Proyek RTH TPU Tegal Alur Unit Kristen Diduga Tidak Sesuai Spek

- Jurnalis

Selasa, 30 November 2021 - 14:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Proyek pembangunan ruang terbuka hijau (RTH) Dinas Pertamanan Provinsi DKI Jakarta, tahun anggaran 2021, yang melalui tender lelang (LPSE) dimenangkan oleh PT Eleckon Satokindo. Dengan nilai pagu anggaran Rp 4.302.424.123, dengan penawaran Rp 3.410.660.440, 06=79,27% berlokasi di taman pemakaman umum (TPU) Unit kristen Tegal Alur, Kelurahan Kamal, Kecamatan Kalidres, Kota Administrasi Jakarta Barat, diduga sarat penyimpangan karena tidak sesuai kerangka acuan kerja (KAK) dan tidak sesuai denga Bill of Quantity.

Menanggapi hal ini, Ketua DPD Provinsi DKI Jakarta, Lembaga Swadaya Masyrakat (LSM) Mencerminkan Aspirasi Rakyat (Menara) Mustakim Sihite mengatakan dengan tegas tidak sesuai dengan Bill of Quality.

Baca juga :  Sudin Bina Marga Jakpus akan Revitalisasi Lima Trotoar di Wilayahnya

“Hasil survey dilapangan bahwa kegiatan penataan ruang terbuka hijau (RTH) di lokasi taman pemakaman umum (TPU ) Tegal Alur, Kelurahan Kamal, Kecamatan Kalidres, Jakarta Barat. Pelaksanaan pekerjaan Jalan Rigid Pavement dan pemasangan saluran air U-ditch beton, pendestrian tidak sesuai dengan Bill Of Quantity, dan kerangka acuan kerja (KAK) bestek,” katanya (26/11/2021).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hasil penelusuran dilapangan beberapa waktu lalu, terlihat jelas tidak sesuai spek. Pemasangan jalan cor betonisasi, Rigid papemen beton K = 300, T= 25 Cm, sementara fakta dilapangan ketebalan hanya 17- 18 cm, tidak sesuai dengan gambar Bill Of Quantity ketebalan cor betonisasi, terkait pemasangan Draenase atau saluran air U-ditch beton, dengan, 40×40 cm, ironisnya pemasangan lantai kerja seharusnya ketebalan 5 cm, fakta dilapangan ketebalan 3 cm, akibat hal tersebut proyek pembagunan RTH di unit pemakaman unit kristen menjadi sorotan tajam.

Baca juga :  Jelang HUT RI Ke-78, RT 008/001 Pegadungan Kalideres Gelar Pertandingan Antar Warga

Wawin kepala pelayanan sektor pemakaman Tegal Alur, Kecamatan Kalideres, saat berbincang dengan media Jumat siang terkait proyek pembangunan ruang terbuka hijau (RTH) yang berada diwilayah pemakaman unit kristen tegal alur mengatakan proyek tersebut dari dinas Pertamanan Hutan Kota, Provinsi DKI Jakarta, jadi saya tidak memiliki kapasitas memberikan komentar

Baca juga :  Inspektorat DKI Jakarta dan KPK Gelar Forum Group Discussion

“proyek tersebut proyek dari Dinas Pertamanan Hutan Kota, Provinsi DKI Jakarta, jadi saya tidak memiliki kapasitas memberikan komentar,” ucapnya (26/11/2021).

Jauhar Arifien, Kepala Suku Dinas Pertamanan dan Hutan Kota (sudis) saat dikonfirmasi Rabu pagi mengatakan “No Coment”.

“Proyek pembangunan ruang terbuka hijau (RTH) yang berada dilokasi pemakaman unit Kristen, Tegal alur. Proyek tersebut bukan kami, tapi proyek Dinas Pertamanan dan Hutan Kota Provinsi DKI Jakarta. Jadi apapun ketidak sesuaian dilapangan, No coment,” tandasnya (24/11/2021).

(Rinto / Team)

Berita Terkait

AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana
Lalu-lintas di Semanan Kusut, Macet Parah, Angkot Ngetem Sembarangan, dan tidak ada petugas
Resmi Ditutup, Berikut Ini Nilai Transaksi dan Capaian Pengunjung di Gelaran Event Jakarta Lebaran Fair
Bahagianya Ety Merasakan Rumahnya Kembali Layak Huni
Berbagi Kebahagiaan, Dewan Kota Jakarta Utara Santuni Ratusan Yatim Piatu
Peduli Sesama, PT KCN Gelar Bukber dan Santuni Anak Yatim
Mudik Lebaran 2025, Polres Pelabuhan Tanjung Priok Siagakan 502 Personel dan Buka 5 Pos Pengamanan-Pelayanan
Gunting Pita dan Bubuhkan Tanda Tangan Prasasti Jadi Penanda Posko Terpadu Pelabuhan Tanjung Priok Dibuka

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 19:48 WIB

AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana

Sabtu, 12 April 2025 - 20:27 WIB

Lalu-lintas di Semanan Kusut, Macet Parah, Angkot Ngetem Sembarangan, dan tidak ada petugas

Senin, 7 April 2025 - 15:11 WIB

Resmi Ditutup, Berikut Ini Nilai Transaksi dan Capaian Pengunjung di Gelaran Event Jakarta Lebaran Fair

Kamis, 27 Maret 2025 - 19:17 WIB

Bahagianya Ety Merasakan Rumahnya Kembali Layak Huni

Kamis, 27 Maret 2025 - 18:25 WIB

Berbagi Kebahagiaan, Dewan Kota Jakarta Utara Santuni Ratusan Yatim Piatu

Berita Terbaru

Oplus_16908288

Berita Daerah

Karang Taruna Pinang Kota Tangerang Gelar Kegiatan Temu Karya

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:49 WIB

Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat Hendry Ch Bangun yang hadir dalam acara tersebut, mengapresiasi dan mengucapkan selamat atas terbentuknya AMKI.(foto:istimewa)

Megapolitan

AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana

Kamis, 17 Apr 2025 - 19:48 WIB