Ketua SMSI Banten Lesman Bangun Apresiasi Kinerja SMSI Kota Tangerang

- Jurnalis

Sabtu, 27 Mei 2023 - 18:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SMSI Banten Lesman Bangun mengapresiasi kinerja SMSI Kota Tangerang yang di nahkodai Ayu Kartini. (Foto: SMSI Kota Tangerang)

SMSI Banten Lesman Bangun mengapresiasi kinerja SMSI Kota Tangerang yang di nahkodai Ayu Kartini. (Foto: SMSI Kota Tangerang)

Lanjut, Lesman menyampaikan bahwa pengurus biasanya hanya memberikan daftar anggota yang di rushufle, tapi berbeda dengan SMSI Kota Tangerang ini.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini sangat Luar Biasa !!. Tentu ini semua berkat kepemimpinan Ibu Ayu Kartini yang sangat profesional dalam melaksanakan kepemimpinannya,” imbuh Lesman.

Bahkan dalam kesempatan ini SMSI Banten juga memberikan SK untuk Ayu Kartini, yang di daulat jadi Koordinator SMSI Tangerang Raya yang meliputi wilayah Kota Tangerang, Kota Tangerang Selatan dan Kabupaten Tangerang.

“Semua ketua dan pengurus di wilayah itu bagus semua. Tapi berdasarkan rapat di SMSI Banten pada tanggal 3 Mei lalu, maka Ibu Ayu Kartini di angkat jadi Koordinator Tangerang Raya,” pungkas Lesman.

Disisi lain, SMSI Kota Tangerang yang di wakili oleh Dewan Penasehat Abdul Majid menyampaikan rasa terima kasihnya, pada SMSI Banten yang telah mempercayakan Ayu Kartini sebagai Koordinator SMSI Tangerang Raya.

“Kami mohon bimbingan pada Ketua SMSI Banten, semoga kinerja dan produktivitas dari pada kita semua, khususnya pada Ibu Ayu Kartini yang menjadi Koordinator Tangerang Raya membuat SMSI lebih maju lagi di Tangerang Raya,” tukas Majid.

Berita Terkait

Jaga Aset Daerah, Warga dan Awak Media Ikut “Begadang” Tunggu Angkutan Batu Bara Melintas
Kalimat, Tahan Dan Stop Angkutan Batu Bara Ternyata Tinggal Cerita Isapan Jempol
Program PRONA Dicederai Dengan Adanya Pungutan, Desa Lembak Jadi Sorotan Publik
Jaga Situasi Aman Kondusif, Kapolres Nganjuk Sambangi Tiga Ponpes di Tanjunganom
Beasiswa dari Bukit Asam Membawa Dian Terbang Menggapai Prestasi
Ikuti VLH-KLA Tahun 2025, Bupati Komitmen Tingkatkan Predikat Layak Anak Menjadi Utama
Hardiknas Tahun 2025, Bupati Terbitkan Larangan Study Tour dan Wisuda Sekolah
Hari Jadi Nganjuk, Disporabudpar Gelar Parade dan Gebyar Jaranan, Libatkan Ribuan Peserta

Berita Terkait

Jumat, 9 Mei 2025 - 01:40 WIB

Jaga Aset Daerah, Warga dan Awak Media Ikut “Begadang” Tunggu Angkutan Batu Bara Melintas

Rabu, 7 Mei 2025 - 22:58 WIB

Kalimat, Tahan Dan Stop Angkutan Batu Bara Ternyata Tinggal Cerita Isapan Jempol

Rabu, 7 Mei 2025 - 16:13 WIB

Program PRONA Dicederai Dengan Adanya Pungutan, Desa Lembak Jadi Sorotan Publik

Rabu, 7 Mei 2025 - 05:23 WIB

Jaga Situasi Aman Kondusif, Kapolres Nganjuk Sambangi Tiga Ponpes di Tanjunganom

Selasa, 6 Mei 2025 - 09:30 WIB

Beasiswa dari Bukit Asam Membawa Dian Terbang Menggapai Prestasi

Berita Terbaru