu Andi Yuli Baktiar dan para tamu undangan.

Dengan suksesnya kegiatan ini, diharapkan dapat mendorong masyarakat untuk lebih aktif dalam memanfaatkan lahan pekarangan mereka demi ketahanan pangan yang lebih baik.

(lex)

Berita Terkait

Tempati Kantor Baru, AMKI Gelar Syukuran dan Rapat Konsolidasi Perdana
Perkuat Sinergitas Media dan APDESI, Pokja Wartawan Gunung Kaler Tangerang Audiensi dengan Ketua APDESI
Sat Resnarkoba Polresta Tangerang Ungkap Peredaran 94.450 Butir Obat Keras Daftar G di Pasarkemis
Ustadz Hilman Fauzi hingga Ustadz Subki Al Bughury Turut Hadiri Al Malik Fest di ICE BSD Tangerang
Bupati Tangerang Hadiri Dialog dengan Pelaku Usaha Penggilingan Padi
Dukung Ketahanan Pangan, Polresta Tangerang Hadiri Dialog Bersama Bupati
RSUD Balaraja Gelar Halal Bihalal, Asda III: Tingkatkan Mutu Pelayanan
Pemkab Tangerang dan Kejaksaan RI Sosialisasi Aplikasi Real Time Monitoring Dana Desa

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 19:37 WIB

Tempati Kantor Baru, AMKI Gelar Syukuran dan Rapat Konsolidasi Perdana

Kamis, 17 April 2025 - 18:56 WIB

Perkuat Sinergitas Media dan APDESI, Pokja Wartawan Gunung Kaler Tangerang Audiensi dengan Ketua APDESI

Rabu, 16 April 2025 - 18:11 WIB

Sat Resnarkoba Polresta Tangerang Ungkap Peredaran 94.450 Butir Obat Keras Daftar G di Pasarkemis

Selasa, 15 April 2025 - 19:43 WIB

Ustadz Hilman Fauzi hingga Ustadz Subki Al Bughury Turut Hadiri Al Malik Fest di ICE BSD Tangerang

Selasa, 15 April 2025 - 19:13 WIB

Bupati Tangerang Hadiri Dialog dengan Pelaku Usaha Penggilingan Padi

Berita Terbaru

Oplus_16908288

Berita Daerah

Karang Taruna Pinang Kota Tangerang Gelar Kegiatan Temu Karya

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:49 WIB

Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat Hendry Ch Bangun yang hadir dalam acara tersebut, mengapresiasi dan mengucapkan selamat atas terbentuknya AMKI.(foto:istimewa)

Megapolitan

AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana

Kamis, 17 Apr 2025 - 19:48 WIB