Terminal Kalideres Terus Berbenah Memperbaiki Fasilitas Pelayanan

- Jurnalis

Jumat, 8 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, IFAKTA.CO – Terminal kalideres menambah fasilitas baru berupa 52 loket dan ruang tunggu penumpang yang luas. Selama ini loket dan ruang tunggu penumpang terlihat kecil, dan apabila turun hujan para calon penumpang kesulitan untuk berteduh. Revitalisasi tersebut menelan anggaran Rp 1 Milyar lebih dan pembangunan dikebut selama 3 bulan saat ini terlihat megah.

Baca juga :  Kelurahan Palmerah Ikuti Instruksi Gubernur Gelar Apel Setiap Senin

Kepala Dinas Perhubungan Provinsi DKI Jakarta Syafrin Liputo didampingi Kepala UPT,
Kepela Terminal Kalideres Revi Zulkarnain,Kasudin Perhubungan Jakarta Barat Muslim,juga hadir Walikota Jakarta Barat Uus Kuswanto.

Kedis Perhubungan Provinsi DKI Jakarta Syafrin Liputo mengatakan, dengan dibangunnya gedung loket PO bus tersebut,pihaknya berharap agar bisa memberikan pelayanan yang terbaik

“Dengan direvitalisasinya gedung loket ini,kami harapkan dapat memberikan pelayanan yang terbaik,”Kata Syafrin saat meresmikan gedung loket PO bis AKAP di terminal Kalideres, Jumat (8/12).

Syafrin juga menjelaskan, revitalisasi tersebut juga untuk persiapan menyambut Natal dan tahun baru 2023 – 2024, sehingga masyarakat yang akan menggunakan bus melalui terminal Kalideres yang menjadi lebih nyaman.

Baca juga :  Camat Palmerah Sosialisasi Sanitasi Terpadu Berbasis Masyarakat di Kelurahan Palmerah

“Operasional loket bus ini menyambut Kesiapan Nataru 2023 – 2024, setiap terminal sudah kami siapkan untuk pelayanan kepada masyarakat,” ujar Syafrin. (Rinto)

Berita Terkait

Dukung Program Swasembada Pangan, Kapolri-Panglima TNI Luncurkan Gugus Tugas Polri
Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan Di Jawa Tengah
Dalam FKP RSUD Cengkareng Terus Berupaya Berikan Yang Terbaik Bagi Warga Masyarakat
Irbanko Jakarta Pusat Gelar Festival Pelajar Berintegritas
Ratusan Peserta OPD Pemkot Jakbar Ikuti Sosialisasi Pengadaan Barang dan Jasa
Parkir Liar di Jakut Jadi Lahan Basah, Dishub Bagai Macan Tanpa Taring, Siapa Bermain?
Kapolsek Duren Sawit hadiri sosialisasi Pilkada 2024
Pengamanan Logistik Pilkada DKI Jakarta 2024 Di Kantor PPK Kecamatan Menteng

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 14:09 WIB

Dukung Program Swasembada Pangan, Kapolri-Panglima TNI Luncurkan Gugus Tugas Polri

Kamis, 21 November 2024 - 12:48 WIB

Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan Di Jawa Tengah

Rabu, 20 November 2024 - 22:23 WIB

Irbanko Jakarta Pusat Gelar Festival Pelajar Berintegritas

Rabu, 20 November 2024 - 20:44 WIB

Ratusan Peserta OPD Pemkot Jakbar Ikuti Sosialisasi Pengadaan Barang dan Jasa

Selasa, 19 November 2024 - 16:35 WIB

Parkir Liar di Jakut Jadi Lahan Basah, Dishub Bagai Macan Tanpa Taring, Siapa Bermain?

Berita Terbaru

Nasional

Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:20 WIB

Nasional

Pemkab Tangerang Gelar Rakor Persiapan Teknis Pilkada

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:10 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca