SDN Cipondoh 3 Jadikan Motivasi Pelajar Berjiwa Profil Pancasila

- Jurnalis

Kamis, 9 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kadisdik Kota Tangerang, Jamalluddin saat membuka gelaran karya aksi P5 di Cibubur. (Foto: Istimewa)

Kadisdik Kota Tangerang, Jamalluddin saat membuka gelaran karya aksi P5 di Cibubur. (Foto: Istimewa)

KOTA TANGERANG – Unit Pelaksana Teknis (UPT) Sekolah Dasar Negeri (SDN) Cipondoh 3 telah melangsungkan kegiatan gelar karya projek penguatan profil pelajar pancasila (P5) di Bumi Perkemahan Pramuka Cibubur, Jl. Pakuan No.5, Pondok Ranggon, Cipayung, Jakarta Timur.

Gelaran karya program merdeka belajar tersebut berlangsung selama 2 hari yakni 7-8 Mei 2024 yang diikuti oleh pelajar sekolah dasar negeri maupun swasta se-Kota Tangerang.

Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Kota Tangerang, Jamaluddin mengatakan bahwa dirinya merasa bangga dan mendukung atas gelaran aksi karya P5.

“Alhamdulillah kegiatan ini telah berlangsung hingga berjalan lancar. Saya bangga dan sangat mendukung sekali Gelar Aksi P5 ini,” ujar Jamaluddin, usai membuka gelaran aksi tersebut, Kamis (09/05).

Baca juga :  Debut P5 Sukses Digelar saat Hardiknas, Korwil Karang Tengah Tampilkan Hasil Keterampilan Karya Nyata Pelajar dan Pengajar

Jamaluddin berharap, dengan adanya acara ini agar lebih meningkatkan kerja sama tim, tetap menjaga kompakkan, dan dapat menjadikan motivasi para pelajar berjiwa profil pancasila yang memiliki 6 dimensi utama.

“Anak-anak kita adalah generasi penerus yang sangat berharga untuk masa depan bangsa Indonesia. Kita perlu bergerak bersama untuk menyiapkan anak kita di masa depan agar menjadi anak yang cerdas dan berkarakter yang memiliki karakter Profil Pelajar Pancasila,” imbuhnya.

Baca juga :  Debut P5 Sukses Digelar saat Hardiknas, Korwil Karang Tengah Tampilkan Hasil Keterampilan Karya Nyata Pelajar dan Pengajar

Pantauan dilokasi, gelaran aksi ini tampak dihadiri K3S Jamhuri, Ketua PGRI Cipondoh Suherman, Ketua Korwil Cipondoh H.Idrus, pengawas, seluruh Kepala Sekolah se-Kota Tangerang, guru dan peserta P5, serta tamu undangan.

Berita Terkait

Sinopsis Drama Tumbang Tambang, Keserakahan Membawa Kehancuran Alam
Kwarcab Pramuka Jakut Gelar Pembekalan ke-II dan Skill Refresh Bagi Anggota Sangga Protokol
Polsek Medan Satria Sosialisasikan Anti Tawuran, Narkoba, dan Tertib Lalu Lintas di SMK Cipta Karya Bekasi
Upacara Hari Pahlawan dan Penyuluhan Anti Tawuran, Narkoba, dan Bullying di SMP BPK Penabur Harapan Indah
Pentingnya Kesadaran: Polsek Jatiasih Gencarkan Sosialisasi Bahaya Narkoba dan HIV/AIDS di SMPN 09 Bekasi
Polri Rekrut 265 Anggota Latar Belakang Santri Pada 2021-2024
Bhabinkamtibmas dan Babinsa Tanamkan Disiplin Siswa SMP IT Arafah Melalui Latihan Baris-Berbaris
Polsek Jatiasih Gelar Sosialisasi dan Deklarasi “Ayo Perangi Narkoba” di SMPN 09 Bekasi

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 08:39 WIB

Sinopsis Drama Tumbang Tambang, Keserakahan Membawa Kehancuran Alam

Minggu, 17 November 2024 - 12:50 WIB

Kwarcab Pramuka Jakut Gelar Pembekalan ke-II dan Skill Refresh Bagi Anggota Sangga Protokol

Jumat, 15 November 2024 - 20:32 WIB

Polsek Medan Satria Sosialisasikan Anti Tawuran, Narkoba, dan Tertib Lalu Lintas di SMK Cipta Karya Bekasi

Rabu, 13 November 2024 - 16:17 WIB

Upacara Hari Pahlawan dan Penyuluhan Anti Tawuran, Narkoba, dan Bullying di SMP BPK Penabur Harapan Indah

Rabu, 13 November 2024 - 15:49 WIB

Pentingnya Kesadaran: Polsek Jatiasih Gencarkan Sosialisasi Bahaya Narkoba dan HIV/AIDS di SMPN 09 Bekasi

Berita Terbaru

Nasional

Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:20 WIB

Nasional

Pemkab Tangerang Gelar Rakor Persiapan Teknis Pilkada

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:10 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca