Proyek Siluman SPAL Diduga Dikerjakan Amburadul Tanpa Memikirkan Mutu dan Kualitasnya

- Jurnalis

Senin, 22 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salah satu proyek siluman spal yang diduga dikerjakan secara amburadul tanpa memikirkan mutu dan kualitasnya. (Foto: Liputan Ekslusif Ifakta.co)

Salah satu proyek siluman spal yang diduga dikerjakan secara amburadul tanpa memikirkan mutu dan kualitasnya. (Foto: Liputan Ekslusif Ifakta.co)

TANGERANG, ifakta.co – Minimnya pengawasan dari pihak pelaksana dan pemerintahan setempat sering terjadi di Kabupaten Tangerang.

Salah satunya ialah proyek pembangunan Spal yang ada di Kampung Sura, Desa Mekar Baru, terlihat dengan jelas dikerjakan asal terpasang tanpa memikirkan mutu dan kualitas bangunan.

Berdasarkan informasi yang didapat, bahwa kegiatan pembangunan proyek tersebut dari aspirasi Dewan PDI Perjuangan.

Namun setelah di cek dan ricek dilokasi oleh ifakta.co, sangat disayangkan pemasangan batu kalinya sangat rapuh sepanjang pemasangan yang tidak diketahui berapa panjang dan lebarnya terkesan asal jadi dan tidak adanya papan informasi kepada masyarakat setempat.

“Begitu sangat jelas amburadul bang, padahal pemasangan batu-batu itu sudah terpasang dari kemarin lho, namun faktanya sangat jelas tidak ada kekuatan, karena kurangnya semen saat pemasangan batu dan kurangnya pengawasan dari pihak terkait,” kata seorang santri yang tidak mau disebutkan namanya, Jumat (19/7/2024).

Baca juga :  Bangunan Toko Tanpa PBG di Palmerah Utara Berdiri Megah

Menurut Wanda Kabid Investigasi LSM Apkan RI Banten, bahwa sangat disayangkan jika dilihat tata cara pekerjaannya, itu bukan amburadul lagi tetapi sangat parah hanya untuk menguntungkan diri sendiri serta meraup keuntungan yang besar.

Baca juga :  Dugaan Kecurangan PPDB, Pengamat Desak Kajati Periksa Dindikbud, KCD Hingga Para Kepsek

“Saya akan layangkan surat ke Dewan DPRD Kabupaten Tangerang, karena kegiatan tersebut aspirasi dewan dengan anggaran yang tidak diketahui karena papan informasi dilokasi saja tidak ditemukan,” terang Wanda kepada ifakta.co, Minggu (21/7).

Hingga berita ini diterbitkan, ifakta.co tengah mencoba melakukan konfirmasi kepada sumber yang terkait.**(Alex)

Berita Terkait

Gebrak Tegas, Langkah Nyata Menuju Kabupaten Tangerang Bebas Stunting
Pemkab Tangerang Gelar Bimtek Kelola Sistem dan Risiko Hadapi Ancaman Siber
Pemkab Tangerang Luncurkan Sistem Informasi Rumah Pemberdayaan
Pemkab Tangerang Gelar FGD Persiapan Konten Diorama Sejarah
Cek Kesiapan Pelaksanaan Pilkada 2024, PPK Mekar Baru Rakord Bersama Forkopimcam
Kegiatan Paving Block Desa Cipaeh Diduga Tidak Bertuan dan Abaikan Peraturan Undang Undang
Gali Potensi Bappeda Tangerang Gelar Kunjungan Ke Desa Rancagede Dan PAKOMBES
Perkuat Sinergitas Antara Pemerintah dan Dunia Usaha, Pj Bupati Tangerang Kunjungi PT. Victory Chingluh Dan PT. Adis

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 09:53 WIB

Gebrak Tegas, Langkah Nyata Menuju Kabupaten Tangerang Bebas Stunting

Jumat, 22 November 2024 - 09:35 WIB

Pemkab Tangerang Gelar Bimtek Kelola Sistem dan Risiko Hadapi Ancaman Siber

Jumat, 22 November 2024 - 09:26 WIB

Pemkab Tangerang Gelar FGD Persiapan Konten Diorama Sejarah

Rabu, 20 November 2024 - 19:22 WIB

Cek Kesiapan Pelaksanaan Pilkada 2024, PPK Mekar Baru Rakord Bersama Forkopimcam

Rabu, 20 November 2024 - 13:06 WIB

Kegiatan Paving Block Desa Cipaeh Diduga Tidak Bertuan dan Abaikan Peraturan Undang Undang

Berita Terbaru

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca