Tingkatkan Keselamatan Pejalan Kaki, Bina Marga Jakut Lakukan Penataan Kabel UdaraTingkatkan

- Jurnalis

Rabu, 9 Oktober 2024 - 17:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, ifakta.co – Suku Dinas Bina Marga (SDBM) Kota Administrasi Jakarta Utara melakukan penataan kabel udara di Jalan Kapuk Kamal Muara, Penjaringan, Jakarta Utara, pada Selasa (1/10/2024).

Penataan dilakukan bekerjasama dengan Asosiasi Penyelenggara Jaringan Telekomunikasi (APJATEL) dan operator pemilik jaringan.

Kali ini, sebanyak 13 provider operator terlibat dalam kegiatan ini. Adapun panjang kabel yang dipotong total mencapai 1 kilometer.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sebelum penataan, kami sudah memberikan instruksi kepada para provider dan memberikan waktu selama 3 bulan untuk memindahkan secara mandiri,” ungkap Kepala Seksi PJU dan PSUK SDBM Jakut Untung Pitoyo.

Baca juga :  Polri Tetapkan Satu Tersangka TPPO dari 699 WNI yang Dipulangkan dari Myanmar

Program penataan jaringan utilitas di Jakarta Utara sudah dimulai sejak bulan Juli 2024 dan hingga saat ini telah mencapai progres sekitar 40%. Target akhir program adalah selesai pada bulan Desember 2024.

Ruas jalan yang dilakukan penataan antara lain Jl. Yos Sudarso, Jl. Danau Sunter Utara, Jl. Sunter Kemayoran, Jl. Plumpang Semper, Jl. Kramat Jaya Raya, Jl. Logistik, Jl. Pegangsaan Dua, Jl. Boulevard Barat Raya, Jl. Kapuk Kayu Besar, dan Jl. Kapuk Kamal Muara.

Untung berharap, dengan upaya penataan kabel utilitas ini, diharapkan dapat meningkatkan kenyamanan dan keselamatan pejalan kaki di Jakarta Utara.Tingkatkan Keselamatan Pejalan Kaki, Bina Marga Jakut Lakukan Penataan Kabel UdaraJakarta, – Suku Dinas Bina Marga (SDBM) Kota Administrasi Jakarta Utara melakukan penataan kabel udara di Jalan Kapuk Kamal Muara, Penjaringan, Jakarta Utara, pada Selasa (1/10/2024).Penataan dilakukan bekerjasama dengan Asosiasi Penyelenggara Jaringan Telekomunikasi (APJATEL) dan operator pemilik jaringan.Kali ini, sebanyak 13 provider operator terlibat dalam kegiatan ini. Adapun panjang kabel yang dipotong total mencapai 1 kilometer.”Sebelum penataan, kami sudah memberikan instruksi kepada para provider dan memberikan waktu selama 3 bulan untuk memindahkan secara mandiri,” ungkap Kepala Seksi PJU dan PSUK SDBM Jakut Untung Pitoyo.Program penataan jaringan utilitas di Jakarta Utara sudah dimulai sejak bulan Juli 2024 dan hingga saat ini telah mencapai progres sekitar 40%. Target akhir program adalah selesai pada bulan Desember 2024.Ruas jalan yang dilakukan penataan antara lain Jl. Yos Sudarso, Jl. Danau Sunter Utara, Jl. Sunter Kemayoran, Jl. Plumpang Semper, Jl. Kramat Jaya Raya, Jl. Logistik, Jl. Pegangsaan Dua, Jl. Boulevard Barat Raya, Jl. Kapuk Kayu Besar, dan Jl. Kapuk Kamal Muara.Untung berharap, dengan upaya penataan kabel utilitas ini, diharapkan dapat meningkatkan kenyamanan dan keselamatan pejalan kaki di Jakarta Utara.

Baca juga :  Rapat Koordinasi Satgas Pembangunan Giant Sea Wall, Menteri PU Pastikan Proyek Tanggul Laut Dilanjutkan

(FA)

Berita Terkait

Pedagang Pil Koplo di Jl. K.S Tubun Akui Setor ke Oknum Polisi
Tingkatkan keterampilan warga, Satgas Yonif 144/JY Gelar Sosialisasi Pembuatan Mie di Kampung Kombut
Serah Terima 1000 Unit EX5 ke Konsumen, Geely Indonesia Komitmen Perkuat Purna Jual
AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana
Aksi Nyata Ketahanan Pangan Dari Ayam Petelur, Lele hingga Perkebunan, Kodim 0432/Basel Tunjukkan Aksi Nyata Ketahanan Pangan
Tim WBK Kejari Muara Enim Laksanakan Studi Tiru Wilayah Bebas Dari Korupsi (WBK) di Kantor Kejaksaan Tinggi Sumsel
Persatuan Pegawai Non ASN Banten Minta Kepala Daerah untuk Percepatan pengisian DRH bagi Paruh Waktu
Ketua PT Surabaya: Junjung Tinggi Wibawa dan Martabat Pengadilan !

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 17:33 WIB

Pedagang Pil Koplo di Jl. K.S Tubun Akui Setor ke Oknum Polisi

Selasa, 22 April 2025 - 17:26 WIB

Tingkatkan keterampilan warga, Satgas Yonif 144/JY Gelar Sosialisasi Pembuatan Mie di Kampung Kombut

Selasa, 22 April 2025 - 15:47 WIB

Serah Terima 1000 Unit EX5 ke Konsumen, Geely Indonesia Komitmen Perkuat Purna Jual

Kamis, 17 April 2025 - 19:48 WIB

AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana

Kamis, 17 April 2025 - 16:07 WIB

Aksi Nyata Ketahanan Pangan Dari Ayam Petelur, Lele hingga Perkebunan, Kodim 0432/Basel Tunjukkan Aksi Nyata Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

Cover Majalah FAKTA edisi 3 (Foto: dok.ifakta)

Kolom

Majalah IFAKTA Edisi-3

Rabu, 23 Apr 2025 - 16:33 WIB