Warga Keluhkan Toilet di Kantor Kelurahan Kapuk Kotor dan Jorok

- Jurnalis

Rabu, 8 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Kantor Kelurahan Kapuk, Cengkareng, Jakarta Barat.(Foto: Ifakta.co)

Ilustrasi Kantor Kelurahan Kapuk, Cengkareng, Jakarta Barat.(Foto: Ifakta.co)

JAKARTA, IFAKTA.co – Sejumlah warga mengeluhkan kondisi toilet kantor Kelurahan Kapuk, Cengkareng, Jakarta Barat yang dinilai sangat kotor dan jorok. Selain kotor, airnya juga tidak mengalir alias mati.

“Iya ini bang, kok kondisi toilet di tempat pelayanan publik masa kayak gini sih, kotor dan nggak terawat, mana banyak kerak-kerak yang menempel, jadinya saya juga merasa nggak nyaman aja dengan kondisi seperti itu. Hal hasil saya sampe gajadi buang air kecil gara-gara kagak ada airnya juga,” ujar warga inisial H (35), Rabu (8/11).

Baca juga :  Dinilai Layak dalam Peningkatan Kesehatan, Revi Zulkarnain Dukung Proses Re-akreditasi Puskesmas Kalideres

Warga inisial H mengatakan, dirinya sangat menyayangkan soal kebersihan toilet pelayanan publik ini tidak terjaga.

Ia juga berharap pihak kelurahan bisa segera menangani masalah kebersihan toilet pelayanan publik demi kenyamanan warga. 

“Saya berharap bisa dirawatlah toilet disini,” ujarnya.

Pantauan wartawan ifakta.co dilokasi, fasilitas toilet pria maupun wanita tersebut terkesan jorok, bau, hingga tidak adanya air. Bahkan area dinding dan lantai dipenuhi kotoran.

Baca juga :  Tower BTS di Rawa Baru Jaksel Diduga Belum Kantongi Izin

Sementara itu, saat dikonfirmasi di ruang kerja Lurah Kapuk Achmad Subhan mengaku bahwa kondisi air sedang dalam perbaikan.

“Itu airnya mati, udah kita betulin dari pagi. Udah bang ya saya mau ke bawah dulu,” ujarnya ketus sambil berlalu.

Berita Terkait

Avene Luncurkan Anti Aging Kurangi Kerutan dalam 15 Hari Aman untuk Kulit Sensitif
Warga Tegal Alur Gelar Aksi Demo Tolak Pembangunan Rumah Pembakaran Mayat di Wilayahnya
Haji Sarmilih.SH: Saya Akan Melindungi Warga Masyarakat Jakarta Barat Dimanapun Berada
Sidang Gugatan Pemberian Pangkat Letkol Tituler Dedy Corbuzier Ditunda, Syamsul Jahidin Harap Tergugat Hormati Hukum
Catat ! Ini Rute Drop Off Saat Misa Akbar Paus Fransiskus di GBK
Bikin Bingung Warga, Kelurahan Kamal Muara Buat Kebijakan Sendiri Soal Pelayanan
Pj Walkot Bekasi Sabet Dua Penghargaan dari Kemendagri Sebagai Daerah Ekonomi Terbaik
Pipa Air Baku Milik BUMN di Jaksel Berhasil Diperbaiki PAM Jaya

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 21:25 WIB

Avene Luncurkan Anti Aging Kurangi Kerutan dalam 15 Hari Aman untuk Kulit Sensitif

Jumat, 6 September 2024 - 16:42 WIB

Haji Sarmilih.SH: Saya Akan Melindungi Warga Masyarakat Jakarta Barat Dimanapun Berada

Jumat, 6 September 2024 - 11:11 WIB

Sidang Gugatan Pemberian Pangkat Letkol Tituler Dedy Corbuzier Ditunda, Syamsul Jahidin Harap Tergugat Hormati Hukum

Rabu, 4 September 2024 - 15:27 WIB

Catat ! Ini Rute Drop Off Saat Misa Akbar Paus Fransiskus di GBK

Senin, 2 September 2024 - 11:29 WIB

Bikin Bingung Warga, Kelurahan Kamal Muara Buat Kebijakan Sendiri Soal Pelayanan

Berita Terbaru

Olahraga

Persikota Launching Para Pemain dan Jersey

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:32 WIB

Ekonomi & Bisnis

Nekat, Industri Rumahan Diduga Palsukan Merek Sepatu Ternama

Jumat, 6 Sep 2024 - 20:05 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca