Dua Rumah Program Bedah Rumah Baznas Diresmikan Wali Kota Jakarta Pusat

- Jurnalis

Senin, 29 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, IFAKTA.CO – Wali Kota Administrasi Jakarta Pusat Dhany Sukma meresmikan dua rumah hasil program bedah rumah Baznas Bazis, di kawasan Jalan Mangga Besar XIII, Kelurahan Mangga Dua Selatan, Kecamatan Sawah Besar, Senin (29/7).

Dhany Sukma mengatakan, program bedah rumah kali ini bekerja sama dengan Corporate Social Responsibility (CSR) PT Suprajaya Duaribu Satu.

Baca juga :  FKBN Garda Benteng Bela Negara dan Nasionalisme yang Lahir di Semarang

“Ini merupakan hasil kolaborasi yang efektif untuk menyelesaikan salah satu persoalan dasar di masyarakat, saya lihat orang-orang dari PT Suprajaya memiliki kepedulian tersebut,” katanya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dhany menambahkan, sepanjang tahun 2024 ini, Baznas Bazis Kota Administrasi Jakarta Pusat menargetkan sebanyak 78 rumah yang tersebar di 44 kelurahan akan direvitalisasi melalui program bedah rumah.

Baca juga :  Komunitas Info Warga Ciledug Gelar Santunan Yatim dan Donor Darah

“Dari rumah-rumah itu akan kita tata kawasannya agar menjadi lebih indah, rapi dan teratur dengan konstruksi yang cukup baik, jadi ke depannya kolaborasi dengan CSR ini harus terus dikembangkan” imbuhnya.

Baca juga :  PLN Gelar Lomba Mewarnai Anak TK dan SD untuk Kembangkan Minat Anak di Hari Anak Nasional

Sementara itu, Komisaris Utama PT. Suprajaya Duaribu Satu Yen Yen berkomitmen untuk terus bekerja sama agar program tersebut dapat dinikmati oleh lebih banyak warga yang kurang beruntung.

“Kepengennya sih nambah lagi jangan hanya dua rumah, kita siap untuk membantu,” katanya

Berita Terkait

Polri Tangkap Kembali DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina
Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih
Dukung Program Swasembada Pangan, Kapolri-Panglima TNI Luncurkan Gugus Tugas Polri
Waka Polsek Bekasi Barat Mengikuti Rapat Koordinasi Persiapan dan Pengamanan Pilkada 2024 Tingkat Kelurahan Bintara Jaya
Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan Di Jawa Tengah
Dalam FKP RSUD Cengkareng Terus Berupaya Berikan Yang Terbaik Bagi Warga Masyarakat
Irbanko Jakarta Pusat Gelar Festival Pelajar Berintegritas
Pasi Intel Kodim 0510/Trs Pimpin  Pencegahan Dan Berantas Narkoba

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 10:39 WIB

Polri Tangkap Kembali DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina

Kamis, 21 November 2024 - 14:20 WIB

Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih

Kamis, 21 November 2024 - 14:09 WIB

Dukung Program Swasembada Pangan, Kapolri-Panglima TNI Luncurkan Gugus Tugas Polri

Kamis, 21 November 2024 - 13:22 WIB

Waka Polsek Bekasi Barat Mengikuti Rapat Koordinasi Persiapan dan Pengamanan Pilkada 2024 Tingkat Kelurahan Bintara Jaya

Kamis, 21 November 2024 - 12:48 WIB

Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan Di Jawa Tengah

Berita Terbaru

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca