Diduga Menjadi Tempat Open BO melalui MiChat Aparat Tutup Wisma Pratama di Cengkareng

- Jurnalis

Rabu, 13 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Satuan Polisi Pamong Praja (SATPOL PP) DKI Jakarta bersama Dinas Pariwisata, PTSP dikawal TNI Polri menutup total Wisma Pratama di Cengkareng Barat, Kecamatan Cengkareng, Jakarta Barat(13/4/2022).

Diketahui sebelumnya Polda Metro Jaya mengamankan puluhan orang pasangan bukan suami istri dari tempat tersebut yang diduga menjadi tempat protsitusi online.

“Hari ini kami melakukan penutupan atau penyegelan Wisma Pratama,karena melanggar Peraturan Daerah 8 Tahun 2007 tentang ketertiban umum dan Pasal 55 Pergub 18 Tahun 2018 tentang penyelengaraan usaha pariwisata.Kata Eko Saptono Kabid PPNS Satpol PP DKI Jakarta di lokasi.

Selain itu kata Eko,Wisma Pratama tersebut izinnya sudah tidak berlaku lagi sejak tahun 2014 lalu dan sampai hari ini tidak dilakukan perpanjangan izin Wisma Pratama tersebut.

Baca juga :  Jelang HUT RI Ke-78, RT 008/001 Pegadungan Kalideres Gelar Pertandingan Antar Warga

“Wisma Pratama ini total nya ada 52 kamar,namun izin yang diajukan atau yang diberikan itu pada tahun 2014 lalu itu hanya 35 kamar,” kata Eko.

Lebih lanjut Eko menjelaskan,minggu lalu pada tanggal 8 april lalu Polda Metro Jaya mengamankan 22 orang dilokasi ini karena diduga ada kegiatan Protsitusi online Open BO melalui MiChat.

“Penyegelan hari ini untuk di tutup selamanya, sampai pemilik mengurus izin yang baru dengan nama yang berbeda ke PTSP atau Dinas terkait baru di buka kembali segel nya,” tegasnya.

Baca juga :  Inspektorat DKI Jakarta dan KPK Gelar Forum Group Discussion

Setelah di segel kata Eko petugas wilayah akan terus memantau lokasi ini di khawatirkan akan kembali beroperasi.

Saat dilakukan penyegelan oleh petugas pemilik usaha Tedi Saputra tampak pasrah.

Berita Terkait

Aksi Heroik Polisi Evakuasi Lansia Sakit Turun Dari Kapal Dermaga Kali Adem
Walikota Jakbar Bersama Forkopimko Tinjau Malam Perayaan Natal di Dua Gereja
Pastikan Kelistrikan Terus Menyala saat Perayaan Nataru, Direktur Distribusi PLN Jakarta Kunjungi Gereja Katedral
PMI Jakarta Utara Bekerjasama dengan Himpaudi Berikan Sosialisasi Satuan Pendidikan Aman Bencana kepada Guru Pendidik
Walikota Jakbar Bakal Tinjau Perayaan Natal dan Persiapan Malam Pergantian Tahun
Wakapolda Metro Jaya Pimpin Apel Pemeriksaan Senpi untuk Cegah Penyalahgunaan
Keluhkan Kluster Perumahan Rusak Parah, Warga Tuntut PT. Bina Karya Propertindo Grup dan PT. Sinar Permata Pelangi Ganti Rugi
Upacara Peringatan Hari Ibu di Jakut Berlangsung Khidmat

Berita Terkait

Kamis, 26 Desember 2024 - 18:23 WIB

Aksi Heroik Polisi Evakuasi Lansia Sakit Turun Dari Kapal Dermaga Kali Adem

Selasa, 24 Desember 2024 - 22:34 WIB

Walikota Jakbar Bersama Forkopimko Tinjau Malam Perayaan Natal di Dua Gereja

Selasa, 24 Desember 2024 - 19:17 WIB

Pastikan Kelistrikan Terus Menyala saat Perayaan Nataru, Direktur Distribusi PLN Jakarta Kunjungi Gereja Katedral

Selasa, 24 Desember 2024 - 00:23 WIB

PMI Jakarta Utara Bekerjasama dengan Himpaudi Berikan Sosialisasi Satuan Pendidikan Aman Bencana kepada Guru Pendidik

Senin, 23 Desember 2024 - 22:52 WIB

Walikota Jakbar Bakal Tinjau Perayaan Natal dan Persiapan Malam Pergantian Tahun

Berita Terbaru