Polres Nganjuk Lakukan Penyekatan Antisipasi Gangguan Kamtibmas Saat Pengesahan Anggota Baru IKSPI Kera Sakti

- Jurnalis

Kamis, 9 November 2023 - 17:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

IMG 20231109 WA0046

IMG 20231109 WA0046

NGANJUK ifakta.co – Sebanyak 100 anggota Polres Nganjuk yang berasal dari beberapa satuan fungsi seperti Sat lantas, Sat Intelkam, Sat Reskrim da Sat Samapta diterjunkan untuk melakukan penyekatan di perbatasan wilayah Nganjuk dan Madiun, Kamis (09/11/2023).

Kapolres Nganjuk AKBP Muhammad menyebut penyekatan ini dilakukan guna antisipasi gangguan kamtibmas selama pelaksanaan pengesahan anggota baru Ikatan Keluarga Silat Putra Indonesia (IKSPI) Kera Sakti di Madiun.

Baca juga :  Polisi Dalami Asal Usul Tabung Gas Helium Dalam Mobil Mahasiswa yang Meninggal di Dalam Mobil

“Wilayah Kabupaten Nganjuk berada di pertemuan perlintasan dari beberapa wilayah daerah tetangga baik dari timur, utara dan selatan, untuk itu kita perlu melakukan penyekatan dan pemeriksaan dari calon warga dan simpatisan supaya semua aman dan nyaman termasuk pengguna jalan lainnya,” ujar Muhammad.

Sementara itu Kompol Yusis Budi Krismanto megatakan penyekatan dilakukan untuk mengatur arus lalu lintas dari anggota baru yang akan disahkan dan simpatisannya agar tidak terjadi penumpukan dan arak-arakan di sepanjang jalur yang dilalui.

Baca juga :  Kejar Hingga Cianjur, Polres Bangkalan Berhasil Amankan Residivis Curanmor

“Penyekatan digelar selama 1×24 jam dari Kamis pagi hingga Jumat pagi sampai pelaksanaan pengesahan selesai dan mereka kembali ke daerah asal,” kata Yusis

(MAY).

Berita Terkait

Pencurian Nanas Nyaris Di Hakimi Warga
Sidak Pasar, Satgas Pangan Polres Nganjuk Temukan Kemasan Minyak Goreng Minyakita Isinya Tak Sesuai Standar
Satreskrim Polres Prabumulih Ringkus Diduga Dua Pelaku Pembunuh
Ratusan Kasus Berhasil Diungkap dalam Operasi Pekat Semeru 2025 Polres Nganjuk
Perusahaan SIE Gugat Pailit PT Transon Group ke PN Jakpus
Diduga Gelapkan Mobil Rental Pria Asal Blitar di Ringkus Polsek Pace, Kerugian Mencapai 100 Juta
Puluhan Sepeda Motor Terjaring dalam Oprasi Balap Liar dan Knalpot Brong Polres Nganjuk Selama Ramadan
Bareskrim Polri Ungkap Sindikat Penyelewengan BBM Bersubsidi di Kolaka, Kerugian Negara Capai Rp 105 Miliar

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:54 WIB

Pencurian Nanas Nyaris Di Hakimi Warga

Kamis, 13 Maret 2025 - 05:43 WIB

Sidak Pasar, Satgas Pangan Polres Nganjuk Temukan Kemasan Minyak Goreng Minyakita Isinya Tak Sesuai Standar

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:40 WIB

Satreskrim Polres Prabumulih Ringkus Diduga Dua Pelaku Pembunuh

Selasa, 11 Maret 2025 - 10:55 WIB

Ratusan Kasus Berhasil Diungkap dalam Operasi Pekat Semeru 2025 Polres Nganjuk

Sabtu, 8 Maret 2025 - 23:47 WIB

Perusahaan SIE Gugat Pailit PT Transon Group ke PN Jakpus

Berita Terbaru

Oplus_131072

Hukum & Kriminal

Pencurian Nanas Nyaris Di Hakimi Warga

Jumat, 14 Mar 2025 - 13:54 WIB