Lomba Menembak | Perbakin Nganjuk Mendapatkan Juara 1 Kategori Eksekutif Hari Jadi 58 Korem 081/DSJ

- Jurnalis

Minggu, 14 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nganjuk, – Dalam rangka menyambut dan memeriahkan Hari Jadinya ke-58, Korem 081/DSJ menggelar kegiatan menembak eksekutif bersama Forkopimda dan Perbakin Se-wilayah Jajaran Korem 081/DSJ

Jajaran Perbakin Nganjuk Dipimpin Langsung Oleh Dandim 0810/Nganjuk Letkol Inf Georgius Luky Ariesta, S.I.P., M.Si., mengikuti Kegiatan Lomba Menembak Hari Jadinya ke-58, Korem 081/DSJ yang di Selenggarakan Di Lapangan Tembak Brimob Madiun.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam Kesempatan Ini Perbakin Nganjuk Letkol Inf Georgius Luky Ariesta, S.I.P., M.Si., Mendapatkan Juara 1 kategori eksekutif Perbakin

Dalam Sambutannya Danrem 081/DSJ berharap, dengan kegiatan tersebut akan dapat melahirkan bibit-bibit penembak yang profesional dan berprestasi.

“Semoga kegiatan ini akan dapat melahirkan para penembak profesional yang mampu mengharumkan nama Jawa Timur, atau bahkan bangsa Indonesia di kancah internasional,” kata Danrem 081/DSJ Kolonel Inf Waris Ari Nugroho dalam sambutannya di Lapangan Tembak Mako Brimob Detasemen C pelopor, Jl. Yos Sudarso Kota Madiun, Sabtu (13/11/2021).

Melalui kegiatan tersebut dapat memperkuat kebersamaan dan sinergitas di antara mereka, sebagai modal utama dalam upaya memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa. “Semoga ke depannya semakin baik dan kuat,” ujarnya.

“Terlebih di tengah pandemi Covid-19 saat ini, semangat kebersamaan dan kegotong-royongan semacam itu sangat diperlukan untuk mempercepat penanganannya,” bebernya.

Untuk itulah dia kembali mengingatkan dan mengajak, agar tetap patuh dan taat dalam menjalankan disiplin protokol kesehatan.

Sebelum mengakhiri sambutannya, Danrem menghimbau kepada seluruh peserta menembak eksekutif untuk tetap menjaga kemanan sebagai prioritas utama.

“Tetap disiplin, ikuti prosedur menembak yang telah diatur oleh koordinator dan pelatih yang telah ditunjuk di lapangan,” pungkasnya.

Sebagai informasi, pada menembak eksekutif itu juga diadakan perlombaan dalam berbagai kategori, mulai kelas amatir, eksekutif, speed shoot, duel plate hingga profesional.

Berita Terkait

Polres Nganjuk Ringkus Cucu yang Tega Rampok Neneknya, Kalung 20 gram Raib dibawa Kabur Pelaku
66 Tersangka Diamankan dalam Ungkap Kasus Narkoba oleh Polres Pelabuhan Tanjung Perak
Polri Tangkap Kembali DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina
Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih
Dukung Program Swasembada Pangan, Kapolri-Panglima TNI Luncurkan Gugus Tugas Polri
Waka Polsek Bekasi Barat Mengikuti Rapat Koordinasi Persiapan dan Pengamanan Pilkada 2024 Tingkat Kelurahan Bintara Jaya
Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan Di Jawa Tengah
Pasi Intel Kodim 0510/Trs Pimpin  Pencegahan Dan Berantas Narkoba

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 20:16 WIB

Polres Nganjuk Ringkus Cucu yang Tega Rampok Neneknya, Kalung 20 gram Raib dibawa Kabur Pelaku

Jumat, 22 November 2024 - 19:37 WIB

66 Tersangka Diamankan dalam Ungkap Kasus Narkoba oleh Polres Pelabuhan Tanjung Perak

Jumat, 22 November 2024 - 10:39 WIB

Polri Tangkap Kembali DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina

Kamis, 21 November 2024 - 14:20 WIB

Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih

Kamis, 21 November 2024 - 14:09 WIB

Dukung Program Swasembada Pangan, Kapolri-Panglima TNI Luncurkan Gugus Tugas Polri

Berita Terbaru

PLN UID Jakarta Raya bagikan tips aman gunakan kelistrikan saat siaga banjir. (Foto: Istimewa)

Megapolitan

PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik Jelang Nataru

Jumat, 22 Nov 2024 - 18:56 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca