Pj Gubernur DKI Heru Budi Hartono Terjun Langsung Awasi Pengerukan Kali Duri

- Jurnalis

Minggu, 19 November 2023 - 09:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Heru Budi Hartono Pj gubernur DKI Jakarta terjun langsung mengawasi pengerukan kali Duri yang yang mengalami pendangkalan akibat sedimentasi. (Rinto)

Heru Budi Hartono Pj gubernur DKI Jakarta terjun langsung mengawasi pengerukan kali Duri yang yang mengalami pendangkalan akibat sedimentasi. (Rinto)

JAKARTA, IFAKTA.CO – Pemerintahan DKI Jakarta menggelar kerja bakti massal sebagai wujud kota pada gebyar bersih Jakarta yang melibatkan seluruh elemen masyarakat. Ratusan ASN dari Dinas Kebersihan, PPSU, Dinas Tata Air, Satpol PP, Pemadam Kebakaran, hingga Dinas Kesehatan, Walikota Jakarta Barat, Camat, Lurah, hingga RW dan RT ikut terlibat dalam kerja bakti masal membersihkan wilayah. menghadapi musim penghujan dengan tema “Bakti Kita untuk Jakarta”. Acara digelar serentak seluruh wilayah DKI Jakarta pada hari Minggu mulai pukul 6 pagi hingga selesai (19/11/23).

Baca juga :  Camat Tambora Terus Tingkatkan Kesadaran Masyarakat untuk Tidak Buang Sampah Sembarangan

Tidak tanggung-tanggung Heru Budi Hartono Pj gubernur DKI Jakarta terjun langsung mengawasi pengerukan kali Duri yang yang mengalami pendangkalan akibat sedimentasi. Kondisi Kali Duri, Tambora, Jakarta Barat, memang pernah sangat memprihatinkan pada tahun 2022 silam, dimana sungai itu dipenuhi oleh sampah rumah tangga. Saat ini sampah sudah bersih dari sampah tapi mengalami pendangkalan.
Dua buah beko ukuran besar dan truk pengangkut tanah kerukan di terjunkan untuk pengerukan tersebut.

Baca juga :  Antisipasi Musim Penghujan, Sudin SDA Jakbar Lakukan Pengerukan Lumpur di Kanal Banjir Barat

Aji (47) warga masyarakat kelurahan Duri Utara mengatakan pendangkalan sudah dangat parah terjadi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kalinya udah cetek (dangkal/red) bang, karena tertutup lumpur, baguslah pak Gubernur datang dan langsung dikeruk,” ucap Aji (19/11).

Antusias warga terlihat begitu besar dalam menyambut Pj gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono dalam kegiatan tersebut. Ratusan orang terlihat meminta poto bersama.

Baca juga :  Rumah Kost di Jl. Menceng Kalideres Diduga Tempat Praktek Prostitusi Online

Pj Gubernur DKI Jakarta Heru saat ditanya wartawan dalam wawancara singkat tentang Jakarta yang ideal, mengatakan warganya jangan buang sampah sembarangan.

“Jakarta yang ideal adalah, satu, warganya jangan buang sampah sembarangan,” ucap Heru.

Saat ditanya besarnya animo masyarakat dalam penyambutanya, dan adanya harapan publik untuk jabatan gubernur DKI berikutnya, Heru hanya tersenyum. (Rinto)

Berita Terkait

Polisi Diminta Grebek Timbunan Solar Subsidi di Jalan Swadaya Cilincing Jakut
Proyek PHB Diduga Gagal Konstruksi, Kejari Diminta Panggil Pihak Terkait
Sudin Tamhut Jakbar akan Bongkar Fasum di Kedoya yang Dicor Pengusaha
Warga City Park Cengkareng Mengaku Ditindas oleh Pengurus P3SRS
Kepala Terminal Kalideres Terima Penghargaan Pegawai Teladan 2023
Razia 2 Klub Malam di PIK, Polisi Temukan Ratusan Botol Miras Gunakan Pita Cukai Palsu
Polisi Razia Dua Klub Malam di PIK, 9 Orang Positif Narkoba
Satpol PP Tak Punya Nyali Bongkar Reklame di Kodim 0503/JB yang Langgar Pergub

Berita Terkait

Rabu, 6 Desember 2023 - 15:45 WIB

Mudahkan Pemohon Golden Visa, Ditjen Imigrasi Gandeng Bank Mandiri

Senin, 27 November 2023 - 17:03 WIB

Kemenkominfo Siapkan Regulasi Pemanfaatan Teknologi AI

Jumat, 24 November 2023 - 17:09 WIB

Sebagai Proyek Strategis Nasional, Presiden Jokowi Resmikan 2 Bandara di Papua

Kamis, 23 November 2023 - 17:02 WIB

Presiden Jokowi Resmikan Kampung Nelayan Modern di Biak Papua

Jumat, 17 November 2023 - 12:24 WIB

Kemarin, Pesawat Jet Tempur TNI AU Jatuh hingga Tahanan Curat Tewas Gantung Diri

Kamis, 16 November 2023 - 17:12 WIB

Jokowi Sebut Pentingnya Langkah Strategis Hadapi Dampak Perubahan Iklim

Rabu, 15 November 2023 - 14:11 WIB

Antisipasi Musim Penghujan, DPR Ingatkan Pemerintah Prioritaskan Pemeliharaan Infrastruktur

Rabu, 8 November 2023 - 20:48 WIB

Matangkan Kesiapan Pengamanan Piala Dunia U-17 FIFA 2023, Polda Jatim Gelar TFG

Berita Terbaru