Jalur Independen, Dharma Muda Terus Konsisten hingga Kawal Pencalonan Dharma Pongrekun dan Kun Wardana

- Jurnalis

Kamis, 16 Mei 2024 - 22:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dharma Muda saat kawal pencalonan Cagub dan Cawagub DKI Jakarta jalur independen. (Foto: Istimewa)

Dharma Muda saat kawal pencalonan Cagub dan Cawagub DKI Jakarta jalur independen. (Foto: Istimewa)

JAKARTA, ifakta.co – Dharma Muda akan terus konsisten dan mengawal pencalonan Dharma Pongrekun dan Kun Wardana sebagai Calon Gubernur (Cagub) dan Wakil Gubernur (Cawagub) DKI Jakarta.

Tepat hari ini, Purnawirawan Polri Dharma Pongrekun dan Insinyur Teknik Elektro, R. Kun Wardana Abyoto resmi menyerahkan berkas dukungan sebagai bakal pasangan calon gubernur dan wakil gubernur di Pilkada Jakarta tahun 2024 lewat jalur independen atau perseorangan.

Baca juga :  Diduga Lakukan Pencemaran Nama Baik, Sekjen PWI Pusat Laporkan Oknum Ketua LSM ke Polda Metro Jaya

Sebagai informasi, calon independen wajib mengumpulkan 618.968 dukungan dalam bentuk salinan KTP warga Jakarta dari empat kota.

Adapun batas waktu pengumpulan dukungan ini adalah Ahad malam pukul 23.59.

Organisasi Pemuda Dharma Buda membuka pernyataan akan tetap mengawal dan mendukung penuh perjuangan Dharma Pongrekun dan Kun Wardana dalam Pemilihan Gubernur dan Wakil Gerbernur (Pilgub) DKI Jakarta.

Baca juga :  Perayaan Waisak 2564 BE/2024 di Vihara Hemadhiro Mettavati: Momen Kebersamaan dan Doa

Hal ini diungkapkan langsung Ketua Umum (Ketum) Dharma Muda Andwito Bima Pongrekun, Minggu (12/05/2024).

“Kami dari organisasi pemuda Dharma Muda akan terus kawal dang dukung penuh Dharma Pongrekun dan Kun Wardana dalam ajang kontestasi pemilihan Gubernur DKI Jakarta 2024,” tukasnya.*(Umam)

Berita Terkait

Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS
Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm
LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai
PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi
Legislator DPRD Desak Pemprov DKI Perluas Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta
Yayasan Kemala Bhayangkari dan Polres Metro Bekasi Kota Ulurkan Bantuan untuk Korban Banjir
Pengerukan Kali Grogol Jaksel Ditargetkan 1 Bulan Lagi Rampung
Komnas Perempuan Berikan 3 Upaya Konkret untuk Tekan Angka Kekerasan di Jakarta

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 23:29 WIB

Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS

Sabtu, 8 Maret 2025 - 12:12 WIB

Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm

Sabtu, 8 Maret 2025 - 00:19 WIB

LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:57 WIB

PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi

Kamis, 6 Maret 2025 - 20:04 WIB

Legislator DPRD Desak Pemprov DKI Perluas Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta

Berita Terbaru

Oplus_131072

Berita Daerah

Pangdam II/Sriwijaya Tinjau Taman Aspirasi Kodam II/Swj

Minggu, 9 Mar 2025 - 20:06 WIB