Tim Jihandak Yonzipur 11/DW Berhasil Lakukan Pembersihan Area Kebakaran Gudang Amunisi

- Jurnalis

Minggu, 31 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

pemadam kebakaran dari Kota Bekasi, DKI dan Kabupaten Bogor bekerjasama dengan tim Jihandak Yonzipur 11/DW melakukan upaya pembersihan lokasi dan pemadaman api.

pemadam kebakaran dari Kota Bekasi, DKI dan Kabupaten Bogor bekerjasama dengan tim Jihandak Yonzipur 11/DW melakukan upaya pembersihan lokasi dan pemadaman api.

BOGOR, IFAKTA.CO – Telah terjadi Ledakan dan kebakaran di gudang amunisi Daerah Paldam Jaya, kp. Parung Pinang RT. 01 RW. 11 Dsn. 06 Desa Ciangsana Kec. Gunung Putri Kab. Bogor. Sabtu (30/3/2024).

Ledakan dan kebakaran di gudang munisi Daerah Paldam Jaya tersebut berhasil dipadamkan pada Minggu dini hari pukul 03.45 WIB.

27 tim pemadam kebakaran dari Kota Bekasi, DKI dan Kabupaten Bogor bekerjasama dengan tim Jihandak Yonzipur 11/DW melakukan upaya pembersihan lokasi dan pemadaman api.

Setelah akses jalan dibersihkan dari serpihan proyektil maupun bahan peledak oleh tim Jihandak, tim Damkar dapat menuju titik api di gudang 6 yang berisi munisi dan bahan peledak yang telah kadaluarsa untuk didisposal, kemudian api berhasil dipadamkan.

Baca juga :  LBH PIJAR Gelar Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak yatim

Pangdam Jaya/Jayakarta, Mayjen TNI Mohamad Hasan memerintahkan jajarannya untuk menginventarisir kerusakan perumahan warga sekitar akibat ledakan yang terjadi dari Gudmurah Paldam Jaya.

“Seluruh Babinsa di wilayah Ds. Ciangsana dan Kelurahan Cikeuting Udik agar mencari serta melaporkan kerusakan maupun kerugian material yang dialami masyarakat akibat kejadian ledakan, ” ungkap Pangdam.

Personel TNI AD, tim TRC BPBD Kab Bogor dan Kota Bekasi saat ini masih melakukan assessment / kaji cepat dampak kejadian kebakaran Gudmurah Paldam Jaya. Kerugian materiil masyarakat sekitar lokasi akan dicatat untuk selanjutnya akan dianalisa guna dilakukan perbaikan.

Baca juga :  PT KCN Santuni Anak Yatim di Wilayah RW 08 Kelurahan Cilincing

Disamping itu, masyarakat dihimbau untuk melaporkan apabila menemukan bahan peledak aktif di sekitar lokasi ledakan, untuk selanjutnya diamankan oleh aparat yang berwajib.

Berita Terkait

Sebanyak 742 Anggota Terpilih KPPS Kelurahan Palmerah Dilantik Tahun 2024
Yuli Muji Lestari Terpilih Aklamasi Jadi Ketua RT 04 RW 07 Duri Kepa
Heboh! Nama Zulkarnaen Apriliantony Mencuat di Kasus Judol Komdigi
Ungkap Kasus Selama Bulan Oktober 2024, Polres Jakbar Amankan 40 Tersangka Narkoba dalam 30 Kasus
Pembangunan Jaya Ancol Raih Penghargaan CSA Awards 2024
Tingkatkan Profesionalisme, Penyidik Polda Metro Jaya Ikuti Sertifikasi
Warga Tanah Abang Deklarasi Dukung Ridwan Kamil
1.904 Personel Gabungan Dikerahkan Kawal Aksi Reuni 411 Hari Ini

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 12:12 WIB

Sebanyak 742 Anggota Terpilih KPPS Kelurahan Palmerah Dilantik Tahun 2024

Rabu, 6 November 2024 - 23:38 WIB

Yuli Muji Lestari Terpilih Aklamasi Jadi Ketua RT 04 RW 07 Duri Kepa

Selasa, 5 November 2024 - 15:14 WIB

Heboh! Nama Zulkarnaen Apriliantony Mencuat di Kasus Judol Komdigi

Selasa, 5 November 2024 - 11:43 WIB

Ungkap Kasus Selama Bulan Oktober 2024, Polres Jakbar Amankan 40 Tersangka Narkoba dalam 30 Kasus

Senin, 4 November 2024 - 21:50 WIB

Pembangunan Jaya Ancol Raih Penghargaan CSA Awards 2024

Berita Terbaru

Nasional

Indomilk Meluncurkan Kemasan Terbaru Edisi Timnas

Kamis, 7 Nov 2024 - 17:35 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca