PCNU dan Walikota Jakbar Serahkan 12 Sertifikat dan IMB untuk Masjid dan Musolah.

- Jurnalis

Jumat, 3 Desember 2021 - 15:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – PCNU bersama Walikota Jakarta Barat Yani Wahyu Purwoko S.AP. M.SI menyerahan 12 sertifikat dan IMB masjid dan musolah. Bertempat di masjid Mardhotillah jalan Tawangmangu No. 12A, Kedaung Kaliangke Jakarta Barat.

Acara ini terlaksana atas inisiasi semua komponen agama islam dengan Pemkot Jakarta Barat yang nama programnya Jum’at Berfaedah.

“Alhamdulillah hari ini telah selesai 12 IMB dan sudah kita serahkan. Kami bersama tim jum’at berfaedah akan terus membantu pengurusan sertifikat dan IMB untuk masjid dan musolah,” kata walikota (3/12/2021).

Atas inisiasi MUI, FKUB, DMI, NU, dan Muhammadiyah Pemkot Jakbar merancang setiap hari Jumat kita Turba atau turun kebawah.

Ada 6 program yang dijalankan dalam program Turba ini

  1. Programnya bedah rumah berkolaborasi dengn Bazis dan Baznas.
  2. Penanaman pohon anggur dihalaman masjid dan musolah supaya asri dan nyaman
  3. Santunan kepada yatim dan dhuafa
  4. Pemberian bantuan stimulus kepada masjid dan musolah yang kita kunjungi.
  5. Program pensertifikatan dan IMB untuk masjid dan tanah wakaf.
  6. Umaro atau pemimpin naik menjadi khatib baik itu walikota maupun camat atau lurah.
Baca juga :  Pemprov DKI Jakarta Pastikan Stok Gas LPG 3 Kg Masih Aman

Pengurus PCNU Deni Mulyadi.SE merespon positif program legalitas rumah ibadah.

“Yang belum punya sertifikat kita buatkan sertifikat, dan untuk yang sudah punya sertifikat kita buatkan IMB secara mudah dan gratis,” kata Deni.

Baca juga :  Sudah Usang, Loket Tiket di Terminal Kalideres Kini Direvitalisasi

Haji Sarmilih.SH. MH. selaku ketua wakaf dan pertanahan PCNU Jakarta Barat sangat mendukung kebijakan PBNU pembuatan sertifikat dan IMB.

“Bekat kerja keras PBNU maka program ini bisa terwujud, semoga dua tahun kedepan semua rumah ibadah sudah bersertifkat dan memiliki IMB,” kata haji Sarmilih.

(Rinto)

Berita Terkait

Pedagang Pil Koplo di Jl. K.S Tubun Akui Setor ke Oknum Polisi
AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana
Lalu-lintas di Semanan Kusut, Macet Parah, Angkot Ngetem Sembarangan, dan tidak ada petugas
Resmi Ditutup, Berikut Ini Nilai Transaksi dan Capaian Pengunjung di Gelaran Event Jakarta Lebaran Fair
Bahagianya Ety Merasakan Rumahnya Kembali Layak Huni
Berbagi Kebahagiaan, Dewan Kota Jakarta Utara Santuni Ratusan Yatim Piatu
Peduli Sesama, PT KCN Gelar Bukber dan Santuni Anak Yatim
Mudik Lebaran 2025, Polres Pelabuhan Tanjung Priok Siagakan 502 Personel dan Buka 5 Pos Pengamanan-Pelayanan

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 17:33 WIB

Pedagang Pil Koplo di Jl. K.S Tubun Akui Setor ke Oknum Polisi

Kamis, 17 April 2025 - 19:48 WIB

AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana

Sabtu, 12 April 2025 - 20:27 WIB

Lalu-lintas di Semanan Kusut, Macet Parah, Angkot Ngetem Sembarangan, dan tidak ada petugas

Senin, 7 April 2025 - 15:11 WIB

Resmi Ditutup, Berikut Ini Nilai Transaksi dan Capaian Pengunjung di Gelaran Event Jakarta Lebaran Fair

Kamis, 27 Maret 2025 - 19:17 WIB

Bahagianya Ety Merasakan Rumahnya Kembali Layak Huni

Berita Terbaru