Mudik Lebaran Gratis dari Pemrov Jateng Baru Dibuka Sehari Langsung Ludes

- Jurnalis

Selasa, 14 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SEMARANG- Mudik lebaran bagi sebagian warga Indonesia menjadi tradisi wajib tahunan terutama umat muslim yang akan merayakan hari idul fitri di kampung halaman.

Untuk itu tahun 2023 ini Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Tengah (Jateng) secara resmi kembali membuka pendaftaran mudik gratis Lebaran 2023 menggunakan bus, pada Senin (13/03/2023).

Namun baru dibuka sehari, kuota sudah penuh alias habis.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mudik gratis Lebaran 2023 dari pemprov Jateng ini dikhususkan untuk para perantau yang ada di Jabodetabek saja.

Melansir dari postingan akun Instagram Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, @ganjar_prawono, titik pemberangkatan mudik gratis tersebut ada di Museum Purna Bhakti Pertiwi, Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta Timur, pada 17 April 2023.

Berita Terkait

Li Bapan DPD Kalbar Laporkan Ketua PN Pontianak ke Bawas MA, Ada Apa?
Jaga Ketahanan Pangan, Ditpolairud Polda Jatim Rehab Terumbu Karang di HUT Polairud ke-74
PT. Tel Bersama Pemerintah Kabupaten Muarenim Meriahkan HUT KE- 78 Gebyar UMKM
Dukung Ketahanan Pangan, Brimob Polri Siapkan 5 Ha Lahan untuk Tanam Jagung Bareng Warga Karawang Timur
Belanja Masalah, Mendes Yandri Lihat Kondisi Nyata Desa di Kabupaten Bandung Barat
Program Jumat Berkah Rutin Polsek Pace Bagikan Makanan dan Minuman Gratis, Wujud Polri Peduli Masyarakat
Detik-detik Kapolres Purwakarta Evakuasi Korban Tabrakan Beruntun Tol Cipularang
Polres Nganjuk Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian dan Pemberian Penghargaan Anggota Berprestasi

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 18:35 WIB

Li Bapan DPD Kalbar Laporkan Ketua PN Pontianak ke Bawas MA, Ada Apa?

Senin, 18 November 2024 - 16:26 WIB

Jaga Ketahanan Pangan, Ditpolairud Polda Jatim Rehab Terumbu Karang di HUT Polairud ke-74

Minggu, 17 November 2024 - 12:48 WIB

PT. Tel Bersama Pemerintah Kabupaten Muarenim Meriahkan HUT KE- 78 Gebyar UMKM

Sabtu, 16 November 2024 - 23:46 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Brimob Polri Siapkan 5 Ha Lahan untuk Tanam Jagung Bareng Warga Karawang Timur

Sabtu, 16 November 2024 - 11:25 WIB

Belanja Masalah, Mendes Yandri Lihat Kondisi Nyata Desa di Kabupaten Bandung Barat

Berita Terbaru

Ekonomi & Bisnis

Apa yang Dimaksud dengan Pengampunan Pajak dan PPN 12%

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:13 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca