Destinasi Wisata Pecinan Glodok Kaya akan Sejarah dan Kearifan Lokal

- Jurnalis

Rabu, 17 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, IFAKTA.CO – Wakil Walkota Administrasi Jakarta Pusat Chaidir melepas peserta Pembinaan Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Tahun 2024 menuju desa wisata Pecinan Glodok.

Chaidir mengatakan, Pecinan Glodok merupakan salah satu destinasi wisata budaya yang kaya akan sejarah dan kearifan lokal serta merupakan pusat kegiatan ekonomi dan budaya Tionghoa di Jakarta.

Baca juga :  PHK Sepihak, CRI Diduga Mempekerjakan TKA Tidak Sesuai Peraturan

“Melalui kunjungan ke desa wisata ini para peserta akan mendapatkan pengalaman langsung berinteraksi dengan budaya lokal, pengalaman ini tidak hanya memberikan wawasan tentang sejarah dan tradisi yang ada tetapi juga memungkinkan peserta untuk lebih mengenal dan menghargai keberagaman budaya yang ada di Jakarta,” katanya, usai melepas peserta Pokdarwis, di Halaman Kantor Wali Kota Jakarta Pusat, Jalan Tanah Abang I, Gambir, Rabu (17/7).

Chaidir menuturkan, kegiatan Pokdarwis ini merupakan kegiatan yang rutin dilaksanakan setiap tahunnya oleh Suku Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Parekraf) Kota Administrasi Jakarta Pusat agar masyarakat mengetahui dan mengenal desa wisata yang menjadi cagar budaya di Jakarta.

Baca juga :  Posko Relawan Pemadam Kebakaran Kelurahan Kebon Kosong Resmi Dioperasionalkan

“Kegiatan ini cukup baik sekali karena kita bisa menjaga nilai-nilai budaya dan bisa terus dikembangkan dalam dunia kepariwisataan,” ucapnya.

“Saya berharap masyarakat bisa cinta terhadap pariwisata di wilayah sendiri dan mendapatkan multiplayer effect terhadap perekonomian Jakarta Pusat khususnya,” tandasnya.

Berita Terkait

Avene Luncurkan Anti Aging Kurangi Kerutan dalam 15 Hari Aman untuk Kulit Sensitif
Warga Tegal Alur Gelar Aksi Demo Tolak Pembangunan Rumah Pembakaran Mayat di Wilayahnya
Haji Sarmilih.SH: Saya Akan Melindungi Warga Masyarakat Jakarta Barat Dimanapun Berada
Sidang Gugatan Pemberian Pangkat Letkol Tituler Dedy Corbuzier Ditunda, Syamsul Jahidin Harap Tergugat Hormati Hukum
Catat ! Ini Rute Drop Off Saat Misa Akbar Paus Fransiskus di GBK
Bikin Bingung Warga, Kelurahan Kamal Muara Buat Kebijakan Sendiri Soal Pelayanan
Pj Walkot Bekasi Sabet Dua Penghargaan dari Kemendagri Sebagai Daerah Ekonomi Terbaik
Pipa Air Baku Milik BUMN di Jaksel Berhasil Diperbaiki PAM Jaya

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 21:25 WIB

Avene Luncurkan Anti Aging Kurangi Kerutan dalam 15 Hari Aman untuk Kulit Sensitif

Jumat, 6 September 2024 - 16:42 WIB

Haji Sarmilih.SH: Saya Akan Melindungi Warga Masyarakat Jakarta Barat Dimanapun Berada

Jumat, 6 September 2024 - 11:11 WIB

Sidang Gugatan Pemberian Pangkat Letkol Tituler Dedy Corbuzier Ditunda, Syamsul Jahidin Harap Tergugat Hormati Hukum

Rabu, 4 September 2024 - 15:27 WIB

Catat ! Ini Rute Drop Off Saat Misa Akbar Paus Fransiskus di GBK

Senin, 2 September 2024 - 11:29 WIB

Bikin Bingung Warga, Kelurahan Kamal Muara Buat Kebijakan Sendiri Soal Pelayanan

Berita Terbaru

Olahraga

Persikota Launching Para Pemain dan Jersey

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:32 WIB

Ekonomi & Bisnis

Nekat, Industri Rumahan Diduga Palsukan Merek Sepatu Ternama

Jumat, 6 Sep 2024 - 20:05 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca