SPBU Patih Galung Didemo Warga Lantaran Minyak yang Dijual Bercampur Air

- Jurnalis

Selasa, 13 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Warga tengah mendatangi kantor SPBU Patih Galuh (Foto: ifakta.co/edi)

Warga tengah mendatangi kantor SPBU Patih Galuh (Foto: ifakta.co/edi)

PRABUMULIH, ifakta.co – Puluhan warga mendatangi sebuah SPBU Patih Galung kota Prabumulih lantaran diduga bensin yang dijual bercampur dengan air.

Aksi itu dilakukan, setelah salah seorang warga yang kendaraanya tiba-tiba mati dan mogok setelah mengisi BBM di SPBU tersebut.

Setelah dicek dan dikeluarkan sedikit sempel minyak  dari tangki kendaraan ternyata minyak tersebut mengandung unsur air.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Warga yang membeli minyak di situ menyuruh saya untuk mengecek tangki saya apakah berisi air atau tidak. Ketika diperiksa ternyata benar bensin yang ada di tengki motor saya bercampur air,” ujar pembeli.

Sontak ia langsung mendatangi pom bensin tersebut dan meminta pertanggungjawaban terhadap kendaraan yang rusak yang diduga akibat dari minyak yang dibeli di SPBU tersebut

Manager SPBU Patih Galung  Zaini Mariadi menjelaskan, memang benar pihaknya melihat adanya kebocoran di tengki bawah tanah.

“Tapi kami masih selidiki apakah itu berasal dari tengki kami ataupun dari mobil tangki yang mengisi ke tangki kami,” ujarnya menjelaskan kepada warga, Selasa (12/8).

Hingga berita ini diterbitkan, pihak SPBU sedang melakukan pengecekan secara mendalam terkait dugaan kebocoran di tangki bawah tanah.

(edi)

Berita Terkait

Jaga Ketahanan Pangan, Ditpolairud Polda Jatim Rehab Terumbu Karang di HUT Polairud ke-74
PT. Tel Bersama Pemerintah Kabupaten Muarenim Meriahkan HUT KE- 78 Gebyar UMKM
Dukung Ketahanan Pangan, Brimob Polri Siapkan 5 Ha Lahan untuk Tanam Jagung Bareng Warga Karawang Timur
Belanja Masalah, Mendes Yandri Lihat Kondisi Nyata Desa di Kabupaten Bandung Barat
Program Jumat Berkah Rutin Polsek Pace Bagikan Makanan dan Minuman Gratis, Wujud Polri Peduli Masyarakat
Detik-detik Kapolres Purwakarta Evakuasi Korban Tabrakan Beruntun Tol Cipularang
Polres Nganjuk Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian dan Pemberian Penghargaan Anggota Berprestasi
POSAL LAGOI WILAYAH KERJA LANAL BINTAN SEBAGAI TUAN RUMAH AJANG MANDIRI MARATHON TAHUN 2024

Berita Terkait

Senin, 18 November 2024 - 16:26 WIB

Jaga Ketahanan Pangan, Ditpolairud Polda Jatim Rehab Terumbu Karang di HUT Polairud ke-74

Minggu, 17 November 2024 - 12:48 WIB

PT. Tel Bersama Pemerintah Kabupaten Muarenim Meriahkan HUT KE- 78 Gebyar UMKM

Sabtu, 16 November 2024 - 23:46 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Brimob Polri Siapkan 5 Ha Lahan untuk Tanam Jagung Bareng Warga Karawang Timur

Sabtu, 16 November 2024 - 11:25 WIB

Belanja Masalah, Mendes Yandri Lihat Kondisi Nyata Desa di Kabupaten Bandung Barat

Sabtu, 16 November 2024 - 07:47 WIB

Program Jumat Berkah Rutin Polsek Pace Bagikan Makanan dan Minuman Gratis, Wujud Polri Peduli Masyarakat

Berita Terbaru

Nasional

Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:20 WIB

Nasional

Pemkab Tangerang Gelar Rakor Persiapan Teknis Pilkada

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:10 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca