Kelurahan Cempaka Putih Barat Unggulkan Website Si Peta Jalan Cepat di Lomba Kelurahan Tingkat Jakarta Pusat

- Jurnalis

Rabu, 22 Mei 2024 - 10:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kelurahan Cempaka Putih Barat masuk delapan besar dalam lomba Kelurahan tingkat Kota Jakarta Pusat mewakili Kecamatan Cempaka Putih. Lurah Cempaka Putih Barat Anissa Titisunda, S.STP, M.Si, mengatakan dalam Lomba Kelurahan tingkat Kota Jakarta Pusat kali ini kelurahan Cempaka Putih Barat memiliki beberapa inovasi unggulan strategis baik dibidang pemerintahan, unggulan dibidang kewilayahan dan di bidang Kemasyarakatan.
(Sumber google)

Kelurahan Cempaka Putih Barat masuk delapan besar dalam lomba Kelurahan tingkat Kota Jakarta Pusat mewakili Kecamatan Cempaka Putih. Lurah Cempaka Putih Barat Anissa Titisunda, S.STP, M.Si, mengatakan dalam Lomba Kelurahan tingkat Kota Jakarta Pusat kali ini kelurahan Cempaka Putih Barat memiliki beberapa inovasi unggulan strategis baik dibidang pemerintahan, unggulan dibidang kewilayahan dan di bidang Kemasyarakatan. (Sumber google)

JAKARTA, IFAKTA.CO – Kelurahan Cempaka Putih Barat masuk delapan besar dalam lomba Kelurahan tingkat Kota Jakarta Pusat mewakili Kecamatan Cempaka Putih. Lurah Cempaka Putih Barat Anissa Titisunda, S.STP, M.Si, mengatakan dalam Lomba Kelurahan tingkat Kota Jakarta Pusat kali ini kelurahan Cempaka Putih Barat memiliki beberapa inovasi unggulan strategis baik dibidang pemerintahan, unggulan dibidang kewilayahan dan di bidang Kemasyarakatan. Hal tersebut dikatakan di Gedung Walikota Jakarta Pusat Jl.Tanah Abang I No.1 Kelurahan Petojo Selatan, Kecamatan Gambir. Jakarta Pusat (22/5/24).

Baca juga :  HUT Ke-74 Satgair/KRY Gandeng Buddha Tsu Chi Gelar Pengobatan Gratis dan Donor Darah Bersama

“Dibidang pemerintahan pemerintahan Kelurahan Cempaka Putih Barat memiliki satu inovasi berupa website si peta jalan cepat
(Sistem Informasi pelayanan dan jasa jajaran kelurahan Cempaka Putih Barat) yang menyajikan data dan informasi serta layanan dan berita strategis kewilayahan yang diharapkan bisa memudahkan akses bagi warga,” kata lurah Cempaka Putih Barat Anissa Titisunda.

Baca juga :  Satpol PP Jakbar Intensifkan Penjangkauan PPKS, 5 Orang Terjaring Operasi

Warga bisa mengakses data dan informasi kaitan dengan pelayanan baik administrasi PTSP maupun Dukcapil serta sektoral terkait yang ada di wilayah.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita punya akronimnya Si Hebat sistem pelayanan administrasi kelurahan Cempaka Putih Barat yang menyajikan seluruh layanan dan persyaratan administrasi yang dibutuhkan oleh warga,” tambahnya.

Baca juga :  Parkir Liar di Kawasan Seasons City Makin Menjamur, UP Parkir DKI: Kita Tertibkan!

Sehingga apabila warga butuh dokumen tinggal mengunduhnya, dan ini murni ide dari Kelurahan Cempaka Putih Barat.

Kader posyandu dan Jumantik Kelurahan Cempaka Putih Barat juga punya akronim si Lapor Po Atik untuk digitalisasi output kader di lapangan.

“Dengan output digitalisasi agar hal tersebut lebih mudah di pantau,” tutupnya.

Berita Terkait

Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS
Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm
LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai
PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi
Legislator DPRD Desak Pemprov DKI Perluas Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta
Yayasan Kemala Bhayangkari dan Polres Metro Bekasi Kota Ulurkan Bantuan untuk Korban Banjir
Pengerukan Kali Grogol Jaksel Ditargetkan 1 Bulan Lagi Rampung
Komnas Perempuan Berikan 3 Upaya Konkret untuk Tekan Angka Kekerasan di Jakarta

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 23:29 WIB

Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS

Sabtu, 8 Maret 2025 - 12:12 WIB

Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm

Sabtu, 8 Maret 2025 - 00:19 WIB

LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:57 WIB

PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi

Kamis, 6 Maret 2025 - 20:04 WIB

Legislator DPRD Desak Pemprov DKI Perluas Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta

Berita Terbaru