Kodim 0505/Jakarta Timur Peringati Nuzulul Qur’an Bersama Warga Utan Kayu

- Jurnalis

Rabu, 27 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Danramil Matraman Mayor Arm Ahmad Budiman, S,Sos,M,Si, bersama Forkopimcam, Tokoh Masyarakat dan Agama menggelar peringatan Nuzulul Qur’an bertempat di Masjid Jami Baiturrahim Jln. Utan Kayu Raya No.14, RW.15, Kelurahan Utan Kayu Utara, Kecamatan Matraman, yang dihadiri oleh Jamaah warga sekitar Koramil Matraman, Rabu (27/03/24).

Danramil Matraman Mayor Arm Ahmad Budiman, S,Sos,M,Si, bersama Forkopimcam, Tokoh Masyarakat dan Agama menggelar peringatan Nuzulul Qur’an bertempat di Masjid Jami Baiturrahim Jln. Utan Kayu Raya No.14, RW.15, Kelurahan Utan Kayu Utara, Kecamatan Matraman, yang dihadiri oleh Jamaah warga sekitar Koramil Matraman, Rabu (27/03/24).

JAKARTA, IFAKTA.CO- Danramil Matraman Mayor Arm Ahmad Budiman, S,Sos,M,Si, bersama Forkopimcam, Tokoh Masyarakat dan Agama menggelar peringatan Nuzulul Qur’an bertempat di Masjid Jami Baiturrahim Jln. Utan Kayu Raya No.14, RW.15, Kelurahan Utan Kayu Utara, Kecamatan Matraman, yang dihadiri oleh Jamaah warga sekitar Koramil Matraman, Rabu (27/03/24).

Usai melaksanakan sholat Ashar berjamaah, acara dimulai dengan ceramah agama oleh Danramil Matraman Mayor Arm Ahmad Budiman, Allah Subhanahu Wata’ala berfirman dalam Q.S. Al-Qadr: 1-3 yang artinya “Sesungguhnya Kami telah menurunkannya (Al-Qur’an) pada malam qadar. Dan tahukah kamu apakah malam kemuliaan itu, Malam kemuliaan itu lebih baik dari pada seribu bulan”, dan jelang dilanjutkan buka bersama serta sholat Magrib berjamaah.

Baca juga :  PT KCN Santuni Anak Yatim di Wilayah RW 08 Kelurahan Cilincing

Penyampaian Kultum Oleh KH. Chundlory.LC usai Sholat Isya yang dilanjutkan Sholat Taraweh, menyampaikan ceramahnya tentang Nuzulul Quran merupakan peristiwa turunnya Al-Quran dari tempat yang tinggi (Lauful Mahfuz) ke bumi. Turunnya Al-Quran ini diperantarai oleh Malaikat Jibril.

“Malam Nuzulul Quran yang diperingati setiap 17 Ramadhan memiliki banyak sekali keistimewaan. Hal ini yang membuat Nuzulul Quran lebih istimewa dibandingkan malam-malam lainnya,” ucap KH. Chundlory.LC.

Baca juga :  Pastikan Pelanggan Aman dan Nyaman Selama Ramadan PLN Adakan Cek Peralatan K3

“Semoga dengan peringatan Nuzulul Qur’an dapat menjadikan Ramadhan 1445 H tahun 2024 ini menjadi penuh berkah dan menjadikan generasi milenial (Remaja Masjid Jami Baiturrahim) yang cinta Al-qur’an serta meneladani akhlak Rasulullah shalallahu alaihi wasallam”.

Kegiatan Nuzulul Qur’an yang dilaksanakan di Masjid Jami Baiturrahim ini , selesai ceramah KH. Chundlory.LC, dilanjutkan dengan tadarusan serta khataman Al-qur’an.

Berita Terkait

Sambut Libur Nataru, Pj Gubernur Teguh Tinjau Terminal Kalideres: Minta Sopir Bus Waspada Cuaca Ekstrem
Kapolda Metro Jaya Pimpin Apel Operasi Lilin 2024 Di Monas
Bangga!!! Kodim Tigaraksa Sabet Juara Penyiapan Lokasi Estafet Serah Terima Pleton YWPJ
Pelantikan Jaksa Agung Muda Pengawasan dan Kepala Badan Pendidikan dan Pelatihan Kejaksaan RI
Wakapolda Metro Jaya Pimpin Penutupan Pendidikan dan Pelantikan Bintara Polri Gelombang II TA 2024
Orang Tua Siswa Tuntut Tindakan Tegas Kasus Perbuatan Asusila di SMP Kristoforus 2 Taman Palem
Koperatif, Petraco Bongkar Sendiri Reklame di Jl. Lingkar Luar Cengkareng
Menteri LH Gandeng Kepala Daerah Se-Indonesia dan Seluruh Pemangku Kepentingan Untuk Tuntaskan Masalah Sampah Indonesia.

Berita Terkait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 20:58 WIB

Sambut Libur Nataru, Pj Gubernur Teguh Tinjau Terminal Kalideres: Minta Sopir Bus Waspada Cuaca Ekstrem

Jumat, 20 Desember 2024 - 16:23 WIB

Kapolda Metro Jaya Pimpin Apel Operasi Lilin 2024 Di Monas

Kamis, 19 Desember 2024 - 17:11 WIB

Bangga!!! Kodim Tigaraksa Sabet Juara Penyiapan Lokasi Estafet Serah Terima Pleton YWPJ

Rabu, 18 Desember 2024 - 14:48 WIB

Pelantikan Jaksa Agung Muda Pengawasan dan Kepala Badan Pendidikan dan Pelatihan Kejaksaan RI

Rabu, 18 Desember 2024 - 14:18 WIB

Wakapolda Metro Jaya Pimpin Penutupan Pendidikan dan Pelantikan Bintara Polri Gelombang II TA 2024

Berita Terbaru

Putusan kasasi PT Sri Rejeki Isman yang emiten berkode SRIL atau Sritex ditolak Mahkamah Agung. (Foto: Dok.Sritex)

Ekonomi & Bisnis

MA Tolak Permohonan Kasasi, Sritex Tetap Pailit

Minggu, 22 Des 2024 - 08:54 WIB